
Teks -- Matius 7:16-20 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Mat 5:1--8:28; Mat 7:16
Full Life: Mat 5:1--8:28 - KHOTBAH DI BUKIT.
Nas : Mat 5:1-7:29
Pasal Mat 5:1-7:29, yang biasanya disebut Khotbah Kristus di
Bukit, berisi penyataan dari prinsip-prinsip kebenaran Allah dengan...
Nas : Mat 5:1-7:29
Pasal Mat 5:1-7:29, yang biasanya disebut Khotbah Kristus di Bukit, berisi penyataan dari prinsip-prinsip kebenaran Allah dengan mana semua orang Kristen harus hidup oleh iman kepada Anak Allah (Gal 2:20) dan oleh kuasa Roh Kudus yang tinggal di dalam diri kita (Rom 8:2-14; Gal 5:16-25). Semua orang yang menjadi anggota Kerajaan Allah harus lapar dan haus akan kebenaran yang diajarkan dalam Khotbah Kristus
(lihat cat. --> Mat 5:6).
[atau ref. Mat 5:6]

Full Life: Mat 7:16 - DARI BUAHNYALAH KAMU AKAN MENGENAL MEREKA.
Nas : Mat 7:16
Guru-guru palsu yang secara lahiriah tampaknya saleh, tetapi di
dalam hati adalah "serigala yang buas" (ayat Mat 7:15), kadang-kadan...
Nas : Mat 7:16
Guru-guru palsu yang secara lahiriah tampaknya saleh, tetapi di dalam hati adalah "serigala yang buas" (ayat Mat 7:15), kadang-kadang dapat dikenal dari "buah" mereka. Buah guru palsu itu adalah sifat-sifat buruk yang nyata dalam kehidupan para pengikut mereka (lih. 1Yoh 4:5-6), seperti yang tertulis di bawah ini:
- 1) Mereka akan mengaku diri mereka sebagai orang Kristen, tetapi mereka lebih setia kepada tokoh-tokoh mereka daripada Firman Allah (ayat Mat 7:21). Mereka menyembah makhluk ciptaan dan bukan Penciptanya (bd. Rom 1:25).
- 2) Mereka lebih mengutamakan kepentingan mereka sendiri daripada
kemuliaan dan kehormatan Allah. Ajaran mereka akan berpusat pada diri
mereka dan bukan kepada Allah (ayat Mat 7:21-23;
lihat cat. --> 2Tim 4:3).
[atau ref. 2Tim 4:3]
- 3) Mereka akan menerima ajaran dan tradisi manusia, bahkan yang bertentangan dengan Firman Allah (ayat Mat 7:24-27; 1Yoh 4:6).
- 4) Mereka akan mencari dan menanggapi pengalaman religius dan penyataan adikodrati sebagai kekuasaan yang mengesahkan kebenaran (ayat Mat 7:22-23), dan bukan memantapkan dirinya di dalam seluruh ajaran Firman Allah.
- 5) Mereka tidak mau menerima ajaran yang sehat, tetapi akan mencari
guru-guru yang menawarkan keselamatan dengan "jalan lebar" yang tidak
benar itu (ayat Mat 7:13-14,23;
lihat cat. --> 2Tim 4:3).
[atau ref. 2Tim 4:3]
Jerusalem -> Mat 5:1--7:29
Jerusalem: Mat 5:1--7:29 - -- Yesus membentangkan semangat baru yang menjiwai Kerajaan Allah, Mat 4:17+, dalam sebuah wejangan pembukuan, yang tidak dicantumkan Markus dan Lukas (L...
Yesus membentangkan semangat baru yang menjiwai Kerajaan Allah, Mat 4:17+, dalam sebuah wejangan pembukuan, yang tidak dicantumkan Markus dan Lukas (Luk 6:20-49) disajikan dengan bentuk yang berbeda-beda. Lukas meninggalkan apa yang kurang menarik perhatian sidang pembacanya, ialah segala sesuatu yang mengenai adat-istiadat dan hukum Yahudi, Mat 5:17-6:18. Sebaliknya Matius memasukkan ke dalam wejangan itu beberapa perkataan Yesus diucapkan di waktu dan tempat lain (bdk bagian-bagian yang sejalan dengan Lukas), dengan maksud menyusun sebuah piagam yang lebih lengkap. Dalam wejangan majemuk yang terbentuk dengan jalan tersebut ada lima pokok utama:
1) semangat manakah harus menjiwai anggota-anggota Kerajaan Allah, Mat 5:3-48.
2) dengan semangat manakah mereka harus "menggenapi" hukum dan adat-istiadat Yahudi,
Ref. Silang FULL: Mat 7:16 - mengenal mereka // rumput duri · mengenal mereka: Mat 12:33; Luk 6:44
· rumput duri: Yak 3:12

kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Mat 7:15-20
Matthew Henry: Mat 7:15-20 - Mengenali Nabi Palsu dari Buahnya Mengenali Nabi Palsu dari Buahnya (7:15-20)
Di ...
SH: Mat 7:15-23 - Menyikapi pengajar sesat (Minggu, 17 Januari 2010) Menyikapi pengajar sesat
Judul: Menyikapi pengajar sesat
Apa ciri yang perlu kita ketahui dari pengaja...

SH: Mat 7:15-29 - Tanda-Tanda Kebijaksanaan dan Kuasa (Kamis, 19 Januari 2017) Tanda-Tanda Kebijaksanaan dan Kuasa
Tuhan Yesus mengajar agar para pengikut-Nya agar melakukan apa yang telah dia...

SH: Mat 7:12-29 - Hidup Kristiani dan kewajibannya. (Jumat, 9 Januari 1998) Hidup Kristiani dan kewajibannya.
Hidup Kristiani dan kewajibannya. Kristus merumuskan kembali semua s...

SH: Mat 7:12-29 - Pilihan yang bukan pilihan (Jumat, 19 Januari 2001) Pilihan yang bukan pilihan
Pilihan yang bukan pilihan. Khotbah di Bukit diakhiri
dengan 4 peringatan yang...

SH: Mat 7:13-23 - Hanya dua kemungkinan (Sabtu, 15 Januari 2005) Hanya dua kemungkinan
Hanya dua kemungkinan.
Ucapan Tuhan Yesus ini sangat mengejutkan, terutama untu...

SH: Mat 7:13-29 - Standar penilaian kerajaan sorga (Kamis, 17 Januari 2013) Standar penilaian kerajaan sorga
Judul: Standar penilaian kerajaan sorga
Bagian akhir khotbah di bukit...

SH: Mat 7:13-29 - Buktikan Bila Kau Percaya (Senin, 11 Januari 2021) Buktikan Bila Kau Percaya
Ada ungkapan yang mengatakan "Jika benar-benar cinta, tunjukkanlah melalui tindakan, ja...
Topik Teologia: Mat 7:16 - -- Keselamatan
Iman yang Menyelamatkan
Hubungan Iman yang Menyelamatkan dengan Perbuatan
Iman yang Menyelamatkan Meng...

Topik Teologia: Mat 7:17 - -- Dosa
Natur Dosa
Dosa adalah Kecenderungan Moral pada Kejahatan
Kej 6:5...

Topik Teologia: Mat 7:19 - -- Dosa
Natur Dosa
Dosa adalah Kecenderungan Moral pada Kejahatan
Kej 6:5...

Topik Teologia: Mat 7:20 - -- Keselamatan
Iman yang Menyelamatkan
Hubungan Iman yang Menyelamatkan dengan Perbuatan
Iman yang Menyelamatkan Meng...
TFTWMS -> Mat 7:15-20; Mat 7:13-27
TFTWMS: Mat 7:15-20 - Dua Jenis Pohon Dan Buah Guru-guru Palsu Dua Jenis Pohon Dan Buah Guru-Guru Palsu (Matius 7:15-20)
15 "...
