kecilkan semua  

Teks -- Galatia 1:6 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
Hanya satu Injil
1:6 Aku heran, bahwa kamu begitu lekas berbalik dari pada Dia, yang oleh kasih karunia Kristus telah memanggil kamu, dan mengikuti suatu injil lain,
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Topik/Tema Kamus: Paulus | Injil | Ajar, Pengajaran-Pengajaran Palsu | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Full Life , BIS , Jerusalem , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Utley , Galilah , Topik Teologia , TFTWMS

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Full Life: Gal 1:6 - INJIL LAIN. Nas : Gal 1:6 Guru-guru palsu telah datang kepada jemaat Galatia sambil berusaha untuk mempengaruhi mereka untuk menolak ajaran Paulus dan menerima...

Nas : Gal 1:6

Guru-guru palsu telah datang kepada jemaat Galatia sambil berusaha untuk mempengaruhi mereka untuk menolak ajaran Paulus dan menerima "suatu injil lain". Injil mereka mengajar bahwa keselamatan meliputi bukan hanya percaya kepada Kristus, tetapi juga bergabung dengan agama Yahudi dengan jalan disunat (Gal 5:2), menaati hukum Taurat (Gal 3:5), dan merayakan hari-hari raya Yahudi (Gal 4:10).

  1. 1) Alkitab dengan jelas menyatakan bahwa hanya ada satu Injil yaitu, "Injil Kristus" (ayat Gal 1:7). Injil itu telah sampai kepada kita melalui "penyataan Yesus Kristus" (ayat Gal 1:12) dan pengilhaman Roh Kudus

    (lihat art. PENGILHAMAN DAN KEKUASAAN ALKITAB).

    Injil ini diterangkan dan diungkapkan dalam Alkitab, Firman Allah.
  2. 2) Semua ajaran atau gagasan yang bersumber dari manusia, gereja, atau tradisi dan tidak dinyatakan atau tersirat dalam Firman Allah tidak boleh dimasukkan dalam Injil Kristus (ayat Gal 1:11). Mencampur isi asli Injil dengan hal-hal itu ialah "memutarbalikkan Injil Kristus" (ayat Gal 1:7).

BIS: Gal 1:6 - karena rahmat Kristus karena rahmat Kristus: beberapa naskah kuno: karena rahmat-Nya.

karena rahmat Kristus: beberapa naskah kuno: karena rahmat-Nya.

Jerusalem: Gal 1:6-10 - -- Ucapan syukur yang lazim dalam salam yang membuka surat-surat Paulus, Rom 1:1+, diganti dengan suatu teguran dan celaan.

Ucapan syukur yang lazim dalam salam yang membuka surat-surat Paulus, Rom 1:1+, diganti dengan suatu teguran dan celaan.

Ref. Silang FULL: Gal 1:6 - telah memanggil // injil lain · telah memanggil: Gal 1:15; Rom 8:28; Rom 8:28 · injil lain: 2Kor 11:4

· telah memanggil: Gal 1:15; Rom 8:28; [Lihat FULL. Rom 8:28]

· injil lain: 2Kor 11:4

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: Gal 1:6-9 - Keprihatinan Rasul Paulus atas Murtadnya Jemaat Keprihatinan Rasul Paulus atas Murtadnya Jemaat (1:6-9) ...

SH: Gal 1:6-10 - Teguh di dalam kebenaran (Jumat, 19 Agustus 2011) Teguh di dalam kebenaran Judul: Teguh di dalam kebenaran Jika kita tahu apa yang benar, apakah kita ak...

SH: Gal 1:6-10 - Injil yang Palsu (Sabtu, 7 September 2019) Injil yang Palsu Adam dan Hawa harus angkat koper dari Taman Eden lantaran termakan bujuk rayu iblis. Hal yang sa...

SH: Gal 1:1-10 - Injil yang sejati (Sabtu, 4 Juni 2005) Injil yang sejati Injil yang sejati Zaman sekarang banyak barang berkualitas yang dipalsukan. Bar...

Utley: Gal 1:6-10 - --NASKAH NASB (UPDATED): Gal 1:6-10...

Galilah: Gal 1:6-10 - Pendahuluan: Apakah ada Injil lain? Galatia 1:6-10 Tema: Pendahuluan: Apakah ada Injil lain? ...

Topik Teologia: Gal 1:6 - -- Allah yang Berpribadi Pribadi Allah Nama-nama, Gelar-gelar Deskriptif dan Kiasan-kiasan untuk Allah Dia yang Meman...

TFTWMS: Gal 1:6-9 - Paulus Mengecam Mereka Yang Memberitakan Injil Yang Lain Paulus Mengecam Mereka Yang Memberitakan Injil Yang Lain (Galatia 1:6-9) ...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: Galatia (Pendahuluan Kitab) Penulis : Paulus Tema : Keselamatan Karena Kasih Karunia oleh Iman Tan...

Full Life: Galatia (Garis Besar) Garis Besar Pendahuluan (Gal 1:1-10) ...

Matthew Henry: Galatia (Pendahuluan Kitab) Surat Paulus ini tidak ditujukan kepada satu atau banyak jemaat di suatu k...

Galilah: Galatia (Garis Besar) Bibliografi Arichea, D. C., & Nida, E. A. A handbook on Paul’s letter to the Galatians....

Galilah: Galatia (Pendahuluan Kitab) GALILAH Surat Galatia Simon Pyatt M.Th ...

Galilah: Galatia (Pendahuluan Kitab) Pendahuluan Galatia Sangat jelas bahwa penulis dari surat Galatia ini adalah Paulus sendiri. ...

Jerusalem: Galatia (Pendahuluan Kitab) SURAT-SURAT PAULUS PENGANTAR Kronologi kehidupan Paulus ...

Ende: Galatia (Pendahuluan Kitab) SURAT RASUL PAULUS KEPADA UMAT-UMAT GALATIA KATA PENGANTAR Pada perdjalanan pertama (Kis. Ras. 15:2-14:28) Paulus dan B...

TFTWMS: Galatia (Pendahuluan Kitab) "Takjub" (Galatia 1:6) Kita kadang-kadang menyanyikan himne yang be...

TFTWMS: Galatia (Pendahuluan Kitab) PASAL 1 RIWAYAT HIDUP PAULUS MEMBELA INJIL KRISTUS (BAGIAN 1) ...

TFTWMS: Galatia (Pendahuluan Kitab) PENGANTAR PENULISNYA Penulis surat kepada gereja-gereja di Galatia, tanpa pertanyaan yang serius, adalah rasul Paulus. Ia...

TFTWMS: Galatia (Pendahuluan Kitab) PELAJARAN 1: PENYEBARAN HELENISME (4:4) Karena bangsa Yunani ...

TFTWMS: Galatia (Pendahuluan Kitab) PELAJARAN 2: STATUS DAN PERANAN PARA RASUL DALAM PERJANJIAN BARU Dua Belas Rasul Dan Pemanggilan Mereka Kepada Pelayana...

TFTWMS: Galatia (Pendahuluan Kitab) PELAJARAN 3: PEMBENARAN OLEH IMAN "SAJA" DARI MARTIN LUTHER Tema surat Paulus kepada gereja di Roma ad...

TFTWMS: Galatia (Pendahuluan Kitab) PELAJARAN 4: KARUNIA ROH DAN KARUNIA BAHASA ROH Kuasa Roh dinyatakan dalam banyak cara di dalam Kitab Suci. Kuasa itu dik...

TFTWMS: Galatia (Garis Besar) Catatan Akhir: 1 Tuhan juga berbicara kepada Paulus pada kesempatan berikutnya sepanjang pelayanannya (...

BIS: Galatia (Pendahuluan Kitab) SURAT PAULUS KEPADA JEMAAT-JEMAAT DI GALATIA PENGANTAR Setelah Kabar Baik tentang Yesus mulai diberitakan dan diterim...

Ajaran: Galatia (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya orang-orang Kristen mengerti bahwa hidup sebagai orang Kristen bukanlah hidup yang di bawah atau diperi...

Intisari: Galatia (Pendahuluan Kitab) Sepucuk surat tentang Injil yang sejati MENGAPA SURAT INI DITULIS.Paulus menulis surat yang sangat penting ini, karena or...

Garis Besar Intisari: Galatia (Pendahuluan Kitab) [1] PAULUS MEMBERI SALAM KEPADA PARA PEMBACANYA Gal 1:1-5...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #11: Klik ikon untuk membuka halaman ramah cetak. [SEMUA]
dibuat dalam 0.09 detik
dipersembahkan oleh YLSA