Tafsiran/Catatan
Perjanjian Lama :
Kejadian
Keluaran
Imamat
Bilangan
Ulangan
Yosua
Hakim-hakim
Rut
1 Samuel
2 Samuel
1 Raja-raja
2 Raja-raja
1 Tawarikh
2 Tawarikh
Ezra
Nehemia
Ester
Ayub
Mazmur
Amsal
Pengkhotbah
Kidung Agung
Yesaya
Yeremia
Ratapan
Yehezkiel
Daniel
Hosea
Yoel
Amos
Obaja
Yunus
Mikha
Nahum
Habakuk
Zefanya
Hagai
Zakharia
Maleakhi

Teks -- Kisah Para Rasul 13:46 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
13:46 Tetapi dengan berani Paulus dan Barnabas berkata : "Memang kepada kamulah firman Allah harus diberitakan lebih dahulu , tetapi kamu menolaknya dan menganggap dirimu tidak layak untuk beroleh hidup yang kekal . Karena itu kami berpaling kepada bangsa-bangsa lain .




Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
Topik/Tema Kamus:
Paulus |
Barnabas |
Antiokhia |
Bait Allah /Bait Suci |
Berani, Keberanian Yang Suci |
Hidup Kekal |
Injil |
Orang Bukan Yahudi |
Panggil, Panggilan Allah |
Rasul |
selebihnya


kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Jerusalem -> Kis 13:46
Jerusalem: Kis 13:46 - dengan berani Gagasan "berani" yang sudah digarisbawahi sehubungan dengan para rasul, Kis 4:13,29,31, sangat ditonjolkan sehubungan dengan Paulus, Kis 9:27-28; 14:3...
Gagasan "berani" yang sudah digarisbawahi sehubungan dengan para rasul, Kis 4:13,29,31, sangat ditonjolkan sehubungan dengan Paulus, Kis 9:27-28; 14:3; 19:8; 26:26; 28:31. Paulus sendiripun menekankan "keberanian" itu, 1Te 2:2; 2Ko 3:12; 7:4; Fili 1:20; Efe 3:12; 6:19-20.
Ref. Silang FULL -> Kis 13:46

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Kis 13:42-52
Matthew Henry: Kis 13:42-52 - Paulus di Antiokhia di Pisidia Paulus di Antiokhia di Pisidia ( Kis 13:42-52)
...
SH: Kis 13:38-49 - Sudahkah Anda sungguh percaya? (Senin, 18 Juni 2012) Sudahkah Anda sungguh percaya?
Judul: Sudahkah Anda sungguh percaya?
Hanya di dalam Yesuslah ada penga...

SH: Kis 13:42-52 - Hasil baik-buruk (Selasa, 17 Mei 2005) Hasil baik-buruk
Hasil baik-buruk
Kita cenderung mengukur keberhasilan pelayanan dari jumlah orang
...

SH: Kis 13:26-49 - Perjumpaan yang mengubah dan memperbarui (Senin, 21 Juni 1999) Perjumpaan yang mengubah dan memperbarui
Perjumpaan yang mengubah dan memperbarui.
Perjumpaan Tuhan Ye...

SH: Kis 13:26-41 - Kabar baik-buruk (Senin, 16 Mei 2005) Kabar baik-buruk
Kabar baik-buruk
Bersaksi dan menginjil itu tidak mudah. Kita harus setia kepada
...

SH: Kis 13:13-49 - Mari Tuturkan Kembali (Selasa, 11 September 2018) Mari Tuturkan Kembali
Seberapa sering kita merenungkan bahwa berbagai peristiwa yang kita alami sesungguhnya meru...
Utley -> Kis 13:44-47
Topik Teologia -> Kis 13:46
Topik Teologia: Kis 13:46 - -- Wahyu Allah
Wahyu Khusus
Kuasa Ilahi Kitab Suci
Sumber Alkitab
Kitab Suci adalah Firman Allah
...
TFTWMS: Kis 9:3--26:15 - Konfrontasi Yang Tak Terduga KONFRONTASI YANG TAK TERDUGA (Kis 9:3-5; 22:6-8; 26:13-15...

TFTWMS: Kis 9:6--26:18 - Tantangan Yang Luar Biasa TANTANGAN YANG LUAR BIASA (Kis 9:6-9; 22:9-11; 26:16-18...

TFTWMS: Kis 9:18--26:19 - Mualaf Yang Tidak Ragu-ragu MUALAF YANG TIDAK RAGU-RAGU (Kis 9:18, 19; 26:19)
Bagi ...



TFTWMS: Kis 9:1--26:12 - Keyakinan Yang Kokoh KEYAKINAN YANG KOKOH (Kis 9:1, 2; 22:4, 5; 26:9-12)...
