kecilkan semua  

Teks -- 1 Korintus 3:18-23 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
3:18 Janganlah ada orang yang menipu dirinya sendiri. Jika ada di antara kamu yang menyangka dirinya berhikmat menurut dunia ini, biarlah ia menjadi bodoh, supaya ia berhikmat. 3:19 Karena hikmat dunia ini adalah kebodohan bagi Allah. Sebab ada tertulis: "Ia yang menangkap orang berhikmat dalam kecerdikannya." 3:20 Dan di tempat lain: "Tuhan mengetahui rancangan-rancangan orang berhikmat; sesungguhnya semuanya sia-sia belaka." 3:21 Karena itu janganlah ada orang yang memegahkan dirinya atas manusia, sebab segala sesuatu adalah milikmu: 3:22 baik Paulus, Apolos, maupun Kefas, baik dunia, hidup, maupun mati, baik waktu sekarang, maupun waktu yang akan datang. Semuanya kamu punya. 3:23 Tetapi kamu adalah milik Kristus dan Kristus adalah milik Allah.
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
 · Apolos a Jewish man from Alexandria who was taught by Aquila and Priscilla
 · Kefas a nickname for Simon, son of John


Topik/Tema Kamus: Apolos | Hak Istimewa Dari Orang-Orang Kudus | Sia-Sia, Kesia-Sian | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Jerusalem , Ende , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Utley , Topik Teologia , TFTWMS

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Jerusalem: 1Kor 3:21-23 - -- Dengan sengaja ayat ini mengulang kata-kata yang dipakai dalam 1Ko 1:12: kamu masing-masing berkata: Aku dari golongan Paulus; Aku dari golongan Apolo...

Dengan sengaja ayat ini mengulang kata-kata yang dipakai dalam 1Ko 1:12: kamu masing-masing berkata: Aku dari golongan Paulus; Aku dari golongan Apolos; Aku dari golongan Kefas. Paulus menandaskan: justru kebalikannya yang benar. Kamu sebenarnya bukan seperti orang-orang itu. Mereka menjadi milik kamu (dan bukan kamu milik mereka), sebab mereka pelayanmu. Sama seperti seluruh ciptaan mereka hanya melayani kamu, supaya kamu menjadi milik Kristus yang sendiri milik Allah.

Ende: 1Kor 3:18 - -- Fasal ini merupakan suatu kesimpulan uraian-uraian dari 1Ko 1:17 sampai disini.

Fasal ini merupakan suatu kesimpulan uraian-uraian dari 1Ko 1:17 sampai disini.

Ende: 1Kor 3:18 - Bidjaksana didunia ini menurut ukuran dunia.

menurut ukuran dunia.

Ende: 1Kor 3:18 - Mendjadi bodoh jaitu bodoh dalam pandangan dunia, dengan memilih "kebodohan salib" sebagai kebidjaksanaan sedjati.

jaitu bodoh dalam pandangan dunia, dengan memilih "kebodohan salib" sebagai kebidjaksanaan sedjati.

Ende: 1Kor 3:19 - -- Kutipan pertama terambil dari Ayu 5:13, maksudnja: Allah membuat atau membiarkan orang-orang bidjaksana setjara keduniaan terdjerat dalam pemikiran me...

Kutipan pertama terambil dari Ayu 5:13, maksudnja: Allah membuat atau membiarkan orang-orang bidjaksana setjara keduniaan terdjerat dalam pemikiran mereka sendiri, sampai tidak menemukan djalan keluar; jang kedua diambil dari Maz 94:11.

Ende: 1Kor 3:21 - Memegahkan jaitu memihak sebab terpesona oleh kegemilangan lahir pembitjaraan seorang pengadjar.

jaitu memihak sebab terpesona oleh kegemilangan lahir pembitjaraan seorang pengadjar.

Ende: 1Kor 3:22 - Semua milik kamu Bukan kamu milik mereka, melainkan mereka diutus mendjadi pelajan-pelajan kamu, djadi milik kamu, seperti sebenarnja seluruh alam dengan isinja ditjip...

Bukan kamu milik mereka, melainkan mereka diutus mendjadi pelajan-pelajan kamu, djadi milik kamu, seperti sebenarnja seluruh alam dengan isinja ditjiptakan Allah untuk mendjadi milikmu dan harus melajani kamu, membawa kamu kepada Kristus dan "dalam Kristus" kepada Allah.

Ref. Silang FULL: 1Kor 3:18 - dirinya berhikmat // dunia ini · dirinya berhikmat: Yes 5:21; 1Kor 8:2; Gal 6:3 · dunia ini: 1Kor 1:20; 1Kor 1:20

· dirinya berhikmat: Yes 5:21; 1Kor 8:2; Gal 6:3

· dunia ini: 1Kor 1:20; [Lihat FULL. 1Kor 1:20]

Ref. Silang FULL: 1Kor 3:19 - adalah kebodohan // dalam kecerdikannya · adalah kebodohan: 1Kor 3:18; Rom 1:22; 1Kor 1:20,27 · dalam kecerdikannya: Ayub 5:13

· adalah kebodohan: 1Kor 3:18; Rom 1:22; 1Kor 1:20,27

· dalam kecerdikannya: Ayub 5:13

Ref. Silang FULL: 1Kor 3:20 - sia-sia belaka · sia-sia belaka: Mazm 94:11

· sia-sia belaka: Mazm 94:11

Ref. Silang FULL: 1Kor 3:21 - atas manusia // adalah milikmu · atas manusia: 1Kor 4:6 · adalah milikmu: Rom 8:32

· atas manusia: 1Kor 4:6

· adalah milikmu: Rom 8:32

Ref. Silang FULL: 1Kor 3:22 - Paulus, Apolos // maupun Kefas // akan datang · Paulus, Apolos: 1Kor 3:5,6 · maupun Kefas: 1Kor 1:12; 1Kor 1:12 · akan datang: Rom 8:38

· Paulus, Apolos: 1Kor 3:5,6

· maupun Kefas: 1Kor 1:12; [Lihat FULL. 1Kor 1:12]

· akan datang: Rom 8:38

Ref. Silang FULL: 1Kor 3:23 - milik Kristus · milik Kristus: 1Kor 15:23; 2Kor 10:7; Gal 3:29

· milik Kristus: 1Kor 15:23; 2Kor 10:7; Gal 3:29

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: 1Kor 3:18-20 - Gambaran Kerendahan Hati Gambaran Kerendahan Hati (1 Korintus 3:18-20) ...

Matthew Henry: 1Kor 3:21-23 - Larangan Mengagung-agungkan Guru Larangan Mengagung-agungkan Guru (1 Korintus 3:21-23) ...

SH: 1Kor 3:18--4:5 - Jika ini adalah milikku, maka ... ? (Kamis, 4 September 2003) Jika ini adalah milikku, maka ... ? Jika ini adalah milikku, maka ... ? Biasanya, kita akan melanjutk...

SH: 1Kor 3:10-23 - Membangun jemaat (Selasa, 23 April 2013) Membangun jemaat Judul: Membangun jemaat Dewasa ini ada banyak parameter yang dipakai orang untuk meli...

SH: 1Kor 3:10-23 - Fondasi Pelayanan yang Sejati (Rabu, 10 April 2019) Fondasi Pelayanan yang Sejati Kokoh atau tidaknya suatu bangunan bergantung pada fondasinya. Bangunan megah dan i...

Utley: 1Kor 3:18-23 - --NASKAH NASB (UPDATED): 1Kor 3:18-23...

Topik Teologia: 1Kor 3:18 - -- Umat Manusia Pada Umumnya Tempat Umat Manusia Pada Urutan Penciptaan Manusia Dalam Relasinya dengan Allah Manusia ...

Topik Teologia: 1Kor 3:19 - -- Umat Manusia Pada Umumnya Tempat Umat Manusia Pada Urutan Penciptaan Manusia Dalam Relasinya dengan Allah Manusia ...

Topik Teologia: 1Kor 3:21 - -- Dosa Dosa-dosa Roh Dosa-dosa Pemujaan Diri Pemegahan Diri dengan Membual ...

Topik Teologia: 1Kor 3:23 - -- Allah yang Berpribadi Natur Allah sebagai Pribadi Allah itu Imanen Kej 2:7...

TFTWMS: 1Kor 3:18-23 - Segala Sesuatu Adalah Milikmu "SEGALA SESUATU ADALAH MILIKMU" (1 Korintus 3:18-23) Sika...

TFTWMS: 1Kor 3:10-23 - Gereja Adalah Bait Allah Gereja Adalah Bait Allah (1 Korintus 3:10-23) Para sosiolog mengata...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: 1 Korintus (Pendahuluan Kitab) Penulis : Paulus Tema : Masalah-Masalah Jemaat dan Pemecahannya Tangga...

Full Life: 1 Korintus (Garis Besar) Garis Besar Pendahuluan (1Kor 1:1-9) ...

Matthew Henry: 1 Korintus (Pendahuluan Kitab) Korintus adalah sebuah kota Yunani yang terpenting di bagian wilayah khusus ...

Jerusalem: 1 Korintus (Pendahuluan Kitab) SURAT-SURAT PAULUS PENGANTAR Kronologi kehidupan Paulus ...

Ende: 1 Korintus (Pendahuluan Kitab) SURAT PERTAMA RASUL PAULUS KEPADA UMAT KORINTUS KATA PENGANTAR Kota Korintus jang termasjhur dalam sedjarah Junani kuno...

TFTWMS: 1 Korintus (Pendahuluan Kitab) PASAL 3 KESERIUSAN PERPECAHAN Perpecahan di antara orang-o...

TFTWMS: 1 Korintus (Garis Besar) Catatan Akhir: 1 J. A. Motyer, "Flesh," in Evangelical Dictionary of Theology, 2nd ed., ed. Wa...

BIS: 1 Korintus (Pendahuluan Kitab) SURAT PAULUS YANG PERTAMA KEPADA JEMAAT DI KORINTUS PENGANTAR Surat Paulus Yang Pertama Kepada Jemaat di Korintus...

Ajaran: 1 Korintus (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya orang-orang Kristen mengerti ajaran-ajaran utama dalam Kitab I Korintus, dan melakukannya di dalam kehi...

Intisari: 1 Korintus (Pendahuluan Kitab) Surat kepada gereja yang terpecah belah BAGAIMANA GEREJA DI KORINTUS DIMULAI.Paulus pertama kali mengunjungi Korintus pad...

Garis Besar Intisari: 1 Korintus (Pendahuluan Kitab) [1] PENGANTAR 1Ko 1:1-9...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #31: Tutup popup dengan arahkan mouse keluar dari popup. Tutup sticky dengan menekan ikon . [SEMUA]
dibuat dalam 0.12 detik
dipersembahkan oleh YLSA