kecilkan semua  

Teks -- Kisah Para Rasul 1:5 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
1:5 Sebab Yohanes membaptis dengan air, tetapi tidak lama lagi kamu akan dibaptis dengan Roh Kudus."
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
 · Yohanes a son of Zebedee; younger brother of James; the beloved disciple of Christ,a relative of Annas the high priest,a son of Mary the sister of Barnabas, and surnamed Mark,the father of Simon Peter


Topik/Tema Kamus: Baptis, Baptisan Roh Kudus | Rasul | Yesus Kristus | Roh Kudus | Bait Allah /Bait Suci | Baptis, Baptisan | Yesus | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Full Life , Jerusalem , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Utley , Topik Teologia , TFTWMS

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Full Life: Kis 1:5 - DENGAN (DALAM) ROH KUDUS. Nas : Kis 1:5 Kata depan "dengan" adalah terjemahan dari kata Yunani _en_ yang sering kali diterjemahkan juga sebagai "dalam". Banyak orang lebih s...

Nas : Kis 1:5

Kata depan "dengan" adalah terjemahan dari kata Yunani _en_ yang sering kali diterjemahkan juga sebagai "dalam". Banyak orang lebih suka terjemahan "kamu akan dibaptiskan dalam Roh Kudus". Dengan demikian, "dibaptiskan dengan air" dapat juga diterjemahkan "dibaptiskan dalam air". Yesus sendirilah membaptiskan orang yang percaya kepada-Nya dalam Roh Kudus

(lihat cat. --> Yoh 1:33).

[atau ref. Yoh 1:33]

Jerusalem: Kis 1:5 - dibaptis dengan Roh Kudus Baptisan dengan Roh Kudus yang dinubuatkan oleh Yohanes Pembaptis, Mat 3:11 dsj, dan yang di sini dijanjikan oleh Yesus itu akan mulai dilaksanakan de...

Baptisan dengan Roh Kudus yang dinubuatkan oleh Yohanes Pembaptis, Mat 3:11 dsj, dan yang di sini dijanjikan oleh Yesus itu akan mulai dilaksanakan dengan pencurahan Roh Kudus pada hari Pentakosta, Kis 2:1-4. Sesuai dengan perintah Kristus, Mat 28:19, para rasul akan tetap membaptis dengan air, Kis 2:41; 8:12,38; 9:18; 10:48; 16:15,33; 18:8; 19:5, sebagai upacara pemasukan ke dalam kerajaan Mesias, bdk Mat 3:6+, tetapi mereka membaptis "dalam nama Yesus", Kis 2:38+; berkat iman dan karya yang dilaksanakan Kristus, bdk Rom 6:4+, baptisan itu selanjutnya berdaya menghapus dosa dan memberikan Roh Kudus, Kis 2:38. Sehubungan dengan baptisan Kristen dengan air itu muncullah sebuah upacara lain ialah penumpangan tangan, 1Ti 4:14+, yang bermaksud secara kelihatan dan karismatis memberikan Roh Kudus, serupa dengan pemberian Roh Kudus pada hari Pentakosta, Kis 8:16-19; 9:17-18; 19:5-6 (tetapi bdk Kis 10:44-48). Upacara ini menjadi asal-usul sakramen penguatan. Di samping sakramen-sakramen Kristen tersebut, baptisan Yohanes juga masih beberapa lamanya dipraktekkan oleh sementara orang Kristen yang kurang terdidik, Kis 19:3.

Ref. Silang FULL: Kis 1:5 - dengan air // Roh Kudus · dengan air: Mr 1:4; Mr 1:4 · Roh Kudus: Mr 1:8; Mr 1:8

· dengan air: Mr 1:4; [Lihat FULL. Mr 1:4]

· Roh Kudus: Mr 1:8; [Lihat FULL. Mr 1:8]

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: Kis 1:1-5 - Bukti-bukti Kebangkitan Kristus; Pesan Kristus kepada Rasul-rasul-Nya Sejarawan yang terilhami ini memulai ceritanya dalam Kisah Para Rasul,...

SH: Kis 1:5 - Baptisan Roh Kudus (Sabtu, 22 Mei 2010) Baptisan Roh Kudus Judul: Baptisan Roh Kudus Syukur Roh Kudus telah hadir, membuat kehadiran Yesus ter...

SH: Kis 1:1-14 - Karya nyata Yesus (Jumat, 21 Mei 1999) Karya nyata Yesus Karya nyata Yesus. Penjelasan Lukas ini merupakan kelanjutan dari penjelasannya ...

SH: Kis 1:1-11 - Wawasan baru kemuridan (Jumat, 6 Juni 2003) Wawasan baru kemuridan Wawasan baru kemuridan. Zaman kita kini adalah zaman yang ironis. Berbagai info...

SH: Kis 1:1-11 - Menjadi saksi Kristus (Kamis, 21 Mei 2009) Menjadi saksi Kristus Judul: Menjadi saksi Kristus Apa yang menjadikan peristiwa di perikop pertama Ki...

SH: Kis 1:1-11 - Dua kacamata (Kamis, 13 Mei 2010) Dua kacamata Judul: Dua kacamata Empat puluh hari berlalu sudah dari hari Paskah. Tuhan Yesus sudah be...

SH: Kis 1:1-11 - Menjadi Saksi Kristus (Kamis, 17 Mei 2018) Menjadi Saksi Kristus Kisah Para Rasul adalah kitab kedua yang ditulis Lukas untuk Teofilus yang merupakan tokoh ...

SH: Kis 1:1-5 - Berita benar, sikap benar (Kamis, 9 Juni 2011) Berita benar, sikap benar Judul: Berita benar, sikap benar Kebenaran objektif di dalam kekristenan buk...

Utley: Kis 1:1-5 - --NASKAH NASB (UPDATED): Kis 1:1-5...

Topik Teologia: Kis 1:5 - -- Roh Kudus Roh di dalam Periode Paska Kebangkitan Luk 24:49 ...

TFTWMS: Kis 1:4-8 - Pemerintahan Dijanjikan PEMERINTAHAN DIJANJIKAN (Kis 1:4-8) Ketika mengajar murid-murid-Nya t...

TFTWMS: Kis 1:1-5 - Tinjauan Diberikan TINJAUAN DIBERIKAN (Kis 1:1-5) Lukas memulai kitab Kisah dengan mengi...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) Penulis : Lukas Tema : Penyebaran Injil yang Penuh Keberhasilan Melalui ...

Full Life: Kisah Para Rasul (Garis Besar) Garis Besar Pendahuluan (Kis 1:1-11) ...

Matthew Henry: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) ...

Jerusalem: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) KISAH PARA RASUL PENGANTAR Injil ketiga dan Kisah para Rasul aslinya merup...

Ende: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) KISAH RASUL-RASUL KATA PENGANTAR Tentang isi dan maksud karangan ini umumnja Mula-mula sebagai landjutan ...

TFTWMS: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) PERSIAPAN DI MENIT-MENIT TERAKHIR (Kis 1:1-11) Seorang pembuat filem...

TFTWMS: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) GARIS BESAR KITAB KISAH PARA RASUL (Pasal 1-28) ...

TFTWMS: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) DAFTAR KATA: BAGIAN PERTAMA Baptisan (baptisma atau baptismos)-Kata "baptisan" merup...

TFTWMS: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) ROH KUDUS DALAM KITAB KISAH TIGA MANIFESTASI KUASA ILAHI Roh Kudus adalah salah satu oknum ke-Allah-an (Kolosia ...

TFTWMS: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) Ringkasan Kitab Kisah: PENEBUSAN TERLAKSANA Kitab Kisah menjawab banyak nubuatan yang membingungkan. Seandainya kitab ini ...

TFTWMS: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) Ringkasan Kitab Kisah: FIRMAN ALLAH DITEGUHKAN OLEH PELBAGAI MUJIZAT Dalam semua peristiwa pemakaian mujizat secara menakj...

TFTWMS: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) Ringkasan Kitab Kisah: KISAH TENTANG SESUATU YANG BARU Hembusan udara segar bertiup melewati Kitab Kisah -suatu aroma yang...

TFTWMS: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) Ringkasan Kitab Kisah: INJIL UNIVERSAL BERAKSI Tidak mudah bagi anak-anak Abraham untuk meninggalkan hukum Musa. Dibutuhka...

TFTWMS: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) Ringkasan Kitab Kisah: CATATAN TENTANG KOMITMEN Kitab Kisah adalah kitab tentang perubahan. Kitab itu mencatat era pembuat...

TFTWMS: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) Ringkasan Kitab Kisah: KEDATANGAN GEREJA Dalam kitab Kisah muncul sesuatu yang baru dan mengejutkan yang menunjukkan klima...

TFTWMS: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) Ringkasan Kitab Kisah: PEMERINTAHAN BARU ALLAH Para pelajar Alkitab melihat adanya pemerintahan Allah di antara umat manus...

TFTWMS: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) Ringkasan Kitab Kisah: IBADAH BARU UNTUK KEMULIAAN KRISTUS Dalam satu hari praktik ibadah ribuan orang Yahudi berubah! Bag...

TFTWMS: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) Ringkasan Kitab Kisah: KEBAJIKAN PENUH KASIH Kebajikan dan perhatian terhadap semua orang lain merupakan hal yang sama sek...

TFTWMS: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) Ringkasan Kitab Kisah: POTRET GEREJA-GEREJA TELADAN Kitab Kisah merupakan satu-satunya kitab yang menceritakan bagaimana j...

TFTWMS: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) Ringkasan Kitab Kisah: PEKERJAAN ALKITABIAH GEREJA Kitab Kisah memperlihatkan apa yang harus dilakukan oleh gereja Tuhan. ...

TFTWMS: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) KESIMPULAN (KIS 1:1-11) Ketika William Booth, pendiri Salvation Army...

TFTWMS: Kisah Para Rasul (Garis Besar) Catatan Akhir: 1 Yesus berbuat dahulu, baru kemudian mengajar. Jika pengajaran kita ingin effekti...

BIS: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) KISAH RASUL-RASUL PENGANTAR Kisah Rasul-rasul adalah lanjutan buku Kabar Baik yang disampaikan oleh Lukas. Tuj...

Ajaran: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya orang-orang Kristen mengerti bagaimana Tuhan Yesus mendirikan Gereja-Nya di dunia, dan betapa besar Kas...

Intisari: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) Kisah tentang gereja yang bersaksi SIAPAKAH YANG MENULIS KITAB INI?Kitab ini ditulis oleh tabib Lukas. Kitab ini boleh ju...

Garis Besar Intisari: Kisah Para Rasul (Pendahuluan Kitab) [1] PENGANTAR Kis 1:1-26 Masa empat puluh hari dan sesudahnya:...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #06: Pada Tampilan Alkitab, Tampilan Daftar Ayat dan Bacaan Ayat Harian, seret panel kuning untuk menyesuaikan layar Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.08 detik
dipersembahkan oleh YLSA