Tafsiran/Catatan
Perjanjian Lama :
Kejadian
Keluaran
Imamat
Bilangan
Ulangan
Yosua
Hakim-hakim
Rut
1 Samuel
2 Samuel
1 Raja-raja
2 Raja-raja
1 Tawarikh
2 Tawarikh
Ezra
Nehemia
Ester
Ayub
Mazmur
Amsal
Pengkhotbah
Kidung Agung
Yesaya
Yeremia
Ratapan
Yehezkiel
Daniel
Hosea
Yoel
Amos
Obaja
Yunus
Mikha
Nahum
Habakuk
Zefanya
Hagai
Zakharia
Maleakhi

Teks -- Kejadian 37:9-11 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
37:9 Lalu ia memimpikan pula mimpi yang lain , yang diceritakannya kepada saudara-saudaranya . Katanya : "Aku bermimpi pula : Tampak matahari , bulan dan sebelas bintang sujud menyembah kepadaku."
37:10 Setelah hal ini diceritakannya kepada ayah dan saudara-saudaranya , maka ia ditegor oleh ayahnya : "Mimpi apa mimpimu itu ? Masakan aku dan ibumu serta saudara-saudaramu sujud menyembah kepadamu sampai ke tanah ?"
37:11 Maka iri hatilah saudara-saudaranya kepadanya, tetapi ayahnya menyimpan hal itu dalam hatinya.




Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Jerusalem -> Kej 37:10
Jerusalem: Kej 37:10 - ibumu Menurut Kej 35:19 Rahel sudah meninggal. Ceritera ini agaknya menuruti sebuah tradisi lain. Menurut tradisi lain ini Rahel baru kemudian meninggal dan...
Menurut Kej 35:19 Rahel sudah meninggal. Ceritera ini agaknya menuruti sebuah tradisi lain. Menurut tradisi lain ini Rahel baru kemudian meninggal dan Benyamin baru kemudian lahir, Kej 37:3; 43:29.
Ref. Silang FULL: Kej 37:9 - yang lain // sebelas bintang // menyembah kepadaku · yang lain: Kej 37:7; Kej 37:7; Kej 28:12
· sebelas bintang: Wahy 12:1
· menyembah kepadaku: Ul 4:19; 17:3
· yang lain: Kej 37:7; [Lihat FULL. Kej 37:7]; Kej 28:12
· sebelas bintang: Wahy 12:1
· menyembah kepadaku: Ul 4:19; 17:3

Ref. Silang FULL: Kej 37:10 - dan saudara-saudaranya // ia ditegor // menyembah kepadamu · dan saudara-saudaranya: Kej 37:5
· ia ditegor: Rut 2:16; Mazm 9:6; 68:31; 106:9; 119:21; Yes 17:13; 54:9; Za 3:2
· menyembah ke...

Ref. Silang FULL: Kej 37:11 - saudara-saudaranya kepadanya // dalam hatinya · saudara-saudaranya kepadanya: Kej 26:14; Kis 7:9
· dalam hatinya: Luk 2:19,51
· saudara-saudaranya kepadanya: Kej 26:14; Kis 7:9
· dalam hatinya: Luk 2:19,51

kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Kej 37:5-11
Matthew Henry: Kej 37:5-11 - Mimpi Yusuf yang Membuat Saudara-saudaranya Membencinya Mimpi Yusuf yang Membuat Saudara-saudaranya Membencinya (Kejadian 37:5-11)
...
SH: Kej 37:1-11 - Dibenci saudara, dicinta Allah (Jumat, 9 Juli 2010) Dibenci saudara, dicinta Allah
Judul: Dibenci saudara, dicinta Allah
Pengalaman dan pengaruh buruk pad...

SH: Kej 37:1-11 - Respons terhadap kesulitan hidup (Jumat, 20 Juli 2012) Respons terhadap kesulitan hidup
Judul: Respons terhadap kesulitan hidup
Keistimewaan masa depan Yusuf...
