Tafsiran/Catatan
Perjanjian Lama :
Kejadian
Keluaran
Imamat
Bilangan
Ulangan
Yosua
Hakim-hakim
Rut
1 Samuel
2 Samuel
1 Raja-raja
2 Raja-raja
1 Tawarikh
2 Tawarikh
Ezra
Nehemia
Ester
Ayub
Mazmur
Amsal
Pengkhotbah
Kidung Agung
Yesaya
Yeremia
Ratapan
Yehezkiel
Daniel
Hosea
Yoel
Amos
Obaja
Yunus
Mikha
Nahum
Habakuk
Zefanya
Hagai
Zakharia
Maleakhi

Teks -- Kisah Para Rasul 3:22 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
3:22 Bukankah telah dikatakan Musa : Tuhan Allah akan membangkitkan bagimu seorang nabi dari antara saudara-saudaramu , sama seperti aku : Dengarkanlah dia dalam segala sesuatu yang akan dikatakannya kepadamu .




Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
Topik/Tema Kamus:
Petrus |
Nabi |
Penatua |
Yohanes (Rasul) |
Bait Allah /Bait Suci |
Musa |
Gambaran, Teladan Kristus |
Kristus, Nabi |
Mulia, Kemulian Kristus |
Nubuat |
Nubuat Tentang Kristus |
Orang Yahudi |
Sifat Atau Keadaan Kemanusiaan Kristus |
selebihnya


kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Kis 3:22
Full Life: Kis 3:22 - SEORANG NABI.
Nas : Kis 3:22
Nubuat Musa dalam Ul 18:18-19 bahwa "Tuhan Allah akan
membangkitkan bagimu seorang nabi dari antara saudara-saudaramu sama
seperti a...
Nas : Kis 3:22
Nubuat Musa dalam Ul 18:18-19 bahwa "Tuhan Allah akan membangkitkan bagimu seorang nabi dari antara saudara-saudaramu sama seperti aku" menjadi nubuat tentang Yesus Kristus. Dalam hal apakah Yesus sama dengan Musa?
- 1) Musa diurapi oleh Roh Kudus (Bil 11:17); Roh Tuhan ada pada Yesus untuk menyampaikan kabar baik (Luk 4:18-19).
- 2) Allah memakai Musa untuk meresmikan perjanjian lama; sedangkan Yesus meresmikan perjanjian baru.
- 3) Musa menuntun bangsa Israel keluar dari Mesir ke Gunung Sinai dan menetapkan hubungan perjanjian dengan Allah; Kristus menebus umat-Nya dari dosa dan belenggu Iblis dan menetapkan hubungan baru yang hidup dengan Allah agar melaluinya umat-Nya dapat masuk hadirat Allah.
- 4) Musa dalam peraturan PL menunjuk kepada persembahan seekor anak domba untuk mengadakan penebusan; Kristus sendiri menjadi Anak Domba Allah untuk memberikan keselamatan kepada semua orang yang menerima-Nya.
- 5) Musa dengan setia menunjuk kepada hukum Taurat serta kewajiban umat Allah untuk menaatinya supaya menerima berkat-berkat Allah; Kristus menunjuk kepada diri-Nya sendiri dan Roh Kudus sebagai cara Allah untuk menggenapi kehendak-Nya serta menerima berkat-Nya dan hidup kekal.
BIS -> Kis 3:22
seperti Ia mengutus aku: atau seperti aku.
Ende -> Kis 3:22
Terdapat dalam Deut. (V Mos. atau Ula 18:15,19).
Ref. Silang FULL -> Kis 3:22
· dikatakannya kepadamu: Ul 18:15,18; Kis 7:37

kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Kis 3:12-26
Matthew Henry: Kis 3:12-26 - Khotbah Petrus setelah Menyembuhkan Orang Lumpuh Khotbah Petrus setelah Menyembuhkan Orang Lumpuh ( Kis 3:12-26)
...
SH: Kis 3:11-26 - Kemuliaan hanya bagi Allah (Kamis, 27 Mei 1999) Kemuliaan hanya bagi Allah
Kemuliaan hanya bagi Allah.
Si lumpuh yang sudah mampu berjalan sendiri itu...

SH: Kis 3:11-26 - Bukan "barang" baru (Jumat, 13 Juni 2003) Bukan "barang" baru
Bukan "barang" baru.
Yesus Kristus sebenarnya bukanlah hal baru bagi orang-orang
...

SH: Kis 3:11-26 - Yesus, Pemimpin kepada hidup (Kamis, 11 Juni 2009) Yesus, Pemimpin kepada hidup
Judul: Yesus, Pemimpin kepada hidup
Apa hubungan kesembuhan yang dialami ...

SH: Kis 3:11-26 - Pakai kesempatan (Jumat, 17 Juni 2011) Pakai kesempatan
Judul: Pakai kesempatan
Kesembuhan orang yang lumpuh sejak lahir membuat orang Yahudi...
