kecilkan semua  

Teks -- Maleakhi 1:6 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
Pencemaran korban-korban
1:6 Seorang anak menghormati bapanya dan seorang hamba menghormati tuannya. Jika Aku ini bapa, di manakah hormat yang kepada-Ku itu? Jika Aku ini tuan, di manakah takut yang kepada-Ku itu? firman TUHAN semesta alam kepada kamu, hai para imam yang menghina nama-Ku. Tetapi kamu berkata: "Dengan cara bagaimanakah kami menghina nama-Mu?"
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Topik/Tema Kamus: Hamba | Bapa | Maleakhi | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Full Life , Jerusalem , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Topik Teologia

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Full Life: Mal 1:6-8 - PARA IMAM YANG MENGHINA NAMA-KU. Nas : Mal 1:6-8 Maleakhi mengecam para imam negeri itu. 1) Mereka menunjukkan sikap menghina kepada Allah dengan mempersembahkan hewan-hewa...

Nas : Mal 1:6-8

Maleakhi mengecam para imam negeri itu.

  1. 1) Mereka menunjukkan sikap menghina kepada Allah dengan mempersembahkan hewan-hewan yang cacat atau sakit, bertentangan dengan hukum Allah (Im 22:22).
  2. 2) Selaku orang percaya di dalam Kristus kita harus memberikan yang terbaik dari milik kita kepada Allah. Seluruh hidup kita hendaknya merupakan persembahan yang hidup bagi Dia (Rom 12:1). Saat yang kita lalui di dalam doa dan penelaahan Alkitab seharusnya saat khusus setiap hari, bukan ketika kita sudah terlalu lelah untuk melakukan hal lainnya.
  3. 3) "Meja Tuhan" adalah meja yang dipakai untuk menyembelih korban yang dipersembahkan.

Jerusalem: Mal 1:6 - menghormati tuannya Dalam terjemahan Yunani terbaca: takut kepada tuannya.

Dalam terjemahan Yunani terbaca: takut kepada tuannya.

Ref. Silang FULL: Mal 1:6 - menghormati bapanya // menghormati tuannya // manakah takut // semesta alam // kamu berkata · menghormati bapanya: Im 20:9; Im 20:9; Mat 15:4; 23:9 · menghormati tuannya: Luk 6:46 · manakah takut: Ul 31:12; Ul 31:12; Yes ...

· menghormati bapanya: Im 20:9; [Lihat FULL. Im 20:9]; Mat 15:4; 23:9

· menghormati tuannya: Luk 6:46

· manakah takut: Ul 31:12; [Lihat FULL. Ul 31:12]; Yes 1:2; [Lihat FULL. Yes 1:2]

· semesta alam: Ayub 5:17

· kamu berkata: Mal 1:2; [Lihat FULL. Mal 1:2]

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: Mal 1:6-14 - Kecaman Allah terhadap Para Imam; Hukuman bagi Imam yang Fasik Kecaman Allah terhadap Para Imam; Hukuman bagi Imam yang Fasik (1:6-14)...

SH: Mal 1:6-14 - Ibadah yang menghina Tuhan. (Kamis, 10 Desember 1998) Ibadah yang menghina Tuhan. Ibadah yang menghina Tuhan. Bangsa Israel terkesima malu dan tak percaya k...

SH: Mal 1:6-14 - Hormat kepada Allah (Senin, 19 Desember 2005) Hormat kepada Allah Judul: Hormat kepada Allah Dengan kenyataan yang tidak bisa dipungkiri bahwa A...

SH: Mal 1:6-14 - Periksalah Dirimu (Ibadahmu) (Senin, 12 November 2018) Periksalah Dirimu (Ibadahmu) Pernahkah Anda menerima keluhan dari seseorang? Apa yang Anda lakukan saat itu? Bias...

Topik Teologia: Mal 1:6 - -- Allah yang Berpribadi Pribadi Allah Umat Manusia Pada Umumnya Natur yang Terkait dari Umat Manusia I...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: Maleakhi (Pendahuluan Kitab) Penulis : Maleakhi Tema : Aneka Tuduhan Allah Terhadap Yudaisme Pascapembuangan ...

Full Life: Maleakhi (Garis Besar) Garis Besar Pendahuluan (Mal 1:1) I. ...

Matthew Henry: Maleakhi (Pendahuluan Kitab) Para nabi Allah adalah saksi-saksi-Nya bagi jemaat-Nya, pada zaman mereka...

Jerusalem: Maleakhi (Pendahuluan Kitab) MALEAKHI Kitab "Maleakhi" dulunya barangkali sebuah buku tanpa nama. Kata Maleakhi berarti &...

Ende: Maleakhi (Pendahuluan Kitab) KITAB KEDUABELAS NABI PENDAHULUAN Dalam sastera kenabian dari kanon Hibrani dan Junani terdapat sedjumlah naskah ketjil...

Ende: Maleakhi (Pendahuluan Kitab) PENGANTAR KITAB PARA NABI PENDAHULUAN Kitab para nabi, jang terdjemahan Indonesianja kami sadjikan bersama ini, memuat ...

BIS: Maleakhi (Pendahuluan Kitab) MALEAKHI PENGANTAR Buku Maleakhi ditulis dalam abad kelima Sebelum Masehi, sesudah Rumah Allah di Yerusalem di...

Ajaran: Maleakhi (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya dengan mengenal isi Kitab Maleakhi orang-orang Kristen mengerti, bahwa Allah tidak berkenan terhadap or...

Intisari: Maleakhi (Pendahuluan Kitab) Akankah Anda merampok Tuhan? SIAPAKAH MALEAKHI?Maleakhi berarti "utusanku". Mungkin ini addalah nama sebenarnya dari nabi...

Garis Besar Intisari: Maleakhi (Pendahuluan Kitab) [1] KASIH ALLAH KEPADA ISRAEL Mal 1:1-5...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #31: Tutup popup dengan arahkan mouse keluar dari popup. Tutup sticky dengan menekan ikon . [SEMUA]
dibuat dalam 0.06 detik
dipersembahkan oleh YLSA