
Teks -- Mazmur 16:1-2 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Mzm 16:2
Full Life: Mzm 16:2 - TIDAK ADA YANG BAIK BAGIKU SELAIN ENGKAU!
Nas : Mazm 16:2
Terlepas dari Allah, pemazmur tidak melihat makna di dalam hidup ini
dan tidak ada kebahagiaan pribadi. Tidak ada sesuatu pun di da...
Nas : Mazm 16:2
Terlepas dari Allah, pemazmur tidak melihat makna di dalam hidup ini dan tidak ada kebahagiaan pribadi. Tidak ada sesuatu pun di dalam hidupnya yang baik jikalau kehadiran Tuhan dan berkat-Nya tidak ada. Paulus mengungkapkan kebenaran yang sama ketika menyatakan, "Bagiku hidup adalah Kristus" (Fili 1:21; bd. Gal 2:20).
Jerusalem: Mzm 16:1-11 - Bahagia orang saleh Sajak ini nampaknya ciptaan seorang dari kaum Lewi. Mati-matian ia menentang penyembahan berhala. Penulis menekankan bahwa Tuhan mencukupi bagiannya d...
Sajak ini nampaknya ciptaan seorang dari kaum Lewi. Mati-matian ia menentang penyembahan berhala. Penulis menekankan bahwa Tuhan mencukupi bagiannya dan merupakan milik yang paling baik, Maz 16:2-4. Ia berpaut pada Tuhan, Allah yang Esa, Maz 16:5-8, dan sebulat hati percaya pada Dia, Maz 16:1,9-11. Akhir mazmur ini, Maz 16:10-11, barangkali mengungkapkan kepercayaan akan hidup sesudah kematian dan kebangkitan. Sajak ini sangat sukar dipahami maksudnya dan teks Ibrani nampaknya sangat rusak. Setiap terjemahan merupakan perkiraan saja.

Jerusalem: Mzm 16:1 - Miktam Arti istilah ini tidak jelas. Ia terdapat pada awal beberapa mazmur lain. Bila mazmur-mazmur itu diucapkan di depan umum dapat menjengkelkan orang kaf...
Arti istilah ini tidak jelas. Ia terdapat pada awal beberapa mazmur lain. Bila mazmur-mazmur itu diucapkan di depan umum dapat menjengkelkan orang kafir yang di masa itu menguasai Yerusalem. Karena itu istilah itu barangkali berarti: dengan suara lembut, suara kecil.

Jerusalem: Mzm 16:2-3 - -- Teks Ibrani Maz 16:2-3 sangat tidak jelas artinya dan nampaknya rusak. Secara harafiah dapat diterjemahkan sbb: TUHANku, Engkaulah kebaikanku, tidak a...
Teks Ibrani Maz 16:2-3 sangat tidak jelas artinya dan nampaknya rusak. Secara harafiah dapat diterjemahkan sbb: TUHANku, Engkaulah kebaikanku, tidak ada yang melebihi Engkau. Kepada yang kudus-kudus di bumi (di negeri), mereka itulah dan yang besar-besar, seluruh sukacitaku pada mereka. Mungkin kedua ayat ini dimaksudkan sebagai serangan atas mereka yang berusaha memperpadukan ibadat kepada TUHAN dengan pemujaan berhala. Pencampuran agama semacam itu lama sekali sangat membujuk hati orang Israel, bdk Yes 57:6; 65:5; 66:3 dst.
Ende: Mzm 16:1-11 - -- Mazmur ini menentang pertjampuran agama benar dengan agama kafir oleh umat
Israil. Pengarang menitikberatkan, bahwa Jahwe mentjukupi dan berhala2
mend...
Mazmur ini menentang pertjampuran agama benar dengan agama kafir oleh umat Israil. Pengarang menitikberatkan, bahwa Jahwe mentjukupi dan berhala2 mendatangkan tjelaka (Maz 16:2-4). Ia sendiri melekat pada Jahwe satu2nja (Maz 16:5-8) dan padaNja ia menaruh kepertjajaannja (Maz 16:9-11). Rupanja mazmur ini sudah berpikir akan kehidupan sesudah mati, malahan akan kebangkitan badan (Maz 16:10-11).

Ende: Mzm 16:2-3 - Udjarmu pengarang berbitjara kepada umat Israil, jang mau menganut Jahwe
maupun berhala (jang sutji2 dibumi). Tapi naskah Hibrani tiada terang sama
sekali.
pengarang berbitjara kepada umat Israil, jang mau menganut Jahwe maupun berhala (jang sutji2 dibumi). Tapi naskah Hibrani tiada terang sama sekali.
Ref. Silang FULL: Mzm 16:1 - Jagalah // aku berlindung · Jagalah: Mazm 12:8; Mazm 12:8
· aku berlindung: Mazm 2:12

Ref. Silang FULL: Mzm 16:2 - Engkaulah Tuhanku // yang baik · Engkaulah Tuhanku: Mazm 31:15; 118:28; 140:7
· yang baik: Mazm 73:25
· Engkaulah Tuhanku: Mazm 31:15; 118:28; 140:7
· yang baik: Mazm 73:25

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Mzm 16:1-7
Matthew Henry: Mzm 16:1-7 - Iman yang Mempercayai; Penyucian Diri Bagi Allah
Mazmur ini menceritakan sedikit tentang Daud, tetapi lebih banyak tentang Kristus. Mazmur ini diawali dengan ungkapan bakti yang bisa ditujukan kepa...
SH: Mzm 16:1-11 - Iman dan kesehatan manusia (Minggu, 14 Januari 2001) Iman dan kesehatan manusia
Iman dan kesehatan manusia. Berbicara tentang iman
seringkali membawa kita kep...

SH: Mzm 16:1-11 - Menghadapi ancaman murtad dan maut (Sabtu, 11 Januari 2003) Menghadapi ancaman murtad dan maut
Menghadapi ancaman murtad dan maut.
Sulit untuk melihat bahwa pema...

SH: Mzm 16:1-11 - Sukacitaku, warisanku (Rabu, 16 Januari 2008) Sukacitaku, warisanku
Judul : Sukacitaku, warisanku
Ada dua ancaman yang harus dihadapi oleh orang beriman...

SH: Mzm 16:1-11 - Milik Allah atau milik Kaisar? (Minggu, 1 Mei 2011) Milik Allah atau milik Kaisar?
Judul: Tuhan warisanku
Pernahkah Anda berada di persimpangan jalan? Ten...

SH: Mzm 16:1-11 - Yakin karena Tuhanku hidup! (Minggu, 26 April 2015) Yakin karena Tuhanku hidup!
Judul: Yakin karena Tuhanku hidup!
Mazmur ini dimulai dengan doa permohona...

SH: Mzm 16:1-11 - Allah Sumber Berkat (Senin, 1 Januari 2018) Allah Sumber Berkat
Tak sedikit orang memahami bahwa apa yang didapat dan dimilikinya merupakan hasil usahanya se...

SH: Mzm 16:1-11 - Tuhanku, Sukacitaku (Jumat, 18 Maret 2022) Tuhanku, Sukacitaku
Engkaulah Tuhanku, tidak ada yang baik bagiku selain Engkau!" Ini adalah sebuah pengakuan yan...
