kecilkan semua  

Teks -- Markus 13:26 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
13:26 Pada waktu itu orang akan melihat Anak Manusia datang dalam awan-awan dengan segala kekuasaan dan kemuliaan-Nya.
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Topik/Tema Kamus: Yesus Kristus | Kuasa Kristus | Datang, Kedatangan | Yesus | Markus, Injil | Lukas, Injil | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Full Life , Jerusalem , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Utley , Topik Teologia

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Full Life: Mrk 13:26 - MELIHAT ANAK MANUSIA DATANG. Nas : Mr 13:26 Lihat cat. --> Mat 24:30. [atau ref. Mat 24:30]

Nas : Mr 13:26

Lihat cat. --> Mat 24:30.

[atau ref. Mat 24:30]

Jerusalem: Mrk 13:1-37 - -- Wejangan Yesus seperti tercantum dalam Markus ini lebih baik memperlihatkan pengarahan semula dari pada wejangan yang termaktub dalam Matius. Pada nub...

Wejangan Yesus seperti tercantum dalam Markus ini lebih baik memperlihatkan pengarahan semula dari pada wejangan yang termaktub dalam Matius. Pada nubuat tentang kemusnahan Bait Allah dan Yerusalem Matius menambah nubuat mengenai kesudahan dunia, Mat 24:1+. Wejangan yang tercantum dalam Mar 13:1-37 hanya mengenai kemusnahan Yerusalem. Banyak ahli berpendapat bahwa wejangan itu sebuah "Apokalips" Yahudi yang diinspirasikan oleh Kitab Daniel, Mar 13:7-8, Mar 13:14-20, Mar 13:24-27 dan yang diperlengkapi dengan beberapa perkataan Yesus, Mar 13:5-6, Mar 13:9-13, Mar 13:21-23, Mar 13:28-37. Baik perkataan Yesus maupun Apokalips Yahudi itu hanya menubuatkan kemelut yang mendahului zaman Mesias dan sudah mendekat dan juga pembebasan umat terpilih. Ini semua terlaksana dengan dimusnahkannya Yerusalem serta kebangkitan dan kedatangan Yesus dalam Gereja.

Jerusalem: Mrk 13:24-27 - -- Peristiwa-peristiwa dahsyat di jagad ini adalah gambar-gambar yang lazim dipakai para nabi (bdk referensi-referensi di sini dan referensi pada Mat 24:...

Peristiwa-peristiwa dahsyat di jagad ini adalah gambar-gambar yang lazim dipakai para nabi (bdk referensi-referensi di sini dan referensi pada Mat 24:29-31) dalam menggambarkan turun tangan Allah yang berkuasa dalam sejarah. Di sini gambar-gambar itu melukiskan kemelut sebelum zaman Mesias yang disusul kejayaan bangsa orang-orang kudus dan kepalanya, ialah Anak Manusia. Tidak perlu peristiwa-peristiwa ajaib itu dihubungkan dengan akhir zaman dan kesudahan dunia, seperti sering dimengerti orang karena terpengaruh konteks Matius, bdk Mat 24:1+.

Ref. Silang FULL: Mrk 13:26 - dalam awan-awan · dalam awan-awan: Wahy 1:7; Wahy 1:7

· dalam awan-awan: Wahy 1:7; [Lihat FULL. Wahy 1:7]

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: Mrk 13:24-27 - Penganiayaan terhadap Orang Yahudi Dinubuatkan Penganiayaan terhadap Orang Yahudi Dinubuatkan (13:24-27) ...

SH: Mrk 13:24-37 - Dia datang! (Kamis, 10 April 2003) Dia datang! Dia datang! Kedua kata ini bisa diucapkan dengan berbagai ekspresi dan intonasi. Bai...

SH: Mrk 13:24-32 - Jangan sok tahu (Selasa, 20 Maret 2012) Jangan sok tahu Judul: Jangan sok tahu Ada saja orang Kristen yang konyol: merasa diri bisa menentukan...

SH: Mrk 13:24-32 - Jadilah Pemenang (Kamis, 15 Maret 2018) Jadilah Pemenang Kedatangan Kristus kedua kalinya ke dunia sering diidentikkan dengan hari kiamat. Peristiwa itu ...

SH: Mrk 13:24-35 - Kiamat di Ambang Pintu (Jumat, 11 Maret 2016) Kiamat di Ambang Pintu Kedatangan Kristus kedua kali merupakan kiamat bagi dunia dan umat manusia. Kenyataan ini ...

SH: Mrk 13:24-31 - Akan Tiba Saatnya (Kamis, 14 Maret 2024) Akan Tiba Saatnya Hari yang paling dinantikan oleh seluruh orang percaya adalah hari kedatangan kembali Kristus. ...

Utley: Mrk 13:24-27 - --NASKAH NASB (UPDATED): Mr 13:24-27...

Topik Teologia: Mrk 13:26 - -- Eskatologi Kedatangan Kristus Kedua Kali Aspek Teologis dari Kedatangan Yesus Kedua Kali Kelihatan ...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: Markus (Pendahuluan Kitab) Penulis : Markus Tema : Yesus, Sang Putra-Hamba Tanggal Penulisan: 55-...

Full Life: Markus (Garis Besar) Garis Besar I. Persiapan untuk Pelayanan Yesus (...

Matthew Henry: Markus (Pendahuluan Kitab) Kita telah mendengar bukti yang diberikan oleh saksi pertama mengenai ajaran dan mujizat Yesus Tuhan kita. Sekarang di sini hadir saksi lain lagi y...

Jerusalem: Markus (Pendahuluan Kitab) INJIL-INJIL SINOPTIK PENGANTAR Ada empat kitab dalam Perjanjian Baru yang ...

Jerusalem: Markus (Pendahuluan Kitab) Injil Karangan Markus Rangka Mrk adalah paling tidak sistematik. Pembukaan injil merangkum pewartaan o...

Ende: Markus (Pendahuluan Kitab) INDJIL JESUS KRISTUS KARANGAN MARKUS KATA PENGANTAR Tentang Pengarang Jang dari semula terkenal sebagai p...

BIS: Markus (Pendahuluan Kitab) KABAR BAIK YANG DISAMPAIKAN OLEH MARKUS PENGANTAR Buku Kabar Baik oleh Markus dimulai dengan pernyataan: "Inil...

Ajaran: Markus (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya dengan mengenal isi kitab Injil Markus orang-orang Kristen mengerti, bahwa Yesus Kristus adalah Mesias,...

Intisari: Markus (Pendahuluan Kitab) Buku pegangan guru Kristen SIAPAKAH YOHANES MARKUS?1. Dia adalah kemenakan Barnabas (...

Garis Besar Intisari: Markus (Pendahuluan Kitab) [1] PENDAHULUAN Mar 1:1-13...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #34: Tip apa yang ingin Anda lihat di sini? Beritahu kami dengan klik "Laporan Masalah/Saran" di bagian bawah halaman. [SEMUA]
dibuat dalam 0.08 detik
dipersembahkan oleh YLSA