Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org
Lukas 17:17-19
17:17 Lalu Yesus berkata: "Bukankah kesepuluh orang tadi semuanya telah menjadi tahir? Di manakah yang sembilan orang itu?
17:18 Tidak adakah di antara mereka yang kembali untuk memuliakan Allah selain dari pada orang asing ini?"
17:19 Lalu Ia berkata kepada orang itu: "Berdirilah dan pergilah, imanmu telah menyelamatkan engkau."
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Luk 17:17-19
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)