Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

2 Tesalonika 3:2

3:2 dan supaya kami terlepas dari para pengacau dan orang-orang jahat, sebab bukan semua orang beroleh iman.

2 Tesalonika 3:18

3:18 Kasih karunia Yesus Kristus, Tuhan kita, menyertai kamu sekalian!

2 Tesalonika 3:16

Salam
3:16 Dan Ia, Tuhan damai sejahtera, kiranya mengaruniakan damai sejahtera-Nya terus-menerus, dalam segala hal, kepada kamu. Tuhan menyertai kamu sekalian.

2 Tesalonika 1:3

Ucapan syukur dan doa
1:3 Kami wajib selalu mengucap syukur kepada Allah karena kamu, saudara-saudara. Dan memang patutlah demikian, karena imanmu makin bertambah dan kasihmu seorang akan yang lain makin kuat di antara kamu,

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=2Tes 3:2 3:18 3:16 1:3
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)