Matius 18:30
18:30 Tetapi ia menolak dan menyerahkan kawannya itu ke dalam penjara sampai dilunaskannya hutangnya.
Matius 18:1
Siapa yang terbesar dalam Kerajaan Sorga
18:1 Pada waktu itu datanglah murid-murid itu kepada Yesus dan bertanya: "Siapakah yang terbesar
1 dalam Kerajaan Sorga?"
Pengkhotbah 3:19
3:19 Karena nasib
manusia adalah sama dengan nasib binatang, nasib yang sama menimpa mereka; sebagaimana yang satu mati, demikian juga yang lain
2 . Kedua-duanya mempunyai nafas yang sama, dan manusia tak mempunyai kelebihan atas binatang, karena segala sesuatu adalah sia-sia.
Wahyu 20:7
Iblis dihukum
20:7 Dan setelah masa seribu tahun itu berakhir,
Iblis akan dilepaskan
3 dari penjaranya,
1 Full Life: SIAPAKAH YANG TERBESAR?
Nas : Mat 18:1
Lihat cat. --> Luk 22:24-30.
[atau ref. Luk 22:24-30]
1 Full Life: DEMIKIAN JUGA YANG LAIN.
Nas : Pengkh 3:19
Menurut ilmu hayat, manusia mati seperti binatang; kenyataan ini
menunjukkan kelemahan dan kerapuhan kita sehingga seharusnya menyebabkan
kita takut dan menaati Allah (Pengkh 12:13).
1 Full Life: IBLIS AKAN DILEPASKAN.
Nas : Wahy 20:7
Pada akhir pemerintahan Kristus, Iblis akan dilepaskan.
- 1) Iblis sendiri yang tertipu hingga percaya bahwa ia masih dapat
mengalahkan Allah, akan diizinkan untuk memperdaya mereka yang berhasrat
untuk memberontak melawan pemerintahan Kristus. Ia akan menghimpun
sekumpulan besar pemberontak.
- 2) "Gog dan Magog" (ayat Wahy 20:8; berasal dari Yeh 38:1-39:29)
menggambarkan semua bangsa di dunia dan roh pemberontakan mereka melawan
Allah dan kebenaran.