
Teks -- Efesus 1:22 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Ende: Ef 1:1-23 - -- Fasal ini berbentuk dan berisi madah pudjian penuh sjukur kepada Allah, jang
dalam tjintaNja dari kekal telah menetapkan rentjana untuk menjelamatkan
...
Fasal ini berbentuk dan berisi madah pudjian penuh sjukur kepada Allah, jang dalam tjintaNja dari kekal telah menetapkan rentjana untuk menjelamatkan segenap umat manusia dalam Kristus.
Seluruh fasal ini dalam naskah asli berbentuk satu kalimat pandjang, tetapi untuk memudahkan pembatjaan dan pengertiannja kami uraikan bentuk itu, tetapi sedapat-dapatnja menurut bentuk aslinja.

Ende: Ef 1:22 - Meletakkan semuanja dibawah tapak kakiNja Atau: "mendjadi tumpuan kakiNja".
Kutipan dari Maz 110:1, ini digunakan sebagai bukti kedaulatan mutlak
Kristus djuga dalam 1Ko 15:25-27 dan Ibr 1:13;...
Atau: "mendjadi tumpuan kakiNja". Kutipan dari Maz 110:1, ini digunakan sebagai bukti kedaulatan mutlak Kristus djuga dalam 1Ko 15:25-27 dan Ibr 1:13; 2:8. Maksud kalimat itu: menaklukkan segala musuh dibawah kuasaNja, disini Paulus tentu chususnja ingat akan kalangan-kalangan Malaekat dan penguasa-penguasa gaib diangkasa, jang disebut dalam Gal 1:21 tadi.
Ref. Silang FULL -> Ef 1:22
Ref. Silang FULL: Ef 1:22 - bawah kaki // sebagai Kepala · bawah kaki: Mat 22:44; Mat 22:44; Mat 28:18; Mat 28:18
· sebagai Kepala: 1Kor 11:3; Ef 4:15; 5:23; Kol 1:18; 2:19
· bawah kaki: Mat 22:44; [Lihat FULL. Mat 22:44]; Mat 28:18; [Lihat FULL. Mat 28:18]
· sebagai Kepala: 1Kor 11:3; Ef 4:15; 5:23; Kol 1:18; 2:19

kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Ef 1:15-23
SH: Ef 1:15-23 - Bagaimana mengenal kuasa Allah? (Minggu, 6 Oktober 2002) Bagaimana mengenal kuasa Allah?
Bagaimana mengenal kuasa Allah? Dengan doa! Tanpa doa tidak mungkin mengen...

SH: Ef 1:15-23 - Kekayaan rohani di dalam Kristus (Minggu, 2 November 2003) Kekayaan rohani di dalam Kristus
Kekayaan rohani di dalam Kristus.
Dalam doa Paulus ini kita menemukan...

SH: Ef 1:15-23 - Telah diselamatkan (Selasa, 1 November 2011) Telah diselamatkan
Judul: Telah diselamatkan
Sukacita besar akan dirasakan hamba Tuhan bila gereja yan...

SH: Ef 1:15-23 - Mengenal Tuhan (Jumat, 13 Desember 2019) Mengenal Tuhan
Rasul Paulus terkesan akan iman dan kasih yang tampak dalam kehidupan jemaat Efesus. Hal itu membu...
Utley -> Ef 1:15-23
Topik Teologia -> Ef 1:22
Topik Teologia: Ef 1:22 - -- Allah yang Berpribadi
Natur Allah sebagai Pribadi
Allah itu Aktif
Allah Aktif dalam Gereja
...
TFTWMS -> Ef 1:20-23; Ef 1:19-23
TFTWMS: Ef 1:20-23 - Kuasa Allah Diperlihatkan KUASA ALLAH DIPERLIHATKAN (Efesus 1:20-23)
Yang Ia wujudkan di dala...
