kecilkan semua  

Teks -- Yohanes 13:31 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
Perintah baru
13:31 Sesudah Yudas pergi, berkatalah Yesus: "Sekarang Anak Manusia dipermuliakan dan Allah dipermuliakan di dalam Dia.
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Topik/Tema Kamus: Yesus Kristus | Anak ...; Gelar untuk Yesus | Yesus | Petrus | Yohanes, Injil | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Jerusalem , Ende , Ref. Silang FULL

Catatan Kata/Frasa
Hagelberg

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Utley , Topik Teologia

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Jerusalem: Yoh 13:2--17:26 - -- Cerita tentang Yesus membasuh kaki murid-muridNya dan wejangan yang menyertainya, Yoh 13:2-20, merupakan pendahuluan bagi wejangan-wejangan besar yang...

Cerita tentang Yesus membasuh kaki murid-muridNya dan wejangan yang menyertainya, Yoh 13:2-20, merupakan pendahuluan bagi wejangan-wejangan besar yang diucapkan Yesus dalam bab 13-17. Sebagaimana disajikan oleh Yohanes wejangan-wejangan itu mempersatukan berbagai wejangan yang disampaikan Yesus pada waktu yang berbeda-beda.Bab 16 adalah majemuk sekali dan agaknya hanya dalam bentuk lain menyajikan sekali lagi apa yang dikatakan Yesus dalam bab 14. Wejangan-wejangan itu oleh Yohanes ditempatkan di sini, yakni pada saat Yesus beralih dari hidup di dunia ke hidup sorgawiNya, dengan maksud menyingkapkan makna hidup Yesus yang terdalam.

Jerusalem: Yoh 13:31 - sekarang Anak Manusia dipermuliakan Sengsara sudah dimulai, setelah Yudas terdorong Iblis pergi: Yesus sudah merayakan kemenanganNya, seolah-olah sudah selesai, bdk Yoh 16:33.

Sengsara sudah dimulai, setelah Yudas terdorong Iblis pergi: Yesus sudah merayakan kemenanganNya, seolah-olah sudah selesai, bdk Yoh 16:33.

Ende: Yoh 13:31 - Dimuliakan Ketika Judas keluar untuk melaksanakan pengchianatannja, mulailah riwajat sengsara Jesus, jang mendjadi pokok kemuliaanNja dan djuga disebutNja kemuli...

Ketika Judas keluar untuk melaksanakan pengchianatannja, mulailah riwajat sengsara Jesus, jang mendjadi pokok kemuliaanNja dan djuga disebutNja kemuliaanNja.

Ref. Silang FULL: Yoh 13:31 - Anak Manusia // dipermuliakan // dalam Dia · Anak Manusia: Mat 8:20; Mat 8:20 · dipermuliakan: Yoh 7:39; 12:23 · dalam Dia: Yoh 14:13; 17:4; 1Pet 4:11

· Anak Manusia: Mat 8:20; [Lihat FULL. Mat 8:20]

· dipermuliakan: Yoh 7:39; 12:23

· dalam Dia: Yoh 14:13; 17:4; 1Pet 4:11

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)

Hagelberg: Yoh 13:31 - -- 13:31 Sesudah Yudas pergi, berkatalah Yesus, "Sekarang Anak Manusia dipermuliakan985 dan Allah dipermuliakan di dalam Dia. Dia dipermuliakan karena Di...

13:31 Sesudah Yudas pergi, berkatalah Yesus, "Sekarang Anak Manusia dipermuliakan985 dan Allah dipermuliakan di dalam Dia.

Dia dipermuliakan karena Dia membiarkan proses pengkhianatan terhadap-Nya berjalan. Apa yang dianggap oleh manusia sebagai penghinaan, Tuhan Yesus anggap sebagai kemuliaan. Oleh karena dua faktor, maka salib itu mulia bagi Dia. Yang pertama adalah karena salib merupakan ketaatan yang sempurna. Dia diutus oleh Bapa-Nya untuk disalibkan, dan Dia berhasil secara sempurna. Dia tunduk pada kehendak Dia yang mengutus-Nya dengan sempurna! Dalam pasal 17:4 Tuhan Yesus berdoa, "Aku telah mempermuliakan Engkau di bumi dengan jalan menyelesaikan pekerjaan yang Engkau berikan kepada-Ku untuk melakukannya." Dengan demikian salib-Nya adalah kemuliaan bagi Tuhan Yesus.

Yang kedua adalah karena salib-Nya bukan merupakan akhir cerita bagi Tuhan Yesus. Dia melanjutkan doa-Nya dalam pasal 17:5 yang berbunyi, "Oleh sebab itu, ya Bapa, permuliakanlah Aku pada-Mu sendiri dengan kemuliaan yang Kumiliki di hadirat-Mu sebelum dunia ada." Kematian-Nya, penguburan-Nya, kenaikan-Nya, dan kemuliaan-Nya di sorga menyatu dalam pandangan Injil Yohanes.

Allah juga dipermuliakan di dalam Dia karena Allah rela mengutus Anak-Nya yang tunggal untuk menyelamatkan dunia ini. Kerelaan tersebut membuktikan kasih Allah yang mulia. Memang kemuliaan Bapa dan kemuliaan Anak sangat erat kaitannya.

Hagelberg: Yoh 13:31-38 - -- 1. Yesus menubuatkan penyangkalan Petrus (13:31-38) Pokok yang pertama dalam pesan ini adalah kemuliaan Allah dan kasih. Dalam lima pasal ini murid-mu...

1. Yesus menubuatkan penyangkalan Petrus (13:31-38)

Pokok yang pertama dalam pesan ini adalah kemuliaan Allah dan kasih. Dalam lima pasal ini murid-murid mengajukan pertanyaan atau pernyataan enam kali, dan Tuhan Yesus menanggapinya. Simon Petrus adalah yang pertama untuk berbicara. Dia yakin bahwa dia akan tetap setia.

Hagelberg: Yoh 13:31 - -- 13:31 Sesudah Yudas pergi, berkatalah Yesus, "Sekarang Anak Manusia dipermuliakan985 dan Allah dipermuliakan di dalam Dia. Dia dipermuliakan karena Di...

13:31 Sesudah Yudas pergi, berkatalah Yesus, "Sekarang Anak Manusia dipermuliakan985 dan Allah dipermuliakan di dalam Dia.

Dia dipermuliakan karena Dia membiarkan proses pengkhianatan terhadap-Nya berjalan. Apa yang dianggap oleh manusia sebagai penghinaan, Tuhan Yesus anggap sebagai kemuliaan. Oleh karena dua faktor, maka salib itu mulia bagi Dia. Yang pertama adalah karena salib merupakan ketaatan yang sempurna. Dia diutus oleh Bapa-Nya untuk disalibkan, dan Dia berhasil secara sempurna. Dia tunduk pada kehendak Dia yang mengutus-Nya dengan sempurna! Dalam pasal 17:4 Tuhan Yesus berdoa, "Aku telah mempermuliakan Engkau di bumi dengan jalan menyelesaikan pekerjaan yang Engkau berikan kepada-Ku untuk melakukannya." Dengan demikian salib-Nya adalah kemuliaan bagi Tuhan Yesus.

Yang kedua adalah karena salib-Nya bukan merupakan akhir cerita bagi Tuhan Yesus. Dia melanjutkan doa-Nya dalam pasal 17:5 yang berbunyi, "Oleh sebab itu, ya Bapa, permuliakanlah Aku pada-Mu sendiri dengan kemuliaan yang Kumiliki di hadirat-Mu sebelum dunia ada." Kematian-Nya, penguburan-Nya, kenaikan-Nya, dan kemuliaan-Nya di sorga menyatu dalam pandangan Injil Yohanes.

Allah juga dipermuliakan di dalam Dia karena Allah rela mengutus Anak-Nya yang tunggal untuk menyelamatkan dunia ini. Kerelaan tersebut membuktikan kasih Allah yang mulia. Memang kemuliaan Bapa dan kemuliaan Anak sangat erat kaitannya.

Hagelberg: Yoh 13:31--14:31 - -- B. Pesan Perpisahan: bagian pertama (13:31-14:31) Perjanjian Lama mengandung beberapa "pesan perpisahan". Carson984 mencatat pesan perpisahan Yakub da...

B. Pesan Perpisahan: bagian pertama (13:31-14:31)

Perjanjian Lama mengandung beberapa "pesan perpisahan". Carson984 mencatat pesan perpisahan Yakub dalam Kejadian 49, Yosua dalam Yosua 22-24, dan Daud dalam 1 Tawarikh 28-29. Seluruh Kitab Ulangan dapat dianggap "pesan perpisahan" Musa kepada umat Israel. Tuhan Yesus juga memberi "pesan perpisahan", tetapi ada perbedaan yang sangat penting. Dia berpisah karena akan meninggal, tetapi Dia juga yakin bahwa Dia akan bangkit kembali.

Hagelberg: Yoh 13:1--20:31 - -- IV. PENYATAAN YESUS DALAM SALIB-NYA DAN KEMULIAAN-NYA (13:1-20:31) Usaha untuk memberi tanda dan firman supaya orang banyak percaya kepada-Nya telah b...

IV. PENYATAAN YESUS DALAM SALIB-NYA DAN KEMULIAAN-NYA (13:1-20:31)

Usaha untuk memberi tanda dan firman supaya orang banyak percaya kepada-Nya telah berakhir. Dia meninggalkan orang banyak, dan Dia memperhatikan murid-murid-Nya. Tema kematian-Nya semakin jelas dalam perkataan-Nya kepada mereka.

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: Yoh 13:31-35 - Kepergian Kristus Diberitahukan Kepergian Kristus Diberitahukan (13:31-35) Per...

SH: Yoh 13:31-38 - Pesan di akhir pelayanan Yesus (Selasa, 02 Maret 1999) Pesan di akhir pelayanan Yesus Pesan di akhir pelayanan Yesus. Masa pelayanan Tuhan Yesus di dunia aka...

SH: Yoh 13:31-38 - Dasar untuk mengasihi (Selasa, 7 Maret 2006) Dasar untuk mengasihi Judul: Dasar untuk mengasihi Sampai pembahasan nas ini, pikiran para murid m...

SH: Yoh 13:31-38 - Identitasku: kasih (Senin, 3 Maret 2008) Identitasku: kasih Judul: Identitasku: kasih Apa identitas utama yang membedakan para murid dari dunia...

SH: Yoh 13:31-38 - Yudas dan Petrus (Selasa, 1 April 2014) Yudas dan Petrus Judul: Yudas dan Petrus Kepergian Yudas membuka jalan bagi Yesus untuk mempersiapkan ...

SH: Yoh 13:31-35 - Mengasihi dengan Kasih Surgawi (Kamis, 18 Maret 2021) Mengasihi dengan Kasih Surgawi Dapatkah kita mengasihi sesama jika kita tidak pernah merasakan dan menerima kasih...

Utley: Yoh 13:31-35 - --NASKAH NASB (UPDATED): Yoh 13:31-35...

Topik Teologia: Yoh 13:31 - -- Yesus Kristus Kiasan, Gelar, dan Nama-nama Kristus Anak Manusia Dan...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: Yohanes (Pendahuluan Kitab) Penulis : Yohanes Tema : Yesus, Putra Allah Tanggal Penulisan: 80-95 M...

Full Life: Yohanes (Garis Besar) Garis Besar Prolog tentang Logos (Yoh 1:1-18)...

Matthew Henry: Yohanes (Pendahuluan Kitab) Kita tidak sedang membahas kapan dan di mana Injil ini dituliskan. Kita yakin Injil ini diberikan melalui inspirasi Allah kepada Yohanes, saudara Y...

Jerusalem: Yohanes (Pendahuluan Kitab) INJIL YOHANES PENGANTAR INJIL YOHANES DAN SURAT-SURAT YOHANES Injil Yoh...

Ende: Yohanes (Pendahuluan Kitab) INDJIL JESUS KRISTUS KARANGAN JOANES KATA PENGANTAR Karangan Indjil ini biasa disebut "Indjil keempat". Menurut riwajat...

Hagelberg: Yohanes (Pendahuluan Kitab) PENDAHULUAN Prakata Pendahuluan Injil Yohanes dapat diumpamakan sebagai sebuah kolam yang b...

Hagelberg: Yohanes (Garis Besar) GARIS BESAR I. KATA PENGANTAR (1:1-18...

Hagelberg: Yohanes DAFTAR PUSTAKA Daftar Kepustakaan Barrett, C. K., The Gospel According to St. John, an Introduction with C...

BIS: Yohanes (Pendahuluan Kitab) KABAR BAIK YANG DISAMPAIKAN OLEH YOHANES PENGANTAR Dalam Kabar Baik yang disampaikan oleh Yohanes ini, Yesus d...

Ajaran: Yohanes (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya dengan mengenal isi Kitab Injil Yohanes, orang-orang Kristen mengerti bahwa Allah mengambil rupa manusi...

Intisari: Yohanes (Pendahuluan Kitab) Firman Allah terakhir kepada manusia INJIL YANG BERBEDA.Yohanes mempunyai cara pendekatan tersendiri pada kehidupan dan p...

Garis Besar Intisari: Yohanes (Pendahuluan Kitab) [1] PENDAHULUAN Yoh 1:1-51...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #12: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab saja. [SEMUA]
dibuat dalam 0.07 detik
dipersembahkan oleh YLSA