Tafsiran/Catatan
Perjanjian Lama :
Kejadian
Keluaran
Imamat
Bilangan
Ulangan
Yosua
Hakim-hakim
Rut
1 Samuel
2 Samuel
1 Raja-raja
2 Raja-raja
1 Tawarikh
2 Tawarikh
Ezra
Nehemia
Ester
Ayub
Mazmur
Amsal
Pengkhotbah
Kidung Agung
Yesaya
Yeremia
Ratapan
Yehezkiel
Daniel
Hosea
Yoel
Amos
Obaja
Yunus
Mikha
Nahum
Habakuk
Zefanya
Hagai
Zakharia
Maleakhi

Teks -- 2 Tawarikh 18:30 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
18:30 Adapun raja negeri Aram telah memberi perintah kepada para panglima pasukan keretanya demikian : "Janganlah kamu berperang melawan sembarang orang , melainkan melawan raja Israel saja ."




Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus


kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Jerusalem -> 2Taw 18:1-34
Jerusalem: 2Taw 18:1-34 - -- Si Muwarikh hampir secara harafiah menyalin kisah 1Ra 22:1-35. Ini mengherankan sedikit mengingat bahwa kisah itu berpusatkan raja Israel, sedangkan s...
Si Muwarikh hampir secara harafiah menyalin kisah 1Ra 22:1-35. Ini mengherankan sedikit mengingat bahwa kisah itu berpusatkan raja Israel, sedangkan si Muwarikh tidak memberi perhatian kepada kerajaan Israel, sehingga melewatkan saja kumpulan ceritera-ceritera mengenai nabi Elia, 1Ra 17-18, dan nabi Elisa, 2Ra 2-8, oleh karena tidak menyangkut kerajaan Yehuda. Si Muwarikh menyalin 1Ra 22:1-35 oleh karena raja Yosafat yang dikagumi si Muwarikh berperan dalam kisah itu dan juga oleh karena seorang nabi Tuhan yang sejati melawan nabi-nabi palsu yang berhamba kepada raja Ahab.

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> 2Taw 18:28-34
Matthew Henry: 2Taw 18:28-34 - Ahab Terbunuh di dalam Pertempuran Ahab Terbunuh di dalam Pertempuran (18:28-34)
...
SH: 2Taw 18:23--19:3 - Cari dan taati (Selasa, 16 November 2010) Cari dan taati
Judul: Cari dan taati
Ketika Anda mencari kehendak Tuhan, apakah yang sesungguhnya seda...

SH: 2Taw 18:1-34 - Sikap hati mendua (Jumat, 21 Juni 2002) Sikap hati mendua
Sikap hati mendua. Kecenderungan hati manusia yang mendua antara salah dan benar tergamb...

SH: 2Taw 18:1-34 - Pergaulan yang Toxic (Kamis, 14 Desember 2023) Pergaulan yang Toxic
Kekayaan, kekuatan, dan kehormatan Yosafat tentu menjadi daya tarik bagi negeri-negeri di se...
