1 Tesalonika 1:2-3
                                                                                        Buah pemberitaan Paulus
                                                				                        	1:2 Kami selalu mengucap syukur kepada Allah karena kamu semua
 dan menyebut kamu dalam doa
 kami.
                                                                		                                                                                                                                				                        	
1:3 Sebab kami selalu mengingat pekerjaan imanmu,
 usaha kasihmu
 dan ketekunan pengharapanmu
 kepada Tuhan kita Yesus Kristus di hadapan Allah dan Bapa
 kita.