kecilkan semua  

Teks -- Mazmur 112:1-7 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
Bahagia orang benar
112:1 Haleluya! Berbahagialah orang yang takut akan TUHAN, yang sangat suka kepada segala perintah-Nya. 112:2 Anak cucunya akan perkasa di bumi; angkatan orang benar akan diberkati. 112:3 Harta dan kekayaan ada dalam rumahnya, kebajikannya tetap untuk selamanya. 112:4 Di dalam gelap terbit terang bagi orang benar; pengasih dan penyayang orang yang adil. 112:5 Mujur orang yang menaruh belas kasihan dan yang memberi pinjaman, yang melakukan urusannya dengan sewajarnya. 112:6 Sebab ia takkan goyah untuk selama-lamanya; orang benar itu akan diingat selama-lamanya. 112:7 Ia tidak takut kepada kabar celaka, hatinya tetap, penuh kepercayaan kepada TUHAN.
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Full Life , Jerusalem , Ende , Endetn , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Utley , Topik Teologia

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Full Life: Mzm 112:1-10 - BERBAHAGIALAH ORANG. Nas : Mazm 112:1-10 Mazmur ini membicarakan berkat-berkat yang tersedia bagi orang benar yang takut akan Allah. Allah berjanji untuk memberkati mer...

Nas : Mazm 112:1-10

Mazmur ini membicarakan berkat-berkat yang tersedia bagi orang benar yang takut akan Allah. Allah berjanji untuk memberkati mereka yang takut akan Dia dan bersukacita dalam perintah-perintah dan firman-Nya yang tertulis (ayat Mazm 112:1; bd. pasal Mazm 119:1-176).

Full Life: Mzm 112:1 - SANGAT SUKA KEPADA SEGALA PERINTAH-NYA. Nas : Mazm 112:1 Yang paling penting di dalam kehidupan seorang yang takut akan Allah ialah bahwa kehendak-Nya terjadi di atas bumi (bd. Mat 6:10)....

Nas : Mazm 112:1

Yang paling penting di dalam kehidupan seorang yang takut akan Allah ialah bahwa kehendak-Nya terjadi di atas bumi (bd. Mat 6:10). Orang semacam itu mengasihi hukum-hukum Allah karena perintah-perintah-Nya mewakili kebenaran yang dicemooh dunia (ayat Mazm 112:10;

lihat cat. --> Ibr 1:9).

[atau ref. Ibr 1:9]

Full Life: Mzm 112:3 - HARTA DAN KEKAYAAN. Nas : Mazm 112:3 Lihat cat. --> 3Yoh 1:2 [atau ref. 3Yoh 1:2] mengenai kesejahteraan umat Allah yang setia.

Nas : Mazm 112:3

Lihat cat. --> 3Yoh 1:2

[atau ref. 3Yoh 1:2]

mengenai kesejahteraan umat Allah yang setia.

Full Life: Mzm 112:7 - TIDAK TAKUT KEPADA KABAR CELAKA. Nas : Mazm 112:7 Pemazmur tidak goyah oleh ketakutan dan kekhawatiran pada saat-saat kesulitan karena kepercayaannya adalah pada Tuhan dan bukan pa...

Nas : Mazm 112:7

Pemazmur tidak goyah oleh ketakutan dan kekhawatiran pada saat-saat kesulitan karena kepercayaannya adalah pada Tuhan dan bukan pada dirinya sendiri atau pada situasi di luar dirinya (bd. pasal Mazm 37:1-40).

Jerusalem: Mzm 112:1-10 - Bahagia orang benar Mazmur yang disusun menurut abjad Ibrani, bdk Maz 112:9-10, ini sebenarnya meneruskan Maz 111. Ia menggambarkan mana hasil dari "ketakutan akan TUHAN"...

Mazmur yang disusun menurut abjad Ibrani, bdk Maz 112:9-10, ini sebenarnya meneruskan Maz 111. Ia menggambarkan mana hasil dari "ketakutan akan TUHAN", Maz 111:10+, dan beberapa hal yang dalam Maz 111 dikatakan tentang Allah, di sini dikatakan mengenai orang benar. Ganjaran ketakutan akan Tuhan ialah: keluarga besar dan sejahtera, Maz 112:2-3, karunia Tuhan, Maz 112:4, nama baik, Maz 112:6, ketenteraman hati, Maz 112:7-8. Orang benar bermurah hati, hal mana membawa kehormatan dan nama baik, Maz 112:9. Sebaliknya, orang fasik iri hati atas kesejahteraan orang benar, Maz 112:10.

Jerusalem: Mzm 112:1 - Haleluya Bdk Maz 105:1+

Bdk Maz 105:1+

Jerusalem: Mzm 112:3 - kebajikannya Artinya: keberhasilan, kebahagiaan tetap.

Artinya: keberhasilan, kebahagiaan tetap.

Jerusalem: Mzm 112:4 - gelap Bdk Maz 88:18+; Maz 17:15+

Jerusalem: Mzm 112:4 - terang Bdk Maz 27:1+ Mungkin "terang" itu ialah Tuhan sendiri, pengasih dan penyayang.

Bdk Maz 27:1+ Mungkin "terang" itu ialah Tuhan sendiri, pengasih dan penyayang.

Ende: Mzm 112:1-10 - -- Mazmur ini meneruskan Maz 111 dengan melukiskan hasil ketakutan kepada Jahwe (Maz 111:10). Padahal ini bersifat djasmani: keluarga besar dan makmur (M...

Mazmur ini meneruskan Maz 111 dengan melukiskan hasil ketakutan kepada Jahwe (Maz 111:10). Padahal ini bersifat djasmani: keluarga besar dan makmur (Maz 112:2-3), kerelaan Jahwe (Maz 112:4), nama baik (Maz 112:6), ketetapan hati (Maz 112:7-8). Orang djudjur bermurah hati, hal mana membawa kemuliaan, nama jang baik (Maz 112:9) dan kaum pendjahat akan iri hati terhadap si djudjur, tetapi tidak dapat berbuat apa2 (Maz 112:10).

Ende: Mzm 112:4 - tjahaja orang2 djudjur ialah Jahwe sendiri, jang djudjur, rahim dan berbelaskasih serta memberkati orang2 djudjur dalam kemalangannja (gelap). Tjahaja itu adalah lambang kem...

ialah Jahwe sendiri, jang djudjur, rahim dan berbelaskasih serta memberkati orang2 djudjur dalam kemalangannja (gelap). Tjahaja itu adalah lambang kemurahan Jahwe.

Endetn: Mzm 112:7 - dan ditambahkan.

ditambahkan.

Ref. Silang FULL: Mzm 112:1 - Haleluya // Berbahagialah orang // akan Tuhan // sangat suka · Haleluya: Mazm 33:2; 103:1; 150:1 · Berbahagialah orang: Mazm 1:1-2 · akan Tuhan: Ayub 1:8; Ayub 1:8; Mazm 103:11; 115:13; 128:...

· Haleluya: Mazm 33:2; 103:1; 150:1

· Berbahagialah orang: Mazm 1:1-2

· akan Tuhan: Ayub 1:8; [Lihat FULL. Ayub 1:8]; Mazm 103:11; 115:13; 128:1

· sangat suka: Mazm 1:2; [Lihat FULL. Mazm 1:2]; Mazm 119:14,16,47,92

Ref. Silang FULL: Mzm 112:2 - Anak cucunya · Anak cucunya: Mazm 25:13; 37:26; 128:2-4

· Anak cucunya: Mazm 25:13; 37:26; 128:2-4

Ref. Silang FULL: Mzm 112:3 - dan kekayaan // kebajikannya tetap · dan kekayaan: Ul 8:18; Ul 8:18 · kebajikannya tetap: Mazm 37:6; Mazm 37:6; Mazm 111:3; Mazm 111:3

· dan kekayaan: Ul 8:18; [Lihat FULL. Ul 8:18]

· kebajikannya tetap: Mazm 37:6; [Lihat FULL. Mazm 37:6]; Mazm 111:3; [Lihat FULL. Mazm 111:3]

Ref. Silang FULL: Mzm 112:4 - gelap terbit // yang adil · gelap terbit: Mazm 18:29; Mazm 18:29 · yang adil: Mazm 5:13

· gelap terbit: Mazm 18:29; [Lihat FULL. Mazm 18:29]

· yang adil: Mazm 5:13

Ref. Silang FULL: Mzm 112:5 - memberi pinjaman · memberi pinjaman: Mazm 37:21,26; Mazm 37:21; Mazm 37:26; Luk 6:35

· memberi pinjaman: Mazm 37:21,26; [Lihat FULL. Mazm 37:21]; [Lihat FULL. Mazm 37:26]; Luk 6:35

Ref. Silang FULL: Mzm 112:6 - takkan goyah // akan diingat · takkan goyah: Mazm 15:5; Mazm 15:5; Mazm 55:23; Mazm 55:23 · akan diingat: Ams 10:7; Pengkh 2:16

· takkan goyah: Mazm 15:5; [Lihat FULL. Mazm 15:5]; Mazm 55:23; [Lihat FULL. Mazm 55:23]

· akan diingat: Ams 10:7; Pengkh 2:16

Ref. Silang FULL: Mzm 112:7 - hatinya tetap // kepada Tuhan · hatinya tetap: Mazm 57:8; 108:2 · kepada Tuhan: Mazm 28:7; Mazm 28:7; Mazm 56:4-5; Yes 12:2; Yes 12:2

· hatinya tetap: Mazm 57:8; 108:2

· kepada Tuhan: Mazm 28:7; [Lihat FULL. Mazm 28:7]; Mazm 56:4-5; Yes 12:2; [Lihat FULL. Yes 12:2]

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: Mzm 112:1-5 - Sifat Orang Benar Mazmur ini disusun menurut urutan abjad, sama seperti mazmur sebelumnya, dan (seperti mazmur sebelumnya) diberi judul “Haleluya,” meskipun mazmu...

Matthew Henry: Mzm 112:6-10 - Kebahagiaan Orang Benar; Kesengsaraan Orang Fasik Kebahagiaan Orang Benar; Kesengsaraan Orang Fasik (112:6-10) Dalam ayat-ayat ini d...

SH: Mzm 112:1-10 - Yang Tuhan lakukan (Selasa, 18 Mei 1999) Yang Tuhan lakukan Yang Tuhan lakukan. Mazmur 111 ...

SH: Mzm 112:1-10 - "Berbahagialah orang yang takut akan Tuhan" (Rabu, 1 Mei 2002) "Berbahagialah orang yang takut akan Tuhan" “Berbahagialah orang yang takut akan Tuhan”. Pernyataan yang k...

SH: Mzm 112:1-10 - Kesukaan hidup dalam Firman (Kamis, 29 Juni 2006) Kesukaan hidup dalam Firman Judul: Kesukaan hidup dalam Firman ...

SH: Mzm 112:1-10 - Bahagia orang benar (Jumat, 30 Juli 2010) Bahagia orang benar Judul: Bahagia orang benar Apa yang menjadi jaminan orang benar bahwa hidupnya aka...

SH: Mzm 112:1-10 - Bahagia orang benar (Minggu, 25 Agustus 2013) Bahagia orang benar Judul: Bahagia orang benar Kalau Mazm...

SH: Mzm 112:1-10 - Kebahagiaan Orang Benar (Minggu, 24 September 2017) Kebahagiaan Orang Benar Mazmur 112 dapat dikategorikan sebaga...

SH: Mzm 112:1-10 - Bahagia Orang Benar (Minggu, 27 September 2020) Bahagia Orang Benar Mazmur ini menyebut dua tipe orang, yaitu orang yang takut akan Tuhan (1-3) dan orang benar (...

Utley: Mzm 112:1-6 - --NASKAH TERJEMAHAN BARU: Mazm 112:1-6...

Utley: Mzm 112:7-10 - --NASKAH TERJEMAHAN BARU: Mazm 112:7-10...

Topik Teologia: Mzm 112:1 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah Pemeliharaan Allah Pemeliharaan Allah Berlaku di Dalam Kehidupan Orang-orang Percaya Pem...

Topik Teologia: Mzm 112:2 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah Pemeliharaan Allah Pemeliharaan Allah Berlaku di Dalam Kehidupan Orang-orang Percaya Pem...

Topik Teologia: Mzm 112:4 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah Pemeliharaan Allah Pemeliharaan dan Penderitaan Pemeliharaan-Nya Menyelamatkan dari Kese...

Topik Teologia: Mzm 112:5 - -- Umat Manusia Pada Umumnya Manusia Diciptakan sebagai Makhluk Moral Manusia Mengekspresikan Moral Kasih Sayang Mere...

Topik Teologia: Mzm 112:6 - -- Kehidupan Kristen: Tanggung Jawab kepada Allah Menaati Allah Taat kepada Allah Gambaran-gambaran Orang yang Taat ...

Topik Teologia: Mzm 112:7 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah Pemeliharaan Allah Pemeliharaan dan Penderitaan Pemeliharaan-Nya Menyelamatkan dari Kese...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: Mazmur (Pendahuluan Kitab) Penulis : Daud dan orang lain Tema : Doa dan Pujian Tanggal Penulisan:...

Full Life: Mazmur (Garis Besar) Garis Besar I. Kitab 1 !!: Mazmur 1-41 ...

Matthew Henry: Mazmur (Pendahuluan Kitab) Di hadapan kita sekarang terbuka salah satu bagian yang paling disukai dan j...

Jerusalem: Mazmur (Pendahuluan Kitab) KITAB MAZMUR PENGANTAR Sama seperti bangsa tetangganya - Mesir, Mesopotami...

Ende: Mazmur (Pendahuluan Kitab) MAZMUR PEMBUKAAN Dengan menerbitkan "Kitab Mazmur" ini, kami mendjadikan suatu pertjobaan terdjemahan Perdjandjian Lama dalam ...

BIS: Mazmur (Pendahuluan Kitab) MAZMUR PENGANTAR Buku Mazmur adalah bagian dari Alkitab yang merupakan buku nyanyian dan buku doa. Buku ini di...

Ajaran: Mazmur (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya dengan mengetahui isi Kitab Mazmur, anggota jemaat mengerti bagaimana hidup dengan penuh pengucapan syu...

Intisari: Mazmur (Pendahuluan Kitab) Pujian dan ucapan syukur BAGAIMANA MAZMUR DIKUMPULKANMazmur merupakan kumpulan puji-pujian dan doa yang dikumpulkan selam...

Garis Besar Intisari: Mazmur (Pendahuluan Kitab) [1] MAZMUR PUJI-PUJIAN DAN UPACARA SYUKUR Maz 8Apakah manu...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #16: Tampilan Pasal untuk mengeksplorasi pasal; Tampilan Ayat untuk menganalisa ayat; Multi Ayat/Kutipan untuk menampilkan daftar ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.36 detik
dipersembahkan oleh YLSA