
Teks -- Amos 5:14-15 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life: Am 5:1-27 - RATAPAN.
Nas : Am 5:1-27
Di dalam ratapan ini, Amos menyampaikan kesedihan Tuhan karena
dosa-dosa Israel. Nyanyian ini mengatakan bahwa malapetaka mereka it...
Nas : Am 5:1-27
Di dalam ratapan ini, Amos menyampaikan kesedihan Tuhan karena dosa-dosa Israel. Nyanyian ini mengatakan bahwa malapetaka mereka itu sudah pasti, seakan-akan sudah terjadi; namun Amos masih mengimbau umat itu untuk berbalik kepada Allah supaya sekurang-kurangnya "sisa-sisa keturunan" dapat diselamatkan (ayat Am 5:15).

Full Life: Am 5:15 - BENCILAH YANG JAHAT DAN CINTAILAH YANG BAIK.
Nas : Am 5:15
Jikalau saja umat Allah akan membenci kejahatan dan mencintai
kebaikan, Allah akan mengasihani kaum sisa, yaitu mereka yang selamat d...
Nas : Am 5:15
Jikalau saja umat Allah akan membenci kejahatan dan mencintai kebaikan, Allah akan mengasihani kaum sisa, yaitu mereka yang selamat dari hukuman yang akan datang. Tanda yang pasti bahwa kita sudah mengabdikan diri kepada Allah ialah kebencian yang sungguh-sungguh akan semua dosa dan cinta yang mendalam untuk semua standar kebenaran Allah
(lihat cat. --> Ibr 1:9).
[atau ref. Ibr 1:9]

Jerusalem: Am 5:14 - seperti yang kamu katakan Bangsa Israel yakin bahwa sebagai umat terpilih pasti mendapat perlindungan dari Tuhan tanpa syarat, Ams 5:18; 19:10; Mik 3:11.
Bangsa Israel yakin bahwa sebagai umat terpilih pasti mendapat perlindungan dari Tuhan tanpa syarat, Ams 5:18; 19:10; Mik 3:11.

Jerusalem: Am 5:15 - sisa-sisa keturunan Yusuf yang dimaksud ialah kerajaan (utara Israel). Tetapi kerajaan itu sudah diperkecil akibat semua hukuman yang menimpa mereka, Ams 4:6-11, dan masih juga...
yang dimaksud ialah kerajaan (utara Israel). Tetapi kerajaan itu sudah diperkecil akibat semua hukuman yang menimpa mereka, Ams 4:6-11, dan masih juga akan menimpanya nanti Ams 5:3. Di sini untuk pertama kalinya dipakai gagasan teologis "sisa yang selamat". Gagasan itu berperan besar dalam pemberitaan para nabi, Yes 4:3+. Hanya dalam pandangan nabi Yesaya keselamatan sisa itu pasti sudah, sedangkan menurut pandangan nabi Amos bahkan sisa tidak terjamin keselamatan Amos sendiri ragu-ragu tentang keselamatan sisa itu. Ia lebih yakin dalam Ams 9:8-9.
Ende -> Am 5:14
Ende: Am 5:14 - -- Israil jang tahu bahwa ia adalah pilihan Jahwe, pertjaja pada pilihan itu.
Tetapi nabi menegaskan, bahwa pilihan itu membebankan tuntutan2nja djuga. B...
Israil jang tahu bahwa ia adalah pilihan Jahwe, pertjaja pada pilihan itu. Tetapi nabi menegaskan, bahwa pilihan itu membebankan tuntutan2nja djuga. Bila itu tidak dipenuhi, maka kepertjajaan itu tanpa dasar dan sia2 belaka.

Ref. Silang FULL: Am 5:15 - yang jahat // yang baik // pintu gerbang // mungkin // akan mengasihani // sisa-sisa · yang jahat: Mazm 52:5; Mazm 52:5; Mazm 97:10; Mazm 97:10; Rom 12:9
· yang baik: Kej 18:25; Kej 18:25
· pintu gerbang: Yes 1:1...
· yang jahat: Mazm 52:5; [Lihat FULL. Mazm 52:5]; Mazm 97:10; [Lihat FULL. Mazm 97:10]; Rom 12:9
· yang baik: Kej 18:25; [Lihat FULL. Kej 18:25]
· pintu gerbang: Yes 1:17; [Lihat FULL. Yes 1:17]; Yes 29:21; [Lihat FULL. Yes 29:21]; Za 8:16
· mungkin: Yer 36:3; [Lihat FULL. Yer 36:3]
· akan mengasihani: Yoel 2:14; [Lihat FULL. Yoel 2:14]
· sisa-sisa: Mi 5:6-7; 7:18

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Am 5:4-15
Matthew Henry: Am 5:4-15 - Pesan dan Nasihat Allah kepada Israel; Parahnya Dosa-dosa Israel Pesan dan Nasihat Allah kepada Israel; Parahnya Dosa-dosa Israel (5:4-15)...
SH: Am 5:14-27 - Ngeri! Apabila Allah berlalu, apabila Allah datang! (Senin, 21 Juli 2003) Ngeri! Apabila Allah berlalu, apabila Allah datang!
Ngeri! Apabila Allah berlalu, apabila Allah datang!
...

SH: Am 5:14-17 - Carilah yang baik! (Senin, 26 November 2012) Carilah yang baik!
Judul: Carilah yang baik!
Apakah setiap orang menginginkan yang terbaik? Belum tent...
