Tafsiran/Catatan
Perjanjian Lama :
Kejadian
Keluaran
Imamat
Bilangan
Ulangan
Yosua
Hakim-hakim
Rut
1 Samuel
2 Samuel
1 Raja-raja
2 Raja-raja
1 Tawarikh
2 Tawarikh
Ezra
Nehemia
Ester
Ayub
Mazmur
Amsal
Pengkhotbah
Kidung Agung
Yesaya
Yeremia
Ratapan
Yehezkiel
Daniel
Hosea
Yoel
Amos
Obaja
Yunus
Mikha
Nahum
Habakuk
Zefanya
Hagai
Zakharia
Maleakhi

Teks -- Yeremia 3:12 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
3:12 Pergilah menyerukan perkataan-perkataan ini ke utara , katakanlah : Kembalilah , hai Israel , perempuan murtad , demikianlah firman TUHAN . Muka-Ku tidak akan muram terhadap kamu, sebab Aku ini murah hati , demikianlah firman TUHAN , tidak akan murka untuk selama-lamanya .




Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
Topik/Tema Kamus:
Marah, Kemarahan Tuhan Allah |
Mundur, Kemunduran |
Murah, Kemurahan Allah |
selebihnya


kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Yer 3:12
Full Life: Yer 3:12 - PERKATAAN-PERKATAAN INI KE UTARA.
Nas : Yer 3:12
Sisa Israel yang hidup dalam pembuangan di Asyur diberi tahu bahwa
mereka masih dapat bertobat. Allah tetap penuh belas kasihan dan ...
Ende -> Yer 2:1--4:4
Ende: Yer 2:1--4:4 - -- Nubuat2 jang terkumpul disini mengenai chususnja Israil, keradjaan utara, jang
sedjak 721 dalam pembuangan.
Nubuat2 jang terkumpul disini mengenai chususnja Israil, keradjaan utara, jang sedjak 721 dalam pembuangan.
Endetn -> Yer 3:12
Endetn: Yer 3:12 - kepadamu diperbaiki menurut maknanja. Tertulis: "kepada kamu" (djamak, tidak tjotjok dengan: hai Israil).
diperbaiki menurut maknanja. Tertulis: "kepada kamu" (djamak, tidak tjotjok dengan: hai Israil).
Ref. Silang FULL -> Yer 3:12
Ref. Silang FULL: Yer 3:12 - ke utara // katakanlah: Kembalilah // perempuan murtad // murah hati // akan murka · ke utara: 2Raj 17:3-6
· katakanlah: Kembalilah: Yer 3:14; Ul 4:30; Ul 4:30; Yer 31:21,22; Yeh 14:6; 33:11; Hos 14:2
· perempuan...
· ke utara: 2Raj 17:3-6
· katakanlah: Kembalilah: Yer 3:14; Ul 4:30; [Lihat FULL. Ul 4:30]; Yer 31:21,22; Yeh 14:6; 33:11; Hos 14:2
· perempuan murtad: Yer 3:6; [Lihat FULL. Yer 3:6]
· murah hati: 1Raj 3:26; [Lihat FULL. 1Raj 3:26]; Mazm 6:3; [Lihat FULL. Mazm 6:3]
· akan murka: Mazm 103:9; [Lihat FULL. Mazm 103:9]; Yes 54:9; [Lihat FULL. Yes 54:9]

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Yer 3:12-19
SH: Yer 3:6-25 - Judul: Baca Gali Alkitab 8 (Sabtu, 23 Agustus 2014) Judul: Baca Gali Alkitab 8
Apa saja yang Anda baca?
1. Dengan apakah Allah membandingkan kerajaan utara, yait...

SH: Yer 3:1-13 - Kerohanian bunglon (Selasa, 29 Agustus 2000) Kerohanian bunglon
Kerohanian bunglon.
Firman yang tercatat dalam perikop ini diberitakan pada saat ra...

SH: Yer 3:1-13 - Khianat yang laknat (Selasa, 17 Oktober 2006) Khianat yang laknat
Judul: Khianat yang laknat
Penjahat yang paling keji adalah dia yang dari luar kelihat...

SH: Yer 3:1-13 - Dimurkai, tetapi dirakhmati (Sabtu, 23 Agustus 2014) Dimurkai, tetapi dirakhmati
Judul: Dimurkai, tetapi dirakhmati
Suasana muram dan kecaman yang disampai...
