
Teks -- Ibrani 12:29 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Ibr 12:26-29
Full Life: Ibr 12:26-29 - MENGGONCANGKAN BUMI.
Nas : Ibr 12:26-29
Pada suatu hari kelak Allah akan meruntuhkan tatanan dunia yang
sekarang ini serta menggoncangkan alam semesta ini hingga hancur...
Nas : Ibr 12:26-29
Pada suatu hari kelak Allah akan meruntuhkan tatanan dunia yang sekarang ini serta menggoncangkan alam semesta ini hingga hancur berantakan
(lihat cat. --> Hag 2:6-9;
lihat cat. --> Hag 2:21).
[atau ref. Hag 2:6-9,21]
Bentuk bumi yang sekarang ini tidak bersifat kekal; bumi ini akan dibinasakan oleh api dan diganti dengan langit baru dan bumi baru (Wahy 20:11; 21:1; bd. 2Pet 3:10-13). Satu-satunya yang akan bertahan dalam bentuknya yang sekarang ini adalah kerajaan Allah dan mereka yang menjadi anggotanya (ayat Ibr 12:28).
Jerusalem -> Ibr 12:18-29
Jerusalem: Ibr 12:18-29 - -- Orang tidak lagi, Ibr 12:18, menghadap Allah, Ibr 4:16; 10:22, melalui penampakan Allah yang menakutkan, seperti dahulu terjadi di gunung Sinai, tetap...
Orang tidak lagi, Ibr 12:18, menghadap Allah, Ibr 4:16; 10:22, melalui penampakan Allah yang menakutkan, seperti dahulu terjadi di gunung Sinai, tetapi, Ibr 12:22, kini orang menghadap Allah dalam sebuah kota yang dibangun Allah dan dirindukan bapa leluhur, Ibr 11:10,16. Kota itu bersifat sorgawi, Ibr 4:14; Wah 21:1+. Bersama dengan malaikat-malaikat semua orang Kristen di situ terkumpul pada PengantaraanNya yang jaya, bdk Luk 10:20; Yak 1:18. Ia sudah menguduskan dan menyempurnakan mereka, Ibr 12:14; 10:14; 11:40+.
Ende -> Ibr 12:29
Ende: Ibr 12:29 - Api jang membakar Kiasan ini menjatakan kedahsjatan hukuman Allah terhadap
semua orang jang menolak Kristus atau murtad dari padaNja.
Kiasan ini menjatakan kedahsjatan hukuman Allah terhadap semua orang jang menolak Kristus atau murtad dari padaNja.
Ref. Silang FULL -> Ibr 12:29

kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)
Ref. Silang BIS -> Ibr 12:29
Ref. Silang TB -> Ibr 12:29
Hagelberg: Ibr 12:29 - -- 12:29 Sebab Allah kita adalah api yang menghanguskan.
Kalimat yang terakhir sebelum penutup surat ini terambil dari Ulangan 2:24. Dengan kalimat ini...
12:29 Sebab Allah kita adalah api yang menghanguskan.
Kalimat yang terakhir sebelum penutup surat ini terambil dari Ulangan 2:24. Dengan kalimat ini kita lebih mengerti bahwa bahaya yang kita hadapi sungguh merupakan bahaya yang mengancam kita, bukan hanya pengandaian saja, dan bukan hanya sesuatu yang dihadapi oleh mereka yang sebenarnya tidak lahir baru.
Sulit membayangkan bagaimana pentingnya ketaatan dan keteguhan dapat lebih ditekankan lagi dari pada apa yang dikatakan di dalam surat ini. Kita akan rugi, dan sangat rugi sekali, kalau kita menjadi puas dengan diri kita dan menjadi pemalas, dengan berfikir "asal selamat saja." Dalam pasal 12 si penulis menegaskan bahwa dahsyatnya hubungan kita dengan Tuhan menuntut penyerahan yang menyeluruh.
Inti dari pasal 11-12
Kita harus meneguhkan iman kita oleh karena contoh tokoh-tokoh Israel dan oleh karena dahsyatnya hubungan kita dengan Tuhan.

Hagelberg: Ibr 12:29 - -- 12:29 Sebab Allah kita adalah api yang menghanguskan.
Kalimat yang terakhir sebelum penutup surat ini terambil dari Ulangan 2:24. Dengan kalimat ini...
12:29 Sebab Allah kita adalah api yang menghanguskan.
Kalimat yang terakhir sebelum penutup surat ini terambil dari Ulangan 2:24. Dengan kalimat ini kita lebih mengerti bahwa bahaya yang kita hadapi sungguh merupakan bahaya yang mengancam kita, bukan hanya pengandaian saja, dan bukan hanya sesuatu yang dihadapi oleh mereka yang sebenarnya tidak lahir baru.
Sulit membayangkan bagaimana pentingnya ketaatan dan keteguhan dapat lebih ditekankan lagi dari pada apa yang dikatakan di dalam surat ini. Kita akan rugi, dan sangat rugi sekali, kalau kita menjadi puas dengan diri kita dan menjadi pemalas, dengan berfikir "asal selamat saja." Dalam pasal 12 si penulis menegaskan bahwa dahsyatnya hubungan kita dengan Tuhan menuntut penyerahan yang menyeluruh.
Inti dari pasal 11-12
Kita harus meneguhkan iman kita oleh karena contoh tokoh-tokoh Israel dan oleh karena dahsyatnya hubungan kita dengan Tuhan.

Hagelberg: Ibr 11:1--12:29 - -- IV. Bagian Ketiga: Tanggapan yang beriman (pasal 11:1-12:29)
Jikalau surat ini menyerukan supaya para pembaca tetap percaya dan meneguhkan iman merek...
IV. Bagian Ketiga: Tanggapan yang beriman (pasal 11:1-12:29)
Jikalau surat ini menyerukan supaya para pembaca tetap percaya dan meneguhkan iman mereka, maka bagian ini sangat cocok dengan tujuan itu. Iman yang teguh merupakan tanggapan yang satu-satunya yang layak bagi kita yang sudah membaca pasal 1 sampai dengan pasal 10. Seperti biasa dalam surat ini, ada eksposisi (pasal 11) yang disusul dengan peringatan dan dorongan (pasal 12).
Pasal 11-12 menyuruh kita untuk meneguhkan iman kita oleh karena contoh tokoh-tokoh Israel dan oleh karena dahsyatnya hubungan kita dengan Tuhan.

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Ibr 12:18-29
SH: Ibr 12:18-29 - Mengapa tuntutan hidup sebagai umat Allah berat? (Rabu, 10 Mei 2000) Mengapa tuntutan hidup sebagai umat Allah berat?
Mengapa tuntutan hidup sebagai umat Allah berat?
Keti...

SH: Ibr 12:18-29 - Allah, api yang menghanguskan (Kamis, 17 November 2005) Allah, api yang menghanguskan
Judul: Allah, api yang menghanguskan
Allah tidak berubah. Sejak dulu...

SH: Ibr 12:18-29 - Tempat yang Aman (Senin, 4 September 2017) Tempat yang Aman
Seorang TKI asal Sumbawa, NTB, yang bernama Sri Rahayu pernah terjebak di tengah situasi perang ...
