Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Lukas 1:70

1:70 --seperti yang telah difirmankan-Nya sejak purbakala oleh mulut nabi-nabi-Nya yang kudus--

Lukas 6:41

6:41 Mengapakah engkau melihat selumbar di dalam mata saudaramu, sedangkan balok di dalam matamu sendiri tidak engkau ketahui?

Lukas 12:6

12:6 Bukankah burung pipit dijual lima ekor dua duit? Sungguhpun demikian tidak seekorpun dari padanya yang dilupakan Allah,

Lukas 19:33

19:33 Ketika mereka melepaskan keledai itu, berkatalah orang yang empunya keledai itu: "Mengapa kamu melepaskan keledai itu?"

Lukas 19:40

19:40 Jawab-Nya: "Aku berkata kepadamu: Jika mereka ini diam, maka batu ini akan berteriak."

Lukas 20:29

20:29 Adalah tujuh orang bersaudara. Yang pertama kawin dengan seorang perempuan lalu mati dengan tidak meninggalkan anak.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Luk 1:70 6:41 12:6 19:33 19:40 20:29
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)