Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Ayub 8:1

Bildad membela keadilan hukuman Allah
8:1 Maka berbicaralah Bildad, orang Suah:

Ayub 15:1

Pendapat Elifas bahwa orang fasik akan binasa
15:1 Maka Elifas, orang Teman, menjawab:

Ayub 18:1

Pendapat Bildad, bahwa orang fasik pasti akan binasa
18:1 Maka Bildad, orang Suah, menjawab:

Ayub 20:1

Pendapat Zofar, bahwa sesudah kemujuran sebentar, orang fasik akan binasa
20:1 Maka Zofar, orang Naama, menjawab:

Ayub 34:1

Allah tidak berlaku curang
34:1 Maka berbicaralah Elihu:

Ayub 35:1

Allah memperhatikan penderitaan manusia
35:1 Maka berbicaralah Elihu:

Ayub 42:1

Ayub mencabut perkataannya dan menyesalkan diri
42:1 Maka jawab Ayub kepada TUHAN:

Full Life: ELIFAS, ORANG TEMAN, MENJAWAB.

Nas : Ayub 15:1

Dalam pasal Ayub 15:1-21:34 keempat peserta percakapan melanjutkan perdebatan mereka, mengembangkan apa yang telah mereka katakan sebelumnya, hanya dengan lebih gigih lagi. Ayub dengan tabah berpaut kepada Allah, sedangkan pada saat bersamaan mempertahankan ketidaksalahannya serta tetap menegaskan bahwa penderitaannya itu tidak adil (mis. Ayub 16:19-21).

Full Life: MAKA JAWAB AYUB.

Nas : Ayub 42:1

Jawaban akhir Ayub kepada Allah penuh kerendahan hati dan ketundukan kepada penyataan Allah. Ayub mengaku bahwa

  1. (1) Allah melakukan segala sesuatu dengan baik;
  2. (2) bahwa segala sesuatu yang diizinkan Allah untuk terjadi itu dilaksanakan dalam hikmat dan dengan tujuan; dan
  3. (3) bahkan penderitaan orang benar mempunyi makna dan tujuan ilahi.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ayb 8:1 15:1 18:1 20:1 34:1 35:1 42:1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)