
Teks -- Yesaya 42:25 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Yes 40:1--Yer 2:4; Yes 42:18-25
Full Life: Yes 40:1--Yer 2:4 - HIBURKANLAH.
Nas : Yes 40:1-66:24
Pasal-pasal ini ditulis selama tahun-tahun akhir hidup Yesaya. Allah
menyatakan nubuat-nubuat ini supaya memberikan pengharapa...
Nas : Yes 40:1-66:24
Pasal-pasal ini ditulis selama tahun-tahun akhir hidup Yesaya. Allah menyatakan nubuat-nubuat ini supaya memberikan pengharapan dan penghiburan kepada umat-Nya selama mereka tertawan di Babel 150 tahun sesudah zaman Yesaya (lih. Yes 39:5-8); pasal-pasal ini penuh dengan penyataan nubuat mengenai Mesias yang akan datang dan kerajaan-Nya di bumi kelak. Beberapa peristiwa yang dinubuatkan digenapi berhubungan dengan tertawannya Yehuda oleh Babel dan pemulihannya. Banyak nubuat lain lebih khusus berhubungan dengan datangnya Yesus Kristus ke bumi, dan yang lain lagi masih menunggu penggenapan. Secara umum, pasal Yes 40:1-48:22 menekankan pelepasan, pasal Yes 49:1-57:21 penebusan, dan Yes 58:1-66:24 kemuliaan.

Full Life: Yes 42:18-25 - ORANG-ORANG TULI ... ORANG-ORANG BUTA.
Nas : Yes 42:18-25
Karena kebutaan dan ketulian rohani umat Allah, mereka dijarahi dan
dirampok oleh musuh-musuh mereka; tidak ada seorang pun yang...
Nas : Yes 42:18-25
Karena kebutaan dan ketulian rohani umat Allah, mereka dijarahi dan dirampok oleh musuh-musuh mereka; tidak ada seorang pun yang melepaskan dan memulihkan mereka.
Jerusalem -> Yes 42:18-25; Yes 42:25
Jerusalem: Yes 42:18-25 - -- Bukankah Allah yang tuli dan buta terhadap nasib malang Israel. Sebaliknya umat Israellah yang tuli dan buta: ia tidak mengerti apa yang menimpa dirin...
Bukankah Allah yang tuli dan buta terhadap nasib malang Israel. Sebaliknya umat Israellah yang tuli dan buta: ia tidak mengerti apa yang menimpa dirinya dan oleh karena apa ia tertimpa kemalangan. Ini nubuat sejalan dengan penjelasan yang diberikan kepada nabi Yesaya waktu dipanggil, Yes 6:9-10+; Yes 42:21 dan Yes 42:24 mungkin berupa sisipan.
Ende -> Yes 42:1-25
Tentang lagu2 Jahwe serta tafsirannja lihat pendahuluan hal. V-VIII.
Ref. Silang FULL -> Yes 42:25
Ref. Silang FULL: Yes 42:25 - kepanasan amarah-Nya // hebat, yang menghanguskan // tidak menginsafinya // tidak memperhatikannya · kepanasan amarah-Nya: 2Raj 22:13; 2Raj 22:13; Ayub 40:6; Ayub 40:6; Yes 51:17; Yes 51:17; Yeh 7:19; Yeh 7:19
· hebat, yang menghangusk...
· kepanasan amarah-Nya: 2Raj 22:13; [Lihat FULL. 2Raj 22:13]; Ayub 40:6; [Lihat FULL. Ayub 40:6]; Yes 51:17; [Lihat FULL. Yes 51:17]; Yeh 7:19; [Lihat FULL. Yeh 7:19]
· hebat, yang menghanguskan: 2Raj 25:9; Yes 66:15; Yer 4:4; 21:12; Rat 2:3; Nah 1:6
· tidak menginsafinya: Yes 1:3; [Lihat FULL. Yes 1:3]
· tidak memperhatikannya: Yes 29:13; 47:7; 57:1,11; Hos 7:9

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Yes 42:18-25
Matthew Henry: Yes 42:18-25 - Kebutaan Orang-orang Yahudi Kebutaan Orang-orang Yahudi (42:18-25)
...
SH: Yes 42:18-25 - Buta dan tuli (Kamis, 04 Februari 1999) Buta dan tuli
Buta dan tuli.
Sekalipun bangsa Israel adalah umat Allah, namun banyak di antara
mer...

SH: Yes 42:18-25 - Umat Allah yang buta dan tuli (Selasa, 5 November 2013) Umat Allah yang buta dan tuli
Judul: Umat Allah yang buta dan tuli
Tidak semua yang mengaku umat Allah...

SH: Yes 42:18-25 - Buta dan Tuli Rohani (Sabtu, 12 Juni 2021) Buta dan Tuli Rohani
Membaca judul di atas, terkesan kasar. Siapa yang mau diberi stigma buta dan tuli rohani? Te...

SH: Yes 42:10-17 - Sukacita atas karya sang Hamba (Senin, 4 November 2013) Sukacita atas karya sang Hamba
Judul: Sukacita atas karya sang Hamba
Nas hari ini memaparkan panggilan...
