kecilkan semua  

Teks -- 1 Samuel 15:22 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
15:22 Tetapi jawab Samuel: "Apakah TUHAN itu berkenan kepada korban bakaran dan korban sembelihan sama seperti kepada mendengarkan suara TUHAN? Sesungguhnya, mendengarkan lebih baik dari pada korban sembelihan, memperhatikan lebih baik dari pada lemak domba-domba jantan.
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
 · Samuel son of Ammihud; Moses' land distribution deputy for Simeon,son of Tola son of Issachar


Topik/Tema Kamus: Samuel | Saul | Amalek, Orang | Orang Amalek | Taat, Ketaatan Kepada Allah | Korban Bakaran | Tutup, Tutup Perdamaian | Taat | Hukuman | Agag | Domba | Korban | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Full Life , Jerusalem , Ende , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Topik Teologia

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Full Life: 1Sam 15:22 - MENDENGARKAN LEBIH BAIK DARIPADA KORBAN SEMBELIHAN Nas : 1Sam 15:22 (versi Inggris NIV -- "menaati lebih baik ..."). Menaati Firman Allah dengan segenap hati adalah lebih baik daripada suatu bentuk ...

Nas : 1Sam 15:22

(versi Inggris NIV -- "menaati lebih baik ..."). Menaati Firman Allah dengan segenap hati adalah lebih baik daripada suatu bentuk penyembahan, pelayanan atau pengorbanan pribadi yang lahiriah. Dosa Saul ialah menempatkan pemahamannya sendiri tentang apa yang benar di atas penyataan alkitabiah; dosa ini akan menjadi titik pusat dari kemurtadan terakhir yang dinubuatkan untuk masa sebelum Yesus datang kembali (Mat 24:11,24; 2Tes 2:9-12; 2Tim 4:3-4; bd. 2Pet 2:1-22). Penyembahan, doa, puji-pujian, karunia-karunia rohani, dan pelayanan kepada Allah tidak berharga dalam pandangan-Nya jikalau tidak disertai ketaatan tegas kepada Allah dan standar kebenaran-Nya (bd. Yes 58:2; 59:2; 1Kor 13:1-13).

Jerusalem: 1Sam 15:1-35 - -- Bab 15 ini tidak tahu-menahu bahwa Saul sudah ditolak, 1Sa 13:8-15. Bab ini juga hanya mengutuk Saul, bukannya lembaga kerajaan. Hanya diperlihatkan s...

Bab 15 ini tidak tahu-menahu bahwa Saul sudah ditolak, 1Sa 13:8-15. Bab ini juga hanya mengutuk Saul, bukannya lembaga kerajaan. Hanya diperlihatkan suatu keterangan yang secara wajar terdapat pada lembaga kerajaan di Israel, yaitu keterangan antara politik keduniaan dan tuntutan-tuntutan dari pihak Tuhan. Keterangan itu memuncak dalam bentrokan antara raja dengan nabi: di sini Saul berbentrokan dengan Samuel: kemudian Ahab dengan Elia, Hizkia dengan Yesaya, Zedekia dengan Yeremia.

Jerusalem: 1Sam 15:22 - jawab Samuel Samuel tidak menolak korban pada umumnya. Tetapi apa yang berkenan di hati Tuhan ialah ketaatan batiniah, bukannya upacara lahiriah. Mengadakan upacar...

Samuel tidak menolak korban pada umumnya. Tetapi apa yang berkenan di hati Tuhan ialah ketaatan batiniah, bukannya upacara lahiriah. Mengadakan upacara melawan kehendak Allah berarti menyembah sesuatu yang lain dari Tuhan. Dengan demikian upacara menjadi pemujaan berhala, yang di sini disebut sebagai "bertenung" dan "terafim", yaitu berhala-berhala pelindung rumah serta harta milik, Kej 31:19,30 dst; 1Sa 19:13.

Ende: 1Sam 15:1-35 - -- Bagian ini menerangkan, mengapa Sjaul ditolak sebagai radja. Tjeritera ini tidak tahu, bahwa Sjaul sudah ditolak (1Sa 13:8-15) dan kisah ini djuga tid...

Bagian ini menerangkan, mengapa Sjaul ditolak sebagai radja. Tjeritera ini tidak tahu, bahwa Sjaul sudah ditolak (1Sa 13:8-15) dan kisah ini djuga tidak tersambung dengan lingkungannja dalam kitab Sjemuel seperti tersusun sekarang.

Ende: 1Sam 15:22 - -- Apa jang ditolak disini bukanlah ibadat lahir (Sjemuel sendiri mempersembahkan kurban) melainkan ibadat, jang tidak disertai rasa keigamaan dan penjer...

Apa jang ditolak disini bukanlah ibadat lahir (Sjemuel sendiri mempersembahkan kurban) melainkan ibadat, jang tidak disertai rasa keigamaan dan penjerahan kepada Tuhan dalam hati.

Ref. Silang FULL: 1Sam 15:22 - korban sembelihan · korban sembelihan: Mazm 40:7-9; 51:18; Ams 21:3; Yes 1:11-15; Yer 7:22; Hos 6:6; Am 5:25; Mi 6:6-8; Mr 12:33; Mr 12:33

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: 1Sam 15:10-23 - Samuel Menegur Saul; Saul Ditolak oleh Allah Samuel Menegur Saul; Saul Ditolak oleh Allah (15:10-23) ...

SH: 1Sam 15:17-35 - Tidak taat menyembah berhala (Sabtu, 28 Juni 2008) Tidak taat menyembah berhala Judul: Tidak taat menyembah berhala Ketidaktaatan seringkali muncul kar...

SH: 1Sam 15:1-23 - Tuhan atau perut sendiri? (Selasa, 9 Desember 1997) Tuhan atau perut sendiri? Tuhan atau perut sendiri? Perintah Tuhan pada dasarnya menuntut orang untuk ...

SH: 1Sam 15:1-35 - Ketika nurani menjadi bebal (Kamis, 15 Mei 2014) Ketika nurani menjadi bebal Judul: Ketika nurani menjadi bebal Kendati hati Saul memberontak kepada Tu...

SH: 1Sam 15:1-35 - Kesombongan dan Penuh Dalih (Minggu, 18 Agustus 2019) Kesombongan dan Penuh Dalih Kesombongan merupakan suatu penyakit rohani yang berhubungan dengan status, pendidika...

Topik Teologia: 1Sam 15:22 - -- Kehidupan Kristen: Tanggung Jawab kepada Allah Menaati Allah ...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: 1 Samuel (Pendahuluan Kitab) Penulis : Tidak Diketahui Tema : Kerajaan Teokratis Tanggal Penulisan:...

Full Life: 1 Samuel (Garis Besar) Garis Besar I. Samuel: Seorang Nabi yang Menjadi Pemimpin Israel (...

Matthew Henry: 1 Samuel (Pendahuluan Kitab) Kitab ini beserta kitab yang mengikutinya membawa nama Samuel sebagai...

Ende: 1 Samuel (Pendahuluan Kitab) SJEMUEL PENDAHULUAN Kedua kitab Sjemuel mula2 hanjalah satu karja besar, jang malahan dilandjutkan dalan I R...

TFTWMS: 1 Samuel (Pendahuluan Kitab) PENYELESAIAN PERSOALAN DALAM 1 & 2 SAMUEL "HATIKU SUKA MEMBERONTAK" "Sebab itu Saul berkata:...

TFTWMS: 1 Samuel (Garis Besar) Catatan Akhir: 1 Kita akan melihat kejadian ini dalam pelajaran yang berjudul "Keadaanku Sepertinya Tanpa ...

TFTWMS: 1 Samuel (Pendahuluan Kitab) PENYELESAIAN PERSOALAN DALAM 1 & 2 SAMUEL "AKU MEMERLUKAN SAHABAT" "Yonatan mengikat perjanjian...

TFTWMS: 1 Samuel (Garis Besar) Catatan Akhir: 1 Alan Loy McGinnis, Friendship Factor (Minneapolis, Minn.: Augsburg Publishing House, 19...

BIS: 1 Samuel (Pendahuluan Kitab) I SAMUEL PENGANTAR Buku I Samuel berisi sejarah Israel dalam masa peralihan dari zaman Hakim-hakim kepada zama...

Ajaran: 1 Samuel (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya anggota jemaat, dengan mengetahui isi kitab I Samuel, dapat mengerti bahwa kesejahteraan umat Allah ter...

Intisari: 1 Samuel (Pendahuluan Kitab) Bagaimana bangsa Israel mendapat seorang raja KISAH TENTANG TIGA ORANGPada mulanya 1 dan 2 Samuel merupakan satu kitab. N...

Garis Besar Intisari: 1 Samuel (Pendahuluan Kitab) [1] ELI DAN SAMUEL 1Sa 1:1-7:17...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #14: Gunakan Boks Temuan untuk melakukan penyelidikan lebih jauh terhadap kata dan ayat yang Anda cari. [SEMUA]
dibuat dalam 0.09 detik
dipersembahkan oleh YLSA