
Teks -- Yehezkiel 35:10 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Yeh 35:10
Jerusalem -> Yeh 35:1-15; Yeh 35:10
Jerusalem: Yeh 35:1-15 - -- Nubuat melawan "pegunungan Seir", bdk Ula 2:1+, ialah Edom ini sewajarnya bertempat di antara nubuat-nubuat melawan bangsa-bangsa, bab 25-32. Tetapi d...
Nubuat melawan "pegunungan Seir", bdk Ula 2:1+, ialah Edom ini sewajarnya bertempat di antara nubuat-nubuat melawan bangsa-bangsa, bab 25-32. Tetapi di sini nubuat ini menjadi imbalan nubuat berikut mengenai "gunung-gunung Israel", bdk 36.

Jerusalem: Yeh 35:10 - kedua negeri itu Ialah negeri Yehuda dan negeri Israel. Sesudah th 587 seb Mas bangsa Edom hanya menduduki bagian selatan negeri Yehuda (Idumea). Mereka barangkali kad...
Ialah negeri Yehuda dan negeri Israel. Sesudah th 587 seb Mas bangsa Edom hanya menduduki bagian selatan negeri Yehuda (Idumea). Mereka barangkali kadang-kadang melancarkan penyerbuan perampokan di negeri Yehuda dan Israel, tetapi tidak pernah berusaha Yehuda dan Israel, tetapi tidak pernah berusaha merebut seluruh negeri Yehuda dan Israel. Tetapi kaum buangan di Babel mengartikan kabar mengenai penyerbuan oleh Edom itu seolah-olah mereka mengancam seluruh wilayah Israel.
Ende -> Yeh 35:1-15; Yeh 35:10
Ende: Yeh 35:1-15 - -- Nubuat lawan Edom (Se'ir) ditaruh disini, oleh karena Edom berusaha merebut Juda
setelah penduduknja dibuang. Maka itu termasuklah kedalam pemulihan I...
Nubuat lawan Edom (Se'ir) ditaruh disini, oleh karena Edom berusaha merebut Juda setelah penduduknja dibuang. Maka itu termasuklah kedalam pemulihan Israil, bahwa musuh ini lenjap serta dihukum semestinja.

ialah negeri Israil (keradjaan utara)dan negeri Juda.
Ref. Silang FULL -> Yeh 35:10
Ref. Silang FULL: Yeh 35:10 - akan memilikinya · akan memilikinya: Mazm 83:13; Mazm 83:13; Yeh 36:2,5
· akan memilikinya: Mazm 83:13; [Lihat FULL. Mazm 83:13]; Yeh 36:2,5

kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Yeh 35:10-15; Yeh 1:1-3

Matthew Henry: Yeh 1:1-3 - Penglihatan Yehezkiel yang Pertama di Tepi Sungai Kebar
Dalam pasal ini kita mendapati,
...
SH: Yeh 35:1-15 - Konflik schakmat (Senin, 12 November 2001) Konflik schakmat
Konflik schakmat.
Apa akibatnya bila konflik berkepanjangan terjadi dari
generasi ke g...

SH: Yeh 35:1-15 - Tuhan membela umat-Nya (ayat 2) (Selasa, 8 September 2009) Tuhan membela umat-Nya (ayat 2)
Judul: Tuhan membela umat-Nya (ayat 2...

SH: Yeh 35:1-15 - Hukuman kepada Musuh Umat (Kamis, 15 September 2016) Hukuman kepada Musuh Umat
Alkitab menunjukkan bahwa Tuhan menyelamatkan umat-Nya bukan dengan cara negosiasi atau...
