
Teks -- Yosua 6:1-27 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life: Yos 6:1 - YERIKHO.
Nas : Yos 6:1
Kota Yerikho meliputi tanah seluas kira-kira 4 hektar. Yerikho
merupakan kota benteng bukan hanya bagi penduduknya, tetapi juga bagi
...
Nas : Yos 6:1
Kota Yerikho meliputi tanah seluas kira-kira 4 hektar. Yerikho merupakan kota benteng bukan hanya bagi penduduknya, tetapi juga bagi mereka yang tinggal di sekitar situ. Tembok-temboknya mungkin setinggi 14 meter dan setebal 6 meter. Yerikho dianggap sebagai tak terkalahkan, dilindungi oleh dewa-dewa Kanaan. Perebutan Yerikho menjadi kunci seluruh strategi perang Yosua karena hal itu akan menunjukkan keunggulan Allah Israel atas dewa-dewa Kanaan; dengan demikian kekalahan Kanaan sudah pasti.

Full Life: Yos 6:17 - KOTA ITU ... AKAN DIKHUSUSKAN.
Nas : Yos 6:17
Dikhususkan (Ibr. _herem_) berarti bahwa benda atau orang itu
dikhususkan bagi Allah baik untuk dihukum ataupun untuk melayani Dia. ...
Nas : Yos 6:17
Dikhususkan (Ibr. _herem_) berarti bahwa benda atau orang itu dikhususkan bagi Allah baik untuk dihukum ataupun untuk melayani Dia. Semua penduduk Yerikho harus dimusnahkan sama sekali (Ul 13:16). Prinsip herem mengajarkan bahwa Allah Pencipta kita dapat dengan adil membinasakan mereka yang mengabdi kepada kejahatan dan ketidakbenaran (bd. Yer 18:6-7; Yer 45:4; Mat 10:28; Luk 13:3;
lihat art. PEMBINASAAN ORANG KANAAN).
Perhatikan pula bahwa Yerikho merupakan hasil pertama dari usaha penaklukan; kota-kota lain tidak diperlakukan seperti Yerikho.

Full Life: Yos 6:20 - RUNTUHLAH TEMBOK ITU.
Nas : Yos 6:20
Tembok itu runtuh oleh karena tindakan Allah yang langsung. Kota itu
dapat direbut karena ketaatan Israel kepada firman Allah dan im...
Nas : Yos 6:20
Tembok itu runtuh oleh karena tindakan Allah yang langsung. Kota itu dapat direbut karena ketaatan Israel kepada firman Allah dan iman mereka akan kuasa-Nya yang ajaib (Ibr 11:30; 1Yoh 5:4). Karena kota itu tidak dibangun kembali selama beberapa ratus tahun, sedikit sekali sisa-sisa kota yang dihancurkan yang ditemukan pada lapisan tanah masa itu; sebagian besar yang tersisa musnah karena dimakan cuaca.

Full Life: Yos 6:21 - MEREKA MENUMPAS ... SEGALA SESUATU.
Nas : Yos 6:21
Untuk ulasan bagaimana pembinasaan orang Kanaan secara besar-besaran
ini sesuai dengan kasih dan kebenaran Allah
lihat ar...
Nas : Yos 6:21
Untuk ulasan bagaimana pembinasaan orang Kanaan secara besar-besaran ini sesuai dengan kasih dan kebenaran Allah
lihat art. PEMBINASAAN ORANG KANAAN.
Jerusalem: Yos 6:1-16 - -- Tradisi-tradisi kisah ini berasal dari tempat kudus di Gilgal. Tradisi itu menjelaskan puing-puing kota Yerikho yang masih terdapat sebagai bekas usah...
Tradisi-tradisi kisah ini berasal dari tempat kudus di Gilgal. Tradisi itu menjelaskan puing-puing kota Yerikho yang masih terdapat sebagai bekas usaha perang Kanaan, Yos 6:2-10,15-16,20-21. Tabut berjanjian adalah tanda kehadiran Tuhan, satu-satunya yang berperan. Kisah itu merupakan kisah contoh dari perang suci yang dengannya negeri Kanaan direbut. Kemudian kisah itu dirubah dengan menyisipkan beberapa tambahan yang menonjolkan peranan para imam, sehingga kisah itu menjadi kisah ibadat. Teks Ibrani bagian ini jauh lebih panjang dari teks terjemahan Yunani yang tidak memuat beberapa pengulangan (dalam Yos 6:3-4,5,8,11,14,15). Juga tradisi-dasar tidak menceritakan sebuah kejadian historis, meskipun mungkin bahwa Yerikho pernah direbut orang Israel, bdk Yos 24:11 dan Yos 2:1+. Ilmu purbakala tidak membawa buku bahwa Yerikho dihancurkan pada awal abad ke-12 seb. Mas, tetapi juga tidak membawa buku bahwa hal itu tidak terjadi.

Jerusalem: Yos 6:5 - bersorak Yang dimaksudkan ialah pekik perjuangan yang bersifat keagamaan, bdk Bil 10:5+.
Yang dimaksudkan ialah pekik perjuangan yang bersifat keagamaan, bdk Bil 10:5+.

Jerusalem: Yos 6:17 - dikhususkan bagi TUHAN untuk dimusnahkan Ini menterjemahkan satu kata Ibrani, yakni herem (haram: mengharamkan). Kata itu berarti bahwa pemenang (perebut) tidak mau mengambil apapun dari jara...
Ini menterjemahkan satu kata Ibrani, yakni herem (haram: mengharamkan). Kata itu berarti bahwa pemenang (perebut) tidak mau mengambil apapun dari jarahan yang seluruhnya diberikan kepada Tuhan. maka manusia dan binatang dibunuh semua, sedangkan barang berharga diberikan kepada tempat kudus (kuil). "Herem" itu adalah sebuah tindakan keagamaan, sebuah aturan perang suci yang dianggap perintah Tuhan, Ula 7:1-2; 20:13 dst; 1Sa 15:3 atau sebuah nazar yang diikrarkan untuk menjamin kemenangan, Bil 21:2. Setiap pelanggaran aturan (nazar) itu dihukum keras, Yos 6:7; bdk 1Sa 15:16-23. Tetapi aturan mutlak itu dapat diperlunak juga, Bil 31:15-23; Ula 2:34-35; 3:6-7; 20:13-14; Yos 8:26-27. dalam aturan "herem" itu terungkap sebuah pikiran agak sederhana mengenai Allah yang berkuasa secara mutlak. Kemudian pikiran sederhana itu dibetulkan dengan gagasan bahwa Allah adalah Bapa yang berbelaskasih, bdk Wis 1:13; terutama Perjanjian Baru, Mat 5:44-45.

Jerusalem: Yos 6:18 - dan dengan demikian membawa kemusnahan atas perkemahan orang Israel Terjemahan lain: dan membawa apa saja yang harus dimusnahkan ke dalam perkemahan orang Israel.
Terjemahan lain: dan membawa apa saja yang harus dimusnahkan ke dalam perkemahan orang Israel.

Jerusalem: Yos 6:22-25 - -- Bagian ini merupakan penutup ceritera mengenai Rahab serta pengintai-pengintai, bab 2. Kisah ini kiranya berasal dari kaum Rahab yang selamat, Yos 6:2...
Bagian ini merupakan penutup ceritera mengenai Rahab serta pengintai-pengintai, bab 2. Kisah ini kiranya berasal dari kaum Rahab yang selamat, Yos 6:25.
Ende: Yos 6:1-25 - -- Dalam kisah ini dua tjeritera dan tradisi mengenai peristiwa jang sama
ditjampur-baurkan. Karena itu djalan kisahnja kurang lantjar dan jang sama
dika...
Dalam kisah ini dua tjeritera dan tradisi mengenai peristiwa jang sama ditjampur-baurkan. Karena itu djalan kisahnja kurang lantjar dan jang sama dikatakan dua kali (8-11 = 12-14) dan agak saling berlawanan (Yos 5:3-5 = Yos 5:8-10).

Ende: Yos 6:23 - -- Rahab serta keluarganja harus tinggal diluar perkemahan Israil, karena mereka
kafir dan menadjiskan perkemahan itu dengan kehadirannja.
Rahab serta keluarganja harus tinggal diluar perkemahan Israil, karena mereka kafir dan menadjiskan perkemahan itu dengan kehadirannja.

Ende: Yos 6:26 - -- Maknanja kutuk ini ialah: siapa jang membangun Jeriho kembali akan dibinasakan
(diharamkan seperti Jeriho sendiri) bersama dengan seluruh keturunannja...
Maknanja kutuk ini ialah: siapa jang membangun Jeriho kembali akan dibinasakan (diharamkan seperti Jeriho sendiri) bersama dengan seluruh keturunannja (jang diringkasnja dalam: anak-sulung, anak-bungsu).
Endetn -> Yos 6:18
Endetn: Yos 6:18 - dirimu diperbaiki menurut terdjemahan2 kuno. Tertulis: "djagalah" (tanpa: dirimu).
diperbaiki menurut terdjemahan2 kuno. Tertulis: "djagalah" (tanpa: dirimu).


Ref. Silang FULL: Yos 6:4 - sangkakala tanduk // meniup sangkakala · sangkakala tanduk: Kel 19:13; Kel 19:13
· meniup sangkakala: Im 25:9; Im 25:9

Ref. Silang FULL: Yos 6:5 - panjang bunyinya // bangsa bersorak · panjang bunyinya: Kel 19:13
· bangsa bersorak: Yos 6:20; 1Sam 4:5; 2Sam 6:15; Ezr 3:11; 10:12; Mazm 42:5; 95:1; Yes 8:9; 42:13
· panjang bunyinya: Kel 19:13
· bangsa bersorak: Yos 6:20; 1Sam 4:5; 2Sam 6:15; Ezr 3:11; 10:12; Mazm 42:5; 95:1; Yes 8:9; 42:13

Ref. Silang FULL: Yos 6:7 - Majulah // depan tabut · Majulah: Kel 14:15
· depan tabut: Bil 10:35; 1Sam 4:3; 7:1
· Majulah: Kel 14:15
· depan tabut: Bil 10:35; 1Sam 4:3; 7:1




Ref. Silang FULL: Yos 6:17 - akan dikhususkan // perempuan sundal // telah menyembunyikan · akan dikhususkan: Yos 6:21; Im 27:28; Ul 20:17; Yes 13:5; 24:1; 34:2,5; Mal 4:6
· perempuan sundal: Yos 2:1; Yos 2:1
· telah me...

Ref. Silang FULL: Yos 6:18 - terhadap barang-barang // membawa kemusnahan // dan mencelakakannya · terhadap barang-barang: Yos 7:1; 1Taw 2:7
· membawa kemusnahan: Yos 7:12
· dan mencelakakannya: Yos 7:25,26
· terhadap barang-barang: Yos 7:1; 1Taw 2:7
· membawa kemusnahan: Yos 7:12
· dan mencelakakannya: Yos 7:25,26


Ref. Silang FULL: Yos 6:20 - sangkakala ditiup // dengan sorak // merebut kota · sangkakala ditiup: Im 25:9; Hak 6:34; 7:22; 1Raj 1:41; Yes 18:3; 27:13; Yer 4:21; 42:14; Am 2:2
· dengan sorak: Yos 6:5,10; Yos 6:5; Y...
· sangkakala ditiup: Im 25:9; Hak 6:34; 7:22; 1Raj 1:41; Yes 18:3; 27:13; Yer 4:21; 42:14; Am 2:2
· dengan sorak: Yos 6:5,10; [Lihat FULL. Yos 6:5]; [Lihat FULL. Yos 6:10]
· merebut kota: Ibr 11:30

Ref. Silang FULL: Yos 6:21 - Mereka menumpas // Mereka menumpas · Mereka menumpas: Yos 6:17; Yos 6:17
· Mereka menumpas: Ul 20:16; Ul 20:16

Ref. Silang FULL: Yos 6:22 - kedua orang // pengintai // bersumpah kepadanya · kedua orang: Kej 42:9; Kej 42:9; Yos 2:4; Yos 2:4
· pengintai: Bil 21:32; Bil 21:32
· bersumpah kepadanya: Yos 2:14; Ibr 11:31


Ref. Silang FULL: Yos 6:24 - Tetapi kota // dan besi // perbendaharaan rumah · Tetapi kota: Bil 31:10; Bil 31:10
· dan besi: Yos 6:19; Yos 6:19
· perbendaharaan rumah: Ul 13:16; Ul 13:16

Ref. Silang FULL: Yos 6:25 - perempuan sundal // dia dibiarkan // mengintai Yerikho · perempuan sundal: Yos 2:1; Yos 2:1
· dia dibiarkan: Hak 1:25
· mengintai Yerikho: Yos 6:17; Yos 6:17; Yos 2:6; Yos 2:6

Ref. Silang FULL: Yos 6:26 - itu bersumpahlah // Terkutuklah // pintu gerbangnya · itu bersumpahlah: 1Sam 14:24
· Terkutuklah: Bil 5:21; Bil 5:21
· pintu gerbangnya: 1Raj 16:34
· itu bersumpahlah: 1Sam 14:24
· Terkutuklah: Bil 5:21; [Lihat FULL. Bil 5:21]
· pintu gerbangnya: 1Raj 16:34

kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry: Yos 6:1-5 - Pengepungan Yerikho
Yosua mengawali gerakan penyerangan dengan mengepung Yerikho, kota yang tida...


Matthew Henry: Yos 6:17-27 - Yerikho Dihancurkan; Rahab Diselamatkan Yerikho Dihancurkan; Rahab Diselamatkan (6:17-27)
...
SH: Yos 6:1-27 - Perang Tuhan, cara Tuhan! (Kamis, 20 Juli 2006) Perang Tuhan, cara Tuhan!
Judul: Perang Tuhan, cara Tuhan!
Tuhan yang empunya peperanganlah yang ...

SH: Yos 6:1-27 - Ikut Cara Allah (Jumat, 25 Januari 2019) Ikut Cara Allah
Yerikho telah menutup pintu gerbangnya (1). Kota itu menyelimuti dirinya dengan benteng tebal dan...

SH: Yos 6:1-11 - Kedaulatan Tuhan (Kamis, 21 Juli 2011) Kedaulatan Tuhan
Judul: Kedaulatan Tuhan
Perang salib berbeda dengan perang kudus dalam kitab Yosua in...
