kecilkan semua  

Teks -- Ulangan 32:26-52 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
32:26 Seharusnya Aku berfirman: Aku meniupkan mereka, melenyapkan ingatan kepada mereka dari antara manusia, 32:27 tetapi Aku kuatir disakiti hati-Ku oleh musuh, jangan-jangan lawan mereka salah mengerti, jangan-jangan mereka berkata: Tangan kami jaya, bukanlah TUHAN yang melakukan semuanya ini. 32:28 Sebab mereka itu suatu bangsa yang tidak punya pertimbangan, dan tidak ada pengertian pada mereka. 32:29 Sekiranya mereka bijaksana, tentulah mereka mengerti hal ini, dan memperhatikan kesudahan mereka. 32:30 Bagaimana mungkin satu orang dapat mengejar seribu orang, dan dua orang dapat membuat lari sepuluh ribu orang, kalau tidak gunung batu mereka telah menjual mereka, dan TUHAN telah menyerahkan mereka! 32:31 Sebab bukanlah seperti gunung batu kita gunung batu orang-orang itu; musuh kita boleh menjadi hakim! 32:32 Sesungguhnya, pohon anggur mereka berasal dari pohon anggur Sodom, dan dari kebun-kebun Gomora; buah anggur mereka adalah buah anggur yang beracun, pahit gugusan-gugusannya. 32:33 Air anggur mereka adalah racun ular, dan bisa ular tedung yang keras ganas. 32:34 Bukankah hal itu tersimpan pada-Ku, termeterai dalam perbendaharaan-Ku? 32:35 Hak-Kulah dendam dan pembalasan, pada waktu kaki mereka goyang, sebab hari bencana bagi mereka telah dekat, akan segera datang apa yang telah disediakan bagi mereka. 32:36 Sebab TUHAN akan memberi keadilan kepada umat-Nya, dan akan merasa sayang kepada hamba-hamba-Nya; apabila dilihat-Nya, bahwa kekuatan mereka sudah lenyap, dan baik hamba maupun orang merdeka sudah tiada. 32:37 Maka Ia akan berfirman: Di manakah allah mereka, -- gunung batu tempat mereka berlindung -- 32:38 yang memakan lemak dari korban sembelihan mereka, meminum anggur dari korban curahan mereka? Biarlah mereka bangkit untuk menolong kamu, sehingga kamu mendapat perlindungan. 32:39 Lihatlah sekarang, bahwa Aku, Akulah Dia. Tidak ada Allah kecuali Aku. Akulah yang mematikan dan yang menghidupkan, Aku telah meremukkan, tetapi Akulah yang menyembuhkan, dan seorangpun tidak ada yang dapat melepaskan dari tangan-Ku. 32:40 Sesungguhnya, Aku mengangkat tangan-Ku ke langit, dan berfirman: Demi Aku yang hidup selama-lamanya, 32:41 apabila Aku mengasah pedang-Ku yang berkilat-kilat, dan tangan-Ku memegang penghukuman, maka Aku membalas dendam kepada lawan-Ku, dan mengadakan pembalasan kepada yang membenci Aku. 32:42 Aku akan memabukkan anak panah-Ku dengan darah, dan pedang-Ku akan memakan daging: darah orang-orang yang mati tertikam dan orang-orang yang tertawan, dari kepala-kepala musuh yang berambut panjang. 32:43 Bersorak-sorailah, hai bangsa-bangsa karena umat-Nya, sebab Ia membalaskan darah hamba-hamba-Nya, Ia membalas dendam kepada lawan-Nya, dan mengadakan pendamaian bagi tanah umat-Nya."
Nasihat Musa yang terakhir
32:44 Lalu datanglah Musa bersama-sama dengan Yosua bin Nun dan menyampaikan ke telinga bangsa itu segala perkataan nyanyian tadi. 32:45 Setelah Musa selesai menyampaikan segala perkataan itu kepada seluruh orang Israel, 32:46 berkatalah ia kepada mereka: "Perhatikanlah segala perkataan yang kuperingatkan kepadamu pada hari ini, supaya kamu memerintahkannya kepada anak-anakmu untuk melakukan dengan setia segala perkataan hukum Taurat ini. 32:47 Sebab perkataan ini bukanlah perkataan hampa bagimu, tetapi itulah hidupmu, dan dengan perkataan ini akan lanjut umurmu di tanah, ke mana kamu pergi, menyeberangi sungai Yordan untuk mendudukinya."
Ajal Musa mendekat
32:48 Pada hari itulah juga TUHAN berfirman kepada Musa: 32:49 "Naiklah ke atas pegunungan Abarim, ke atas gunung Nebo, yang di tanah Moab, di tentangan Yerikho, dan pandanglah tanah Kanaan yang Kuberikan kepada orang Israel menjadi miliknya, 32:50 kemudian engkau akan mati di atas gunung yang akan kaunaiki itu, supaya engkau dikumpulkan kepada kaum leluhurmu, sama seperti Harun, kakakmu, sudah meninggal di gunung Hor dan dikumpulkan kepada kaum leluhurnya -- 32:51 oleh sebab kamu telah berubah setia terhadap Aku di tengah-tengah orang Israel, dekat mata air Meriba di Kadesh di padang gurun Zin, dan oleh sebab kamu tidak menghormati kekudusan-Ku di tengah-tengah orang Israel. 32:52 Engkau boleh melihat negeri itu terbentang di depanmu, tetapi tidak boleh masuk ke sana, ke negeri yang Kuberikan kepada orang Israel."
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
 · Abarim a place where the Israelites made an encampment during the Exodus
 · anak Israel a citizen of Israel.,a member of the nation of Israel
 · Anak perempuan Israel a citizen of Israel.,a member of the nation of Israel
 · bangsa Israel the nation that descended from Jacob, whom God named Israel; the Jewish people,son of Isaac son of Abraham; founder of the nation of Israel,the nation of Israel under Moses, Joshua and the judges,the kingdom of Israel under King Saul,the northern tribes under Ish-Bosheth & Abner,the Kingdom of Israel as united under David and Solomon,the Northern Kingdom as divided from Judah, Simeon and Benjamin,the post exile Jewish community; the re-established Israel,the post exile lay community; Israelites other than Levites,Israel in general as in the Psalms and the prophets,the phrase "All Israel",the phrase "Assembly of (United) Israel",the phrase "Border(s) of Israel",the phrase "Children of Israel",the phrase "Congregation of Israel",the phrase "Descendants" or "Offspring of Israel",the phrase "Elders of Israel",the phrase "God of Israel",the phrase "Hill country of Israel",the phrase "Holy One of Israel",the phrase "House of Israel",the phrases "Judge(d) Israel; judge(s) of Israel",the phrase "King of Israel",the phrase "King over Israel",the phrase "Kings of Israel",the phrase "Land of Israel",the phrase "Leaders in/of Israel; take the lead in Israel",the phrase "Man of Israel",the phrase "Men of Israel",the phrase "Mountains of Israel",the phrase "O house of Israel",the phrase "O Israel",the phrase "His people Israel",the phrase "My people Israel",the phrase "Thy people Israel",the phrase "People of Israel",the phrase "Prince(s) in/of/over Israel",the phrase "Reign over Israel",the phrase "Shepherd(s) of Israel",the phrase "Sons of Israel",the phrase "Territory of Israel",the phrase "Throne in/over/of Israel",the phrase "Tribes of Israel",the phrase "Virgin of Israel"
 · bani Moab resident(s) of the country of Moab
 · bani Nebo a town in Moab (on the east side of the Jordan),a mountain in Reuben, 15 km east of the mouth of the Jordan River,a town in Judah (IBD).,the Babylonian deity Nabu, son of Bel (Marduk),the forefather of some men who put away their heathen wives
 · dewa Nebo a town in Moab (on the east side of the Jordan),a mountain in Reuben, 15 km east of the mouth of the Jordan River,a town in Judah (IBD).,the Babylonian deity Nabu, son of Bel (Marduk),the forefather of some men who put away their heathen wives
 · Fenisia the region ofeast Mediterranean coastal land from Arvad (modern Lebanon) south to Gaza,the coast land from Mt. Carmel north to the Orontes River
 · Gomora an ancient city known for its sin whose ruins are said to be visible from the Masada,a town destroyed with Sodom by burning sulphur
 · gunung Nebo a town in Moab (on the east side of the Jordan),a mountain in Reuben, 15 km east of the mouth of the Jordan River,a town in Judah (IBD).,the Babylonian deity Nabu, son of Bel (Marduk),the forefather of some men who put away their heathen wives
 · Harun a son of Amram; brother of Moses,son of Amram (Kohath Levi); patriarch of Israel's priests,the clan or priestly line founded by Aaron
 · Hor a mountain on border of Edom),a mountain (on the North border of Israel)
 · Israel a citizen of Israel.,a member of the nation of Israel
 · Kanaan an original resident of the land of Canaan,a resident of the region of Canaan
 · kaum Israel the nation that descended from Jacob, whom God named Israel; the Jewish people,son of Isaac son of Abraham; founder of the nation of Israel,the nation of Israel under Moses, Joshua and the judges,the kingdom of Israel under King Saul,the northern tribes under Ish-Bosheth & Abner,the Kingdom of Israel as united under David and Solomon,the Northern Kingdom as divided from Judah, Simeon and Benjamin,the post exile Jewish community; the re-established Israel,the post exile lay community; Israelites other than Levites,Israel in general as in the Psalms and the prophets,the phrase "All Israel",the phrase "Assembly of (United) Israel",the phrase "Border(s) of Israel",the phrase "Children of Israel",the phrase "Congregation of Israel",the phrase "Descendants" or "Offspring of Israel",the phrase "Elders of Israel",the phrase "God of Israel",the phrase "Hill country of Israel",the phrase "Holy One of Israel",the phrase "House of Israel",the phrases "Judge(d) Israel; judge(s) of Israel",the phrase "King of Israel",the phrase "King over Israel",the phrase "Kings of Israel",the phrase "Land of Israel",the phrase "Leaders in/of Israel; take the lead in Israel",the phrase "Man of Israel",the phrase "Men of Israel",the phrase "Mountains of Israel",the phrase "O house of Israel",the phrase "O Israel",the phrase "His people Israel",the phrase "My people Israel",the phrase "Thy people Israel",the phrase "People of Israel",the phrase "Prince(s) in/of/over Israel",the phrase "Reign over Israel",the phrase "Shepherd(s) of Israel",the phrase "Sons of Israel",the phrase "Territory of Israel",the phrase "Throne in/over/of Israel",the phrase "Tribes of Israel",the phrase "Virgin of Israel"
 · kaum-kaum orang Kanaan an original resident of the land of Canaan,a resident of the region of Canaan
 · Moab resident(s) of the country of Moab
 · Musa a son of Amram; the Levite who led Israel out of Egypt and gave them The Law of Moses,a Levite who led Israel out of Egypt and gave them the law
 · Nebo a town in Moab (on the east side of the Jordan),a mountain in Reuben, 15 km east of the mouth of the Jordan River,a town in Judah (IBD).,the Babylonian deity Nabu, son of Bel (Marduk),the forefather of some men who put away their heathen wives
 · Nun son of Elishama; father of Joshua (Ephraim), Moses' aide
 · orang dari Moab resident(s) of the country of Moab
 · orang Israel a citizen of Israel.,a member of the nation of Israel
 · orang Kanaan residents of the region of Canaan
 · orang Moab resident(s) of the country of Moab
 · orang-orang Israel a citizen of Israel.,a member of the nation of Israel
 · orang-orang Kanaan residents of the region of Canaan
 · orang-orang Moab resident(s) of the country of Moab
 · padang gurun Sin a wilderness region between Elim and Mt. Sinai (IBD)
 · perempuan Kanaan residents of the region of Canaan
 · perempuan Moab a female descendant of Moab
 · perempuan-perempuan Kanaan residents of the region of Canaan


Topik/Tema Kamus: Musa | Anak Panah | Pelihara, Pemeliharaan | Air Anggur | Hukum, Hukuman | Batu | Sembah, Persembahan Curahan | Naga | Nabi | Murah, Kemurahan Allah | Orang Tua | Ular Beludak | Pedang | Meterai | Pohon Anggur | Tentara, Pasukan Israel | Sakit | Hidup | Kanaan | Benteng | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Jerusalem , Ende , Endetn , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Topik Teologia

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Jerusalem: Ul 31:1--34:12 - -- Bagian Ulangan ini berperan sebagai kata penutup seluruh Pentateukh. terkumpul di dalamnya sejumlah unsur yang beraneka ragam asal-usulnya. Baru waktu...

Bagian Ulangan ini berperan sebagai kata penutup seluruh Pentateukh. terkumpul di dalamnya sejumlah unsur yang beraneka ragam asal-usulnya. Baru waktu Ulangan digubah untuk kali terakhir unsur-unsur yang berbeda-beda itu ditambahkan.

Jerusalem: Ul 32:1-43 - -- Nyanyian ini sangat tinggi mutu puetisnya. Ia meluhurkan Allah Israel yang maha kuasa, satu-satunya Allah sejati. Kata pembukaan, Ula 32:1-2, memakai ...

Nyanyian ini sangat tinggi mutu puetisnya. Ia meluhurkan Allah Israel yang maha kuasa, satu-satunya Allah sejati. Kata pembukaan, Ula 32:1-2, memakai gaya bahasa kesusasteraan hikmat, lalu nyanyian ini memasyhurkan karya Allah yang besar, Ula 32:3-7, dan caranya Ia memelihara Israel, Ula 32:8-14. Dengan kebaikan hati Allah itu diperlawankan kedurhakaan umat, Ula 32:15-18, yang dihukum semestinya, Ula 32:19-25. Akan tetapi Allah tidak menyerahkan umatNya ke dalam genggaman musuh, Ula 32:26-35. Sebaliknya, Ia turun tangan demi umatNya, Ula 32:36-42. Ula 32:43 berupa puji-pujian penutup. Nyanyian ini aslinya beredar terlepas dan kemudian barulah dimasukkan ke dalam kitab Ulangan. Sangat sukar menentukan waktunya nyanyian itu diciptakan. Ada ciri sastera kuno padanya, sehingga orang menduga bahwa usia lagu itu tua sekali. Kalau demikian maka penindas (Israel yang disinggung ialah orang Filistin (abad ke-11 seb. Mas). Tetapi kesamaan nyanyian ini dengan beberapa mazmur dan para nabi, khususnya dengan Deutero-yesaya dan Yeremia, menyarankan bahwa lagu itu diciptakan di zaman agak belakangan. Kalau demikian maka penindas yang disebut mesti orang Babel (abad ke-6 seb Mas).

Jerusalem: Ul 32:29 - hal ini Ialah rencana Allah untuk membebaskanNya dan menghukum para lawan. Itulah yang sekarang mulai dimasyhurkan, bdk Yes 14:1-32; 47:1-15; 51:1-23 dll; nub...

Ialah rencana Allah untuk membebaskanNya dan menghukum para lawan. Itulah yang sekarang mulai dimasyhurkan, bdk Yes 14:1-32; 47:1-15; 51:1-23 dll; nubuat-nubuat Yeremia dan Yehezkiel melawan bangsa-bangsa lain.

Jerusalem: Ul 32:35 - pembalasan Dalam ayat-ayat berikut ini terdapat ancaman-ancaman yang dilontarkan para nabi kepada Israel. Tetapi di sini ancaman-ancaman itu mengenai musuh-musuh...

Dalam ayat-ayat berikut ini terdapat ancaman-ancaman yang dilontarkan para nabi kepada Israel. Tetapi di sini ancaman-ancaman itu mengenai musuh-musuh umat, Yer 18:17; Yer 10:3, dll.

Jerusalem: Ul 32:43 - pendamaian Istilah ini kerap kali dipakai sehubungan dengan korban dan upacara "pendamaian", Kel 25:17+.

Istilah ini kerap kali dipakai sehubungan dengan korban dan upacara "pendamaian", Kel 25:17+.

Jerusalem: Ul 32:45-47 - -- Ayat-ayat ini melanjutkan Ula 31:17.

Ayat-ayat ini melanjutkan Ula 31:17.

Jerusalem: Ul 32:45 - perkataan itu Ialah "firman hukum", bdk Ula 32:46 akhir, dan bukannya Nyanyian Musa.

Ialah "firman hukum", bdk Ula 32:46 akhir, dan bukannya Nyanyian Musa.

Jerusalem: Ul 32:48 - -- Ayat ini melanjutkan Ula 32:44

Ayat ini melanjutkan Ula 32:44

Ende: Ul 32:27 - -- Achirnja Jahwe menjelamatkan umatNja agar supaja musuh-musuh tidak mendjadi sombong dan mengandalkan kekuasaan dewa-dewa mereka. Dengan keselamatan ba...

Achirnja Jahwe menjelamatkan umatNja agar supaja musuh-musuh tidak mendjadi sombong dan mengandalkan kekuasaan dewa-dewa mereka. Dengan keselamatan bangsa Israil maka nama dan kemuliaan Jahwe diwahjukan (bdk.Ula 9:28).

Ende: Ul 32:31 - -- Maksudnja ialah musuh-musuh tidak mampu menentukan kedjadian-kedjadian menurut kebenaran: karena mereka berpidjak pada dasar jang salah. Mereka tidak ...

Maksudnja ialah musuh-musuh tidak mampu menentukan kedjadian-kedjadian menurut kebenaran: karena mereka berpidjak pada dasar jang salah. Mereka tidak boleh mengadili bangsa Israil disebabkan karena hukuman-hukuman jang mereka derita: sebab mereka sendiri adalah bangsa jang berdosa. Jahwe sendirilah jang mendjadi Hakim umatNja (lihat. aj. 35(Ula 32:35) sld).

Ende: Ul 32:34 - -- Ajat ini membitjarakan tentang bangsa Israil.

Ajat ini membitjarakan tentang bangsa Israil.

Ende: Ul 32:36 - -- Teksnja tidak djelas. Barangkali disini muntjul gagasan bahwa kemurahan hati Allah terbit karena kelemahan umat. Hal ini ditekankan pula pada lain tem...

Teksnja tidak djelas. Barangkali disini muntjul gagasan bahwa kemurahan hati Allah terbit karena kelemahan umat. Hal ini ditekankan pula pada lain tempat didalam Kitab Sutji.

Ende: Ul 32:39 - Akulah Jang Aku itu sindiran terhadap nama Kudus Jahwe: 'aku adalah Aku (jang) ada" (cf. Kel 3:14). Ungkapan itu sama dengan jang terdapat dalam Jesaja dan dalam Indjil J...

sindiran terhadap nama Kudus Jahwe: 'aku adalah Aku (jang) ada" (cf. Kel 3:14). Ungkapan itu sama dengan jang terdapat dalam Jesaja dan dalam Indjil Joanes. Lihat Kel 3:14 tjatatan.

Ajat-ajat berikut ini mempermaklumkan keputusan penjelamat Jahwe terhadap umatNja.

Ende: Ul 32:40 - -- Allah mengangkat sumpah terhadap umatNja. Achirnja Ia setia kepada djandji-djandji jang telah Ia sumpahkan dengan para leluhur.

Allah mengangkat sumpah terhadap umatNja. Achirnja Ia setia kepada djandji-djandji jang telah Ia sumpahkan dengan para leluhur.

Ende: Ul 32:43 - -- Pudjian sebagai penutup madah. Ini merupakan panggilan terhadap seluruh umat. Djuga orang-orang jang sudah mati mempunjai alasan untuk bersuka-tjita k...

Pudjian sebagai penutup madah. Ini merupakan panggilan terhadap seluruh umat. Djuga orang-orang jang sudah mati mempunjai alasan untuk bersuka-tjita karena kematian mereka dalam perang melawan musuh achirnja tidak sia-sia.

Batjaan lain ialah: "Bersorak-sorailah hai bangsa-bangsa bersama-sama dengan umatNja" (lihat tjatatan pada achir kitab ini).

Ende: Ul 32:45 - -- Ajat-ajat ini berhubungan dengan ajat Ula 31:24-27. Disini tidak lagi mengenai njanjian: melainkan tentang hukum Deuteronomium.

Ajat-ajat ini berhubungan dengan ajat Ula 31:24-27. Disini tidak lagi mengenai njanjian: melainkan tentang hukum Deuteronomium.

Ende: Ul 32:47 - -- Allah adalah sumber hidup. Demikianlah maka memegang-teguh kehendak dan hukumNja memberi hidup kepada manusia: dan terutama jang dimaksudkan ialah hid...

Allah adalah sumber hidup. Demikianlah maka memegang-teguh kehendak dan hukumNja memberi hidup kepada manusia: dan terutama jang dimaksudkan ialah hidup lama didunia dinegeri jang subur: anugerah Allah.

Ende: Ul 32:48 - -- Kelandjutan tradisi mengenai kematian Musa: jang diambil kiranja dari tradisi imam: P (bdk. Bil 27:12). Menurut pandangan kitab Deut. Musa dihukum kar...

Kelandjutan tradisi mengenai kematian Musa: jang diambil kiranja dari tradisi imam: P (bdk. Bil 27:12). Menurut pandangan kitab Deut. Musa dihukum karena umatNja: bukan karena dosanja sendiri (Ula 1:37; 4:21).

Endetn: Ul 32:43 - djenazah-djenazah umatNja dibatja: gewiyim 'ammo.

dibatja: gewiyim 'ammo.

Endetn: Ul 32:43 - -- TM: "bangsa-bangsa (dengan) umatNja": goyim Bdk. Yes 26:19; Yeh 37. Dlm Jun. aj. Ula 32:43ab diterdjemahkan dua kali menurut variant.

TM: "bangsa-bangsa (dengan) umatNja": goyim Bdk. Yes 26:19; Yeh 37. Dlm Jun. aj. Ula 32:43ab diterdjemahkan dua kali menurut variant.

Ref. Silang FULL: Ul 32:26 - Aku meniupkan // antara manusia · Aku meniupkan: Ul 4:27 · antara manusia: Bil 14:12; Bil 14:12; Ayub 18:17; Mazm 34:17; 37:28; 109:15; Yes 14:20

· Aku meniupkan: Ul 4:27

· antara manusia: Bil 14:12; [Lihat FULL. Bil 14:12]; Ayub 18:17; Mazm 34:17; 37:28; 109:15; Yes 14:20

Ref. Silang FULL: Ul 32:27 - salah mengerti // semuanya ini · salah mengerti: Ul 9:26-28 · semuanya ini: Mazm 140:8; Yes 10:13; Yer 40:2-3

· salah mengerti: Ul 9:26-28

· semuanya ini: Mazm 140:8; Yes 10:13; Yer 40:2-3

Ref. Silang FULL: Ul 32:28 - punya pertimbangan · punya pertimbangan: Yes 1:3; 5:13; 27:11; Yer 8:7

· punya pertimbangan: Yes 1:3; 5:13; 27:11; Yer 8:7

Ref. Silang FULL: Ul 32:29 - hal ini // kesudahan mereka · hal ini: Ul 5:29; Mazm 81:14 · kesudahan mereka: Yes 47:7; Rat 1:9

· hal ini: Ul 5:29; Mazm 81:14

· kesudahan mereka: Yes 47:7; Rat 1:9

Ref. Silang FULL: Ul 32:30 - membuat lari // menjual mereka // telah menyerahkan · membuat lari: Im 26:8; Im 26:8 · menjual mereka: Hak 2:14; 3:8; 4:2; 10:7; 1Sam 12:9 · telah menyerahkan: Bil 21:34; 1Sam 23:7;...

· membuat lari: Im 26:8; [Lihat FULL. Im 26:8]

· menjual mereka: Hak 2:14; 3:8; 4:2; 10:7; 1Sam 12:9

· telah menyerahkan: Bil 21:34; 1Sam 23:7; Mazm 31:9; 44:13; 106:41; Yes 50:1; 54:6

Ref. Silang FULL: Ul 32:31 - gunung batu // menjadi hakim · gunung batu: Kej 49:24; Kej 49:24 · menjadi hakim: Kel 14:25; Kel 14:25

· gunung batu: Kej 49:24; [Lihat FULL. Kej 49:24]

· menjadi hakim: Kel 14:25; [Lihat FULL. Kel 14:25]

Ref. Silang FULL: Ul 32:32 - anggur Sodom // yang beracun // pahit · anggur Sodom: Yer 23:14 · yang beracun: Ayub 6:4; 20:16 · pahit: Ul 29:18

· anggur Sodom: Yer 23:14

· yang beracun: Ayub 6:4; 20:16

· pahit: Ul 29:18

Ref. Silang FULL: Ul 32:33 - ular tedung · ular tedung: Ul 32:24; Ul 32:24

· ular tedung: Ul 32:24; [Lihat FULL. Ul 32:24]

Ref. Silang FULL: Ul 32:34 - dalam perbendaharaan-Ku · dalam perbendaharaan-Ku: Ayub 14:17; Yer 2:22; Hos 13:12

· dalam perbendaharaan-Ku: Ayub 14:17; Yer 2:22; Hos 13:12

Ref. Silang FULL: Ul 32:35 - Hak-Kulah dendam // dan pembalasan // mereka goyang // bagi mereka · Hak-Kulah dendam: Ul 32:41; Ul 32:41; Kej 4:24; Kej 4:24; Yer 51:6; Yer 51:6 · dan pembalasan: Kej 30:2; Kej 30:2; Kel 32:34; Kel 32:3...

· Hak-Kulah dendam: Ul 32:41; [Lihat FULL. Ul 32:41]; Kej 4:24; [Lihat FULL. Kej 4:24]; Yer 51:6; [Lihat FULL. Yer 51:6]

· dan pembalasan: Kej 30:2; [Lihat FULL. Kej 30:2]; Kel 32:34; [Lihat FULL. Kel 32:34]; Mazm 54:7; [Lihat FULL. Mazm 54:7]; Rom 12:19%&; [Lihat FULL. Rom 12:19%&]; Ibr 10:30%&

· mereka goyang: Mazm 17:5; 35:6; 37:31; 38:17; 66:9; 73:2,18; 94:18; 121:3; Ams 4:19; Yer 23:12

· bagi mereka: Yeh 7:8-9

Ref. Silang FULL: Ul 32:36 - kepada umat-Nya // merasa sayang // kepada hamba-hamba-Nya // baik hamba · kepada umat-Nya: Ibr 10:30%& · merasa sayang: Am 7:3 · kepada hamba-hamba-Nya: Im 26:43-45; Ul 30:1-3; Hak 2:18; Mazm 90:13; 10...

· kepada umat-Nya: Ibr 10:30%&

· merasa sayang: Am 7:3

· kepada hamba-hamba-Nya: Im 26:43-45; Ul 30:1-3; Hak 2:18; Mazm 90:13; 102:14; 103:13; 106:45; 135:14; Yoel 2:14

· baik hamba: 1Raj 14:10; 21:21; 2Raj 9:8

Ref. Silang FULL: Ul 32:37 - mereka berlindung · mereka berlindung: Hak 10:14; Yer 2:28; 11:12

· mereka berlindung: Hak 10:14; Yer 2:28; 11:12

Ref. Silang FULL: Ul 32:38 - korban curahan · korban curahan: Bil 25:1-2; Yer 11:12; 44:8,25

· korban curahan: Bil 25:1-2; Yer 11:12; 44:8,25

Ref. Silang FULL: Ul 32:39 - Akulah Dia // kecuali Aku // yang mematikan // yang menghidupkan // yang menyembuhkan // dari tangan-Ku · Akulah Dia: Yes 41:4; 43:10; 44:7; 46:4; 48:12 · kecuali Aku: Ul 32:12; Ul 32:12 · yang mematikan: 1Sam 2:6 · yang mengh...

Ref. Silang FULL: Ul 32:40 - mengangkat tangan-Ku // hidup selama-lamanya · mengangkat tangan-Ku: Kej 14:22; Kej 14:22 · hidup selama-lamanya: Kej 21:33; Kej 21:33; Wahy 1:18

· mengangkat tangan-Ku: Kej 14:22; [Lihat FULL. Kej 14:22]

· hidup selama-lamanya: Kej 21:33; [Lihat FULL. Kej 21:33]; Wahy 1:18

Ref. Silang FULL: Ul 32:41 - mengasah pedang-Ku // membalas dendam // membenci Aku · mengasah pedang-Ku: Hak 7:20; Mazm 7:13; 45:4; Yes 27:1; 34:6; 66:16; Yer 12:12; Yeh 21:9-10 · membalas dendam: Ul 32:35; Mazm 149:7; ...

Ref. Silang FULL: Ul 32:42 - dengan darah // memakan daging · dengan darah: Ul 32:23; Ul 32:23 · memakan daging: 2Sam 2:26; Yer 12:12; 44:1; 46:10,14

· dengan darah: Ul 32:23; [Lihat FULL. Ul 32:23]

· memakan daging: 2Sam 2:26; Yer 12:12; 44:1; 46:10,14

Ref. Silang FULL: Ul 32:43 - Bersorak-sorailah // darah hamba-hamba-Nya // kepada lawan-Nya // tanah umat-Nya · Bersorak-sorailah: Mazm 137:6; Yes 25:9; 65:18; 66:10; Rom 15:10%& · darah hamba-hamba-Nya: 2Raj 9:7; Wahy 6:10; Wahy 6:10 · ke...

· Bersorak-sorailah: Mazm 137:6; Yes 25:9; 65:18; 66:10; Rom 15:10%&

· darah hamba-hamba-Nya: 2Raj 9:7; Wahy 6:10; [Lihat FULL. Wahy 6:10]

· kepada lawan-Nya: Yes 1:24; Yer 9:9

· tanah umat-Nya: Mazm 65:4; 79:9

Ref. Silang FULL: Ul 32:44 - dengan Yosua · dengan Yosua: Bil 13:8,16

· dengan Yosua: Bil 13:8,16

Ref. Silang FULL: Ul 32:46 - hari ini // kamu memerintahkannya · hari ini: Ul 6:6; Ul 6:6; Yoh 1:17; 7:19 · kamu memerintahkannya: Ul 6:7

· hari ini: Ul 6:6; [Lihat FULL. Ul 6:6]; Yoh 1:17; 7:19

· kamu memerintahkannya: Ul 6:7

Ref. Silang FULL: Ul 32:47 - itulah hidupmu // akan lanjut · itulah hidupmu: Ul 30:20; Ul 30:20 · akan lanjut: Kel 23:26; Kel 23:26; Ul 33:25; Yes 65:22

· itulah hidupmu: Ul 30:20; [Lihat FULL. Ul 30:20]

· akan lanjut: Kel 23:26; [Lihat FULL. Kel 23:26]; Ul 33:25; Yes 65:22

Ref. Silang FULL: Ul 32:48 - kepada Musa · kepada Musa: Bil 27:12

· kepada Musa: Bil 27:12

Ref. Silang FULL: Ul 32:49 - pegunungan Abarim // gunung Nebo // tentangan Yerikho // tanah Kanaan · pegunungan Abarim: Bil 27:12 · gunung Nebo: Bil 32:3; Bil 32:3 · tentangan Yerikho: Bil 22:1; Bil 22:1 · tanah Kanaan: I...

· pegunungan Abarim: Bil 27:12

· gunung Nebo: Bil 32:3; [Lihat FULL. Bil 32:3]

· tentangan Yerikho: Bil 22:1; [Lihat FULL. Bil 22:1]

· tanah Kanaan: Im 14:34; [Lihat FULL. Im 14:34]

Ref. Silang FULL: Ul 32:50 - akan mati // sudah meninggal // gunung Hor · akan mati: Kej 25:8; Kej 25:8; Bil 27:13; Bil 27:13 · sudah meninggal: Bil 20:29 · gunung Hor: Bil 20:22; Bil 20:22

· akan mati: Kej 25:8; [Lihat FULL. Kej 25:8]; Bil 27:13; [Lihat FULL. Bil 27:13]

· sudah meninggal: Bil 20:29

· gunung Hor: Bil 20:22; [Lihat FULL. Bil 20:22]

Ref. Silang FULL: Ul 32:51 - Kadesh // gurun Zin // orang Israel · Kadesh: Yeh 47:19 · gurun Zin: Bil 13:21; Bil 13:21; Bil 20:11-13 · orang Israel: Bil 27:14

· Kadesh: Yeh 47:19

· gurun Zin: Bil 13:21; [Lihat FULL. Bil 13:21]; Bil 20:11-13

· orang Israel: Bil 27:14

Ref. Silang FULL: Ul 32:52 - itu terbentang // boleh masuk · itu terbentang: Ul 34:1-3 · boleh masuk: Ul 3:27; Ul 3:27

· itu terbentang: Ul 34:1-3

· boleh masuk: Ul 3:27; [Lihat FULL. Ul 3:27]

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: Ul 32:26-38 - Nyanyian Musa Nyanyian Musa (32:26-38) ...

Matthew Henry: Ul 32:39-43 - Nyanyian Musa Nyanyian Musa (32:39-43) ...

Matthew Henry: Ul 32:44-52 - Nasihat Musa yang Terakhir Nasihat Musa yang Terakhir (32:44-52) ...

SH: Ul 32:15-33 - Hidup dengan Allah sejati (Minggu, 18 Juli 2004) Hidup dengan Allah sejati Hidup dengan Allah sejati. Hukum sebab akibat merupakan hukum yang berlaku ...

SH: Ul 32:26-43 - Tawaran Restorasi dari Allah (Kamis, 9 Juni 2016) Tawaran Restorasi dari Allah Murka Allah yang bernyala-nyala mendorong diri-Nya untuk memusnahkan umat-Nya dari m...

SH: Ul 32:26-43 - Allah dan Karya-Nya yang Sempurna (Selasa, 9 Mei 2023) Allah dan Karya-Nya yang Sempurna Siapa yang tidak kenal nama Leonardo da Vinci, Vincent van Gogh, Michelangelo, ...

SH: Ul 32:34-52 - Kasih yang tidak berkesudahan (Senin, 19 Juli 2004) Kasih yang tidak berkesudahan Kasih yang tidak berkesudahan. Allah yang menghukum karena cemburu-Nya,...

SH: Ul 32:44-52 - Bukan Ucapan Kosong (Jumat, 10 Juni 2016) Bukan Ucapan Kosong Tuntutan untuk mematuhi hukum Taurat merupakan aturan yang tidak dapat ditawar oleh seluruh o...

SH: Ul 32:44-52 - Bukan Perkataan Hampa, tetapi Hidup (Rabu, 10 Mei 2023) Bukan Perkataan Hampa, tetapi Hidup Alkisah ada seorang yang mati, lalu rohnya berjalan ke gerbang surga. Di sana...

Topik Teologia: Ul 32:26 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah Pemeliharaan Allah Pemeliharaan Berlaku di Dalam Israel Penyediaan Hukuman Allah atas Is...

Topik Teologia: Ul 32:28 - -- Dosa Deskripsi tentang Dosa-dosa dan Pendosa Karakter Para Pendosa Para Pendosa Tidak Bijaksana Secara Rohani ...

Topik Teologia: Ul 32:29 - -- Dosa Deskripsi tentang Dosa-dosa dan Pendosa Karakter Para Pendosa Para Pendosa Tidak Bijaksana Secara Rohani ...

Topik Teologia: Ul 32:30 - -- Allah yang Berpribadi Pribadi Allah Nama-nama, Gelar-gelar Deskriptif dan Kiasan-kiasan untuk Allah Gunung Batu ...

Topik Teologia: Ul 32:35 - -- Allah yang Berpribadi Natur Allah sebagai Pribadi Allah adalah Satu Pribadi Allah Berperasaan ...

Topik Teologia: Ul 32:36 - -- Allah yang Berpribadi Natur Allah sebagai Pribadi Allah adalah Satu Pribadi Allah Berperasaan ...

Topik Teologia: Ul 32:37 - -- Allah yang Berpribadi Natur Allah sebagai Pribadi Allah adalah Satu Pribadi Allah Berperasaan ...

Topik Teologia: Ul 32:39 - -- Allah yang Berpribadi Allah adalah Satu-satunya Allah Kel 8:10 ...

Topik Teologia: Ul 32:40 - -- Allah yang Berpribadi Allah Berperasaan Kej 6:6 ...

Topik Teologia: Ul 32:43 - -- Allah yang Berpribadi Natur Allah sebagai Pribadi Allah adalah Satu Pribadi Allah Berperasaan ...

Topik Teologia: Ul 32:46 - -- Pengudusan Pengudusan: Fakta yang Tergenapi dan Proses Pertumbuhan Pengudusan sebagai Pertumbuhan dalam Anugerah S...

Topik Teologia: Ul 32:49 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah Pemeliharaan Allah Pemeliharaan dan Manusia Dunia Pemeliharaan Allah di Dalam Keberadaan...

Topik Teologia: Ul 32:51 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah Pemeliharaan Allah Pemeliharaan dan Manusia Dunia Pemeliharaan Allah di Dalam Keberadaan...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: Ulangan (Pendahuluan Kitab) Penulis : Musa Tema : Pembaharuan Perjanjian Tanggal Penulisan: Sekita...

Full Life: Ulangan (Garis Besar) Garis Besar Pendahuluan (Ul 1:1-5) ...

Matthew Henry: Ulangan (Pendahuluan Kitab) Kitab ini adalah pengulangan dari banyak sejarah maupun hukum-hukum yang ter...

Jerusalem: Ulangan (Pendahuluan Kitab) PENGANTAR JUDUL-JUDUL, PEMBAGIAN DAN ISI Kelima buku pertama Kitab Suci me...

Ende: Ulangan (Pendahuluan Kitab) ULANGTUTUR KATA PENDAHULUAN Salah satu diantara kitab-kitab kumpulan hukum jang terpenting dari Israil ialah Kitab Ulan...

BIS: Ulangan (Pendahuluan Kitab) ULANGAN PENGANTAR Buku Ulangan terdiri dari serangkaian pidato-pidato yang diucapkan Musa di depan bangsa Isra...

Ajaran: Ulangan (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya dengan melihat pengalaman umat Allah di Padang Gurun, yang diceritakan dalam Kitab Ulangan, setiap angg...

Intisari: Ulangan (Pendahuluan Kitab) Suatu tantangan bagi umat Allah NAMANama Ibrani untuk Kitab Ulangan dirangkum dalam baris pembukaan yang berbunyi "inilah...

Garis Besar Intisari: Ulangan (Pendahuluan Kitab) [1] PIDATO MUSA YANG PERTAMA Ula 1:1-4:43 Sejarah mengenai seberapa jauh kar...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #01: Selamat Datang di Antarmuka dan Sistem Belajar Alkitab SABDA™!! [SEMUA]
dibuat dalam 0.52 detik
dipersembahkan oleh YLSA