
Teks -- Efesus 3:2-13 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life: Ef 3:4 - RAHASIA KRISTUS.
Nas : Ef 3:4
Paulus berbicara mengenai "rahasia Kristus" yang tersembunyi selama
berabad-abad dalam Allah (ayat Ef 3:9) dan kini diperkenalkan mela...
Nas : Ef 3:4
Paulus berbicara mengenai "rahasia Kristus" yang tersembunyi selama berabad-abad dalam Allah (ayat Ef 3:9) dan kini diperkenalkan melalui wahyu (ayat Ef 3:3) oleh Roh Kudus kepada para rasul dan nabi (ayat Ef 3:5). Rahasia itu ialah maksud Allah "untuk mempersatukan di dalam Kristus sebagai Kepala segala sesuatu, baik yang di sorga maupun yang di bumi" (Ef 1:10), dan untuk memasukkan orang dari semua bangsa dalam janji mengenai hidup dan keselamatan (ayat Ef 3:6; Rom 16:25-26; 2Tim 1:1). Dari orang Yahudi dan bukan Yahudi Allah menciptakan "dalam Kristus Yesus" (ayat Ef 3:6) sebuah umat yang baru bagi diri-Nya (Ef 1:4-6; 2:16; 4:4,16; Mat 16:18; Kol 1:24-28; 1Pet 2:9-10).

Full Life: Ef 3:7 - KASIH KARUNIA ALLAH.
Nas : Ef 3:7
Kasih karunia Allah, yang diberikan kepada setiap orang percaya
untuk melaksanakan kehendak-Nya, menjadi kekuatan yang mengalir dari
K...
Nas : Ef 3:7
Kasih karunia Allah, yang diberikan kepada setiap orang percaya untuk melaksanakan kehendak-Nya, menjadi kekuatan yang mengalir dari Kristus yang bangkit dan bekerja melalui Roh Kudus yang tinggal di dalam diri orang percaya (Ef 1:19; 4:7; Kis 6:8; 11:23; 14:26; 1Kor 15:10; 2Kor 12:9; Fili 2:13; Kol 1:29; Tit 2:11-13;
lihat art. IMAN DAN KASIH KARUNIA).

Full Life: Ef 3:10 - PEMERINTAH-PEMERINTAH DAN PENGUASA-PENGUASA.
Nas : Ef 3:10
Ada dua arti yang mungkin dari ayat ini.
1) "Pemerintah-pemerintah dan penguasa-penguasa di sorga" mungkin
menunjuk kepada ma...
Nas : Ef 3:10
Ada dua arti yang mungkin dari ayat ini.
- 1) "Pemerintah-pemerintah dan penguasa-penguasa di sorga" mungkin menunjuk kepada malaikat-malaikat yang baik (bd. Kol 1:16). Mereka melihat hikmat Allah yang menakjubkan ketika Ia mempertunjukkannya melalui gereja (1Pet 1:10-12).
- 2) Frasa ini mungkin menunjuk kepada kuasa-kuasa kegelapan yang memerintah alam roh (bd. Ef 6:12; Dan 10:13,20-21) kepada mereka "maksud abadi Allah" (ayat Ef 3:11) diberitahukan melalui pemberitaan tentang keselamatan oleh gereja dan melalui peperangan rohani terhadap Iblis dan pasukannya (bd. Ef 6:12-18; Dan 9:2-23; Dan 10:12-13; 2Kor 10:4-5).
Jerusalem: Ef 3:2 - kasih karunia Ialah kasih-karunia yang menjadikan Paulus rasul orang-orang bukan Yahudi, bdk Efe 3:7 dst; Rom 1:5; 15:15 dst; Gal 1:16; Kis 9:15; 22:21; 26:16-18.
Ialah kasih-karunia yang menjadikan Paulus rasul orang-orang bukan Yahudi, bdk Efe 3:7 dst; Rom 1:5; 15:15 dst; Gal 1:16; Kis 9:15; 22:21; 26:16-18.

Jerusalem: Ef 3:3 - dinyatakan kepadaku Bdk 2Ko 12:1, 7. Apa yang dimaksudkan terutama pengalaman Paulus di jalan ke Damsyik, bdk Gal 1:16; Kis 9:15; 22:21; 26:16-18.
Bdk 2Ko 12:1, 7. Apa yang dimaksudkan terutama pengalaman Paulus di jalan ke Damsyik, bdk Gal 1:16; Kis 9:15; 22:21; 26:16-18.

Jerusalem: Ef 3:5 - nabi-nabiNya Ialah nabi-nabi Perjanjian Baru, bdk Efe 2:20+. Nabi-nabi Perjanjian Lama hanya secara samar-samar dan tak sempurna mengenal rahasia Kristus, bdk 1Pe ...
Ialah nabi-nabi Perjanjian Baru, bdk Efe 2:20+. Nabi-nabi Perjanjian Lama hanya secara samar-samar dan tak sempurna mengenal rahasia Kristus, bdk 1Pe 1:10-12; Mat 13:17.

Jerusalem: Ef 3:6 - ahli-ahli waris Ialah sama seperti orang-orang Kristen keturunan Yahudi menjadi ahli waris, bdk Efe 2:19.
Ialah sama seperti orang-orang Kristen keturunan Yahudi menjadi ahli waris, bdk Efe 2:19.

Var: menyatakan kepada semua apa.

Jerusalem: Ef 3:10 - -- Roh-roh sorgawi dahulu tidak mengenal rencana penyelamatan Allah. Oleh karena itu mereka mendorong manusia menyalibkan Kristus, 1Ko 2:8; tetapi sekara...
Ende: Ef 3:2 - Penjelenggaraan jaitu penjelenggaraan "ekonomi" rahmat (penjelamatan) atau
pelaksanaan rentjana rahasia Allah. Istilah asli, jang diterdjemahkan disini
dengan "penjel...
jaitu penjelenggaraan "ekonomi" rahmat (penjelamatan) atau pelaksanaan rentjana rahasia Allah. Istilah asli, jang diterdjemahkan disini dengan "penjelenggaraan" memang bunjinja "ekonomia".
Tugas kerasulan bukan sadja memaklumkan, melainkan djuga mewudjudkan tudjuan dan tjita-tjita rahasia Allah itu.

Ende: Ef 3:4 - Rahasia Kristus jang berpusat pada Kristus dan semata-mata dilaksanakan
dalam dan olehNja.
jang berpusat pada Kristus dan semata-mata dilaksanakan dalam dan olehNja.

Ende: Ef 3:5 - Tidak.... seperti Diperkenalkan dalam Perdjandjian Lama djuga, tetapi samar-samar
sadja tanpa mendjadi kenjataan, tetapi mendjadi njata dengan sepenuhnja oleh Indjil.
Diperkenalkan dalam Perdjandjian Lama djuga, tetapi samar-samar sadja tanpa mendjadi kenjataan, tetapi mendjadi njata dengan sepenuhnja oleh Indjil.

Ende: Ef 3:5 - Para rasul dan nabi para pemaklum dan pengadjar Indjil. Mereka disebut kudus
sebab tugasnja kudus dan mereka ditjakapkan untuk tugas itu oleh Roh kudus.
para pemaklum dan pengadjar Indjil. Mereka disebut kudus sebab tugasnja kudus dan mereka ditjakapkan untuk tugas itu oleh Roh kudus.

Ende: Ef 3:6 - Sama-ahliwaris dan selandjutnja: Kalimat ini harus dilengkapi dalam angan-angan:
dengan kaum Israel". Ingatlah Efe 2:11-13.
dan selandjutnja: Kalimat ini harus dilengkapi dalam angan-angan: dengan kaum Israel". Ingatlah Efe 2:11-13.

Ende: Ef 3:7-8 - Rahmat Paulus gemar menamakan tugas kerasulannja "rahmat", dalam arti:
diberikan kepadanja karena kerahiman Allah kepadanja tanpa suatu djasa dari
dirinja se...
Paulus gemar menamakan tugas kerasulannja "rahmat", dalam arti: diberikan kepadanja karena kerahiman Allah kepadanja tanpa suatu djasa dari dirinja sendiri. Barangkali terkandung djuga, bahwa tugas itu merupakan suatu rahmat bagi umat-umat.

Ende: Ef 3:10 - Para Pertuanan dan Penguasaan Disini: kalangan-kalangan Malaekat tertinggi.
Paulus menerangkan, bahwa rahasia Allah dari kekal itu tersembunji bagi para
Malaekat, dan baru mendjadi...
Disini: kalangan-kalangan Malaekat tertinggi. Paulus menerangkan, bahwa rahasia Allah dari kekal itu tersembunji bagi para Malaekat, dan baru mendjadi njata bagi mereka dalam perwudjudannja didalam umat-umat dan anggota-anggotanja masing-masing. Bdl. 1Pe 1:12.

Ende: Ef 3:11 - Ditetapkan dalam Kristus Jesus Dapat diartikan, bahwa Allah dari kekal
melihat rentjana, pun pelaksanaan rentjana itu, tergambar dalam Sabda, dan
menurut gambar itu mengambil putusa...
Dapat diartikan, bahwa Allah dari kekal melihat rentjana, pun pelaksanaan rentjana itu, tergambar dalam Sabda, dan menurut gambar itu mengambil putusanNja bersama dengan Sabda. Bdl. Ibr 2-3.
Tentang fasal ini, hendaklah diperhatikan bahwa seluruhnja berisi dan berbentuk tjetusan hati. Sebab itu harus ditanggap dalam keseluruhannja pula, djangan mau menafsirkan tiap-tiap ungkapan kata demi kata dan mentjari arti logikanja.
· dipercayakan kepadaku: Kol 1:25

Ref. Silang FULL: Ef 3:3 - bagaimana rahasianya // dengan wahyu · bagaimana rahasianya: Rom 16:25; Rom 16:25
· dengan wahyu: 1Kor 2:10; 1Kor 2:10


Ref. Silang FULL: Ef 3:6 - ahli-ahli waris // anggota-anggota tubuh // Kristus Yesus · ahli-ahli waris: Rom 8:17; Rom 8:17
· anggota-anggota tubuh: Ef 2:15,16
· Kristus Yesus: Yeh 47:22
· ahli-ahli waris: Rom 8:17; [Lihat FULL. Rom 8:17]
· anggota-anggota tubuh: Ef 2:15,16
· Kristus Yesus: Yeh 47:22

Ref. Silang FULL: Ef 3:7 - Injil itu // dianugerahkan kepadaku // pengerjaan kuasa-Nya · Injil itu: 1Kor 3:5; 1Kor 3:5
· dianugerahkan kepadaku: Rom 12:3; Rom 12:3
· pengerjaan kuasa-Nya: Ef 1:19; Kol 1:29

Ref. Silang FULL: Ef 3:8 - orang kudus // bukan Yahudi // kekayaan Kristus · orang kudus: 1Kor 15:9; 1Kor 15:9
· bukan Yahudi: Kis 9:15; Kis 9:15
· kekayaan Kristus: Rom 2:4; Rom 2:4


Ref. Silang FULL: Ef 3:10 - jemaat diberitahukan // hikmat Allah // dan penguasa-penguasa // di sorga · jemaat diberitahukan: 1Pet 1:12
· hikmat Allah: Rom 11:33; Rom 11:33; 1Kor 2:7
· dan penguasa-penguasa: Ef 1:21; 6:12; Kol 2:10...
· jemaat diberitahukan: 1Pet 1:12
· hikmat Allah: Rom 11:33; [Lihat FULL. Rom 11:33]; 1Kor 2:7
· dan penguasa-penguasa: Ef 1:21; 6:12; Kol 2:10,15


Ref. Silang FULL: Ef 3:12 - kepada Allah // penuh kepercayaan · kepada Allah: Ef 2:18
· penuh kepercayaan: 2Kor 3:4; Ibr 3:14; 4:16; 10:19,35; 1Yoh 2:28; 3:21; 4:17
· kepada Allah: Ef 2:18
· penuh kepercayaan: 2Kor 3:4; Ibr 3:14; 4:16; 10:19,35; 1Yoh 2:28; 3:21; 4:17

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Ef 3:1-13
Matthew Henry: Ef 3:1-13 - Penderitaan Paulus; Pengangkatan Paulus sebagai Rasul; Jerih Payah Paulus sebagai Rasul
Pasal ini terdiri dari dua bagian,
...
SH: Ef 3:1-13 - Paulus, pemberita Injil (Jumat, 11 Oktober 2002) Paulus, pemberita Injil
Paulus, pemberita Injil. Dalam memberitakan Injil kepada etinis nonYahudi, Paulus ...

SH: Ef 3:1-13 - Membuka rahasia Allah (Rabu, 5 November 2003) Membuka rahasia Allah
Membuka rahasia Allah.
Pengalaman yang seseorang atau sekelompok orang lalui mau...

SH: Ef 3:1-13 - Untuk seluruh bangsa (Jumat, 4 November 2011) Untuk seluruh bangsa
Judul: Untuk seluruh bangsa
Bangsa Yahudi hidup dalam paradigma bahwa mereka adal...

SH: Ef 3:1-13 - Kasih Karunia Allah (Senin, 16 Desember 2019) Kasih Karunia Allah
Injil adalah kekuatan Allah yang menyelamatkan. Itulah pernyataan iman dan keyakinan Paulus. ...
Utley -> Ef 3:1-13
Topik Teologia: Ef 3:2 - -- Allah yang Berpribadi
Natur Allah sebagai Pribadi
Allah itu Aktif
Allah Aktif dalam Gereja
...

Topik Teologia: Ef 3:4 - -- Allah yang Berpribadi
Natur Allah sebagai Pribadi
Allah itu Aktif
Allah Aktif dalam Gereja
...

Topik Teologia: Ef 3:5 - -- Allah yang Berpribadi
Natur Allah sebagai Pribadi
Allah itu Aktif
Allah Aktif dalam Gereja
...

Topik Teologia: Ef 3:6 - -- Allah yang Berpribadi
Natur Allah sebagai Pribadi
Allah itu Aktif
Allah Aktif dalam Gereja
...

Topik Teologia: Ef 3:7 - -- Allah yang Berpribadi
Natur Allah sebagai Pribadi
Allah itu Aktif
Allah Aktif dalam Gereja
...

Topik Teologia: Ef 3:8 - -- Allah yang Berpribadi
Natur Allah sebagai Pribadi
Allah itu Aktif
Allah Aktif dalam Gereja
...

Topik Teologia: Ef 3:9 - -- Allah yang Berpribadi
Natur Allah sebagai Pribadi
Allah itu Aktif
Allah Aktif dalam Gereja
...

Topik Teologia: Ef 3:10 - -- Allah yang Berpribadi
Natur Allah sebagai Pribadi
Allah itu Mahatahu
Kej 6:...

Topik Teologia: Ef 3:11 - -- Allah yang Berpribadi
Natur Allah sebagai Pribadi
Pekerjaan-Pekerjaan Allah
Keputusan-keputusan Allah
...

Topik Teologia: Ef 3:12 - -- Allah yang Berpribadi
Natur Allah sebagai Pribadi
Allah itu Aktif
Allah Aktif dalam Gereja
...

Topik Teologia: Ef 3:13 - -- Allah yang Berpribadi
Natur Allah sebagai Pribadi
Allah itu Aktif
Allah Aktif dalam Gereja
...
TFTWMS: Ef 3:2 - Pelayan Kasih Karunia Allah Kepada Orang Non-yahudi PELAYAN KASIH KARUNIA ALLAH KEPADA ORANG NON-YAHUDI (Efesus 3: 2)
2 Jika mema...

TFTWMS: Ef 3:1-13 - Kesetiaan Kepada Gereja KESETIAAN KEPADA GEREJA (Efesus 3:1-13)
Beberapa waktu yang lalu, se...

TFTWMS: Ef 3:3-6 - Penerima Misteri Yang Diungkapkan PENERIMA MISTERI YANG DIUNGKAPKAN (Efesus 3:3-6)
3 Bahwa dengan wahyu...

TFTWMS: Ef 3:7 - Pelayan Injil PELAYAN INJIL (Efesus 3:7)
7 Yang mana aku sudah dijadikan pelayan, menurut p...

TFTWMS: Ef 3:8 - Kasih Karunia Untuk Memberitakan Injil Kepada Orang Non-yahudi KASIH KARUNIA UNTUK MEMBERITAKAN INJIL KEPADA ORANG NON-YAHUDI (Efesus 3:8)
8...

TFTWMS: Ef 3:9 - Kasih Karunia Untuk Menerangi Misteri Allah KASIH KARUNIA UNTUK MENERANGI MISTERI ALLAH (Efesus 3:9)
9 Dan untuk mengungk...

TFTWMS: Ef 3:10 - Maksud Pemberitahuan Hikmat Allah MAKSUD PEMBERITAHUAN HIKMAT ALLAH (Efesus 3:10)
10 Supaya sekarang pelbagai ...

TFTWMS: Ef 3:11-12 - Penggenapan Maksud Abadi Allah PENGGENAPAN MAKSUD ABADI ALLAH (Efesus 3:11, 12)
11 Ini sesuai deng...
