kecilkan semua  

Teks -- 2 Tawarikh 16:10 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
16:10 Maka sakit hatilah Asa karena perkataan pelihat itu, sehingga ia memasukkannya ke dalam penjara, sebab memang ia sangat marah terhadap dia karena perkara itu. Pada waktu itu Asa menganiaya juga beberapa orang dari rakyat.
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
 · Asa a son of Abijah; the father of Jehoshaphat; an ancestor of Jesus.,son of Abijam and king of Judah,son of Elkanah; a Levite whose descendants returned from exile


Topik/Tema Kamus: Asa | Marah Kemarahan | Penjara | Raja | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Jerusalem , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Jerusalem: 2Taw 16:1-10 - -- Pada kisah 1Ra 15:16-22 si Muwarikh menabahkan tanggal, 2Ta 15:1, yang kiranya diangkat dari sebuah catatan mengenai turun tangan seorang nabi, 2Ta 16...

Pada kisah 1Ra 15:16-22 si Muwarikh menabahkan tanggal, 2Ta 15:1, yang kiranya diangkat dari sebuah catatan mengenai turun tangan seorang nabi, 2Ta 16:7-10, yang mengutuk Asa karena mencari pertolongan di luar negeri. Usaha semacam itu juga dikutuk oleh Yesaya, Yes 30:1-7; 31:1-3; bdk juga Hos 5:13; 7:11; 12:2.

Ref. Silang FULL: 2Taw 16:10 - dalam penjara · dalam penjara: 1Raj 22:27; 1Raj 22:27

· dalam penjara: 1Raj 22:27; [Lihat FULL. 1Raj 22:27]

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: 2Taw 16:7-14 - Kematian dan Penguburan Asa Kematian dan Penguburan Asa (16:7-14) ...

SH: 2Taw 16:1-14 - Komitmen setengah hati (Jumat, 24 Mei 2002) Komitmen setengah hati Komitmen setengah hati. Kembali Yehuda menghadapi ancaman dari Israel di bawah pimp...

SH: 2Taw 16:1-14 - Lakukan dengan cara Tuhan (Jumat, 12 November 2010) Lakukan dengan cara Tuhan Judul: Lakukan dengan cara Tuhan Ketika kita mengalami masalah, apakah secar...

SH: 2Taw 16:1-14 - Mengandalkan Allah atau Manusia? (Rabu, 31 Mei 2017) Mengandalkan Allah atau Manusia? Tak ada manusia yang bebas dari rasa takut. Rasa takut menyergap tak menghirauka...

SH: 2Taw 16:1-14 - Menerima Teguran dengan Benar (Selasa, 12 Desember 2023) Menerima Teguran dengan Benar Pada tahun ke-36 masa pemerintahannya, Yehuda sekali lagi harus berperang melawan b...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: 2 Tawarikh (Pendahuluan Kitab) Penulis : Ezra (?) Tema : Ibadah, Kebangunan Rohani, dan Pembaharuan Sejati ...

Full Life: 2 Tawarikh (Garis Besar) Garis Besar I. Salomo: Sumbangan-Sumbangan Penting Masa Pemerintahannya (...

Matthew Henry: 2 Tawarikh (Pendahuluan Kitab) Kitab ini diawali dengan pemerintahan Salomo dan pembangunan Bait Suci, kemu...

Jerusalem: 2 Tawarikh (Pendahuluan Kitab) KITAB-KITAB TAWARIKH, EZRA DAN NEHEMIA PENGANTAR Di samping karya sejarah ...

Ende: 2 Tawarikh (Pendahuluan Kitab) KITAB TAWARICH PENDAHULUAN Sebagai pengutji daftar kitab2 sutji tradisi Jahudi di Palestina -- menjimpang da...

BIS: 2 Tawarikh (Pendahuluan Kitab) II TAWARIKH PENGANTAR Buku II Tawarikh merupakan lanjutan buku I Tawarikh. Buku ini mulai dengan kisah...

Intisari: 2 Tawarikh (Pendahuluan Kitab) Pelajaran mengenai Kesetiaan ISI II TAWARIKH II Tawarikh menceritakan kisah umat Allah dengan pemeritahan Raja Salomo. Ki...

Garis Besar Intisari: 2 Tawarikh (Pendahuluan Kitab) [1] PEMERINTAHAN RAJA SALOMO 2Ta 1:1-9:31...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #23: Gunakan Studi Kamus dengan menggunakan indeks kata atau kotak pencarian. [SEMUA]
dibuat dalam 0.16 detik
dipersembahkan oleh YLSA