Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

2 Samuel 19:13

19:13 Daud juga menyuruh mereka mengatakan kepada Amasa demikian, "Bukankah engkau kerabatku? Mulai sekarang aku mengangkat engkau menjadi panglima tentaraku menggantikan Yoab. Kiranya Allah membunuh aku jika hal itu tidak kulakukan!"

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=2Sam 19:13
Copyright © 2005-2026 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)