kecilkan semua  

Teks -- 2 Raja-raja 1:2 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
1:2 Pada suatu hari jatuhlah Ahazia dari kisi-kisi kamar atasnya yang ada di Samaria, lalu menjadi sakit. Kemudian dikirimnyalah utusan-utusan dengan pesan: "Pergilah, mintalah petunjuk kepada Baal-Zebub, allah di Ekron, apakah aku akan sembuh dari penyakit ini."
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
 · Ahazia son and successor of King Ahab of Israel,youngest son and successor of King Jehoram of Judah
 · Baal a pagan god,a title of a pagan god,a town in the Negeb on the border of Simeon and Judah,son of Reaiah son of Micah; a descendant of Reuben,the forth son of Jeiel, the Benjamite
 · Ekron a town in the western foothills of Judah,residents of the town of Ekron
 · orang-orang Samaria inhabitant(s) of Samaria
 · Samaria residents of the district of Samaria
 · Yoahas son and successor of Jehu, King of Israel


Topik/Tema Kamus: Elia | Samaria Kuno | Sembah, Penyembahan Berhala | Susah, Kesusahan Orang Fasik | Rumah | Raja | Raja-raja, Kitab-kitab | Ahazia | Baal-Zebub | El | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Jerusalem , Ende , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Jerusalem: 2Raj 1:2 - Baal-Zebub Nama dewa itu berarti: Baal (Tuan, penguasa) lalat-lalat. Nama yang sebenarnya berbunyi: Baal-Zebul, artinya Baal Sang Penguasa. Tetapi dalam Alkitab ...

Nama dewa itu berarti: Baal (Tuan, penguasa) lalat-lalat. Nama yang sebenarnya berbunyi: Baal-Zebul, artinya Baal Sang Penguasa. Tetapi dalam Alkitab nama itu dirubah untuk mengejek dan menghina dewa itu, bdk Mat 10:25+.

Ende: 2Raj 1:2-18 - -- Bagian ini diambil lagi dari berita2 tentang Elisja.

Bagian ini diambil lagi dari berita2 tentang Elisja.

Ende: 2Raj 1:2-18 - Ba'al-Zebub berarti: "Ba'al njamuk", agaknja suatu nama edjekan. Namanja jang benar ialah "Ba'al-Zebul", artinja Pangeran Ba'al, dewa kota Felesjet 'Ekron.

berarti: "Ba'al njamuk", agaknja suatu nama edjekan.

Namanja jang benar ialah "Ba'al-Zebul", artinja Pangeran Ba'al, dewa kota Felesjet 'Ekron.

Ref. Silang FULL: 2Raj 1:2 - dikirimnyalah utusan-utusan // kepada Baal-Zebub // di Ekron // akan sembuh · dikirimnyalah utusan-utusan: 2Raj 1:16 · kepada Baal-Zebub: Mr 3:22; Mr 3:22 · di Ekron: 1Sam 6:2; Yes 2:6; 14:29 · akan...

· dikirimnyalah utusan-utusan: 2Raj 1:16

· kepada Baal-Zebub: Mr 3:22; [Lihat FULL. Mr 3:22]

· di Ekron: 1Sam 6:2; Yes 2:6; 14:29

· akan sembuh: Hak 18:5; [Lihat FULL. Hak 18:5]

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: 2Raj 1:1-8 - Kesakitan Ahazia Pada pasal ini kita menjumpai Ahazia menduduki takhta kerajaan Israel. Ia ad...

SH: 2Raj 1:1-18 - Selalu ada peringatan yang lebih dari cukup (Minggu, 14 Mei 2000) Selalu ada peringatan yang lebih dari cukup Selalu ada peringatan yang lebih dari cukup. Karena begitu...

SH: 2Raj 1:1-18 - Akibat bersandar pada yang bukan Tuhan (Minggu, 1 Mei 2005) Akibat bersandar pada yang bukan Tuhan Akibat bersandar pada yang bukan Tuhan. Tuhan tak henti-hentiny...

SH: 2Raj 1:1-18 - Tempat Utama bagi Allah (Kamis, 13 Agustus 2015) Tempat Utama bagi Allah Judul: Tempat Utama bagi Allah Berada di pembaringan karena luka parah akibat ...

SH: 2Raj 1:1-18 - Meminta Petunjuk (Jumat, 13 Januari 2023) Meminta Petunjuk Menjelang pergantian tahun, sering kali acara TV menampilkan peramal yang menyampaikan ramalanny...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: 2 Raja-raja (Pendahuluan Kitab) Penulis : Tidak dikenal Tema : Para Raja Israel dan Yehuda Tanggal Pen...

Full Life: 2 Raja-raja (Garis Besar) Garis Besar I. Kerajaan yang Pecah: Israel dan Yehuda (...

Matthew Henry: 2 Raja-raja (Pendahuluan Kitab) Kitab kedua dari Raja-raja ini (yang dalam Septuaginta, terhitung dari Kitab...

Ende: 2 Raja-raja (Pendahuluan Kitab) KITAB RADJA2 PENDAHULUAN Kedua Kitab Radja2 (dalam terdjemahan Junani: III dan IV Keradjaan2; dalam terdjema...

BIS: 2 Raja-raja (Pendahuluan Kitab) II RAJA-RAJA PENGANTAR Buku II Raja-raja ini melanjutkan sejarah dari kedua kerajaan Israel yang kisahnya terp...

Intisari: 2 Raja-raja (Pendahuluan Kitab) Pembaruan dan pemberontakan MENGENAI KITAB ITUII Raja-raja melanjutkan kisah tentang kerajaan Israel dan Yehuda beberapa...

Garis Besar Intisari: 2 Raja-raja (Pendahuluan Kitab) [1] TUGAS ELIA BERAKHIR -- TUGAS ELISA DIMULAI 2Ra 1:1-3:27...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #19: Centang "Pencarian Tepat" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab tanpa keluarga katanya. [SEMUA]
dibuat dalam 0.07 detik
dipersembahkan oleh YLSA