
Teks -- 2 Petrus 1:4 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> 2Ptr 1:4
Full Life: 2Ptr 1:4 - MENGAMBIL BAGIAN DALAM KODRAT ILAHI.
Nas : 2Pet 1:4
Partisipasi kita dalam kodrat Allah sendiri adalah gambaran lain
dari kelahiran baru yang olehnya kita menerima hidup Allah
...
Nas : 2Pet 1:4
Partisipasi kita dalam kodrat Allah sendiri adalah gambaran lain dari kelahiran baru yang olehnya kita menerima hidup Allah
(lihat art. PEMBAHARUAN).
Kita ikut serta dalam kodrat Allah supaya menjadi serupa dengan Allah dan kekudusan-Nya (bd. 1Kor 6:19-20; Ef 4:24).
Jerusalem: 2Ptr 1:4 - Dengan jalan itu Ialah dengan kemuliaan dan kuasa Kristus. Ini menghubungkan panggilan yang ditanggapi dengan masa mendatang yang dijanjikan
Ialah dengan kemuliaan dan kuasa Kristus. Ini menghubungkan panggilan yang ditanggapi dengan masa mendatang yang dijanjikan

Jerusalem: 2Ptr 1:4 - mengambil bagian dalam kodrat ilahi Ungkapan ini sesungguhnya suatu ungkapan Yunani dan dalam Kitab Suci hanya terdapat di sini. Pengarang menggunakan ungkapan itu untuk mengungkapkan ke...
Ungkapan ini sesungguhnya suatu ungkapan Yunani dan dalam Kitab Suci hanya terdapat di sini. Pengarang menggunakan ungkapan itu untuk mengungkapkan kepenuhan hidup baru dalam Kristus; persekutuan dalam hidup yang adalah keistimewaan Allah, tetapi dianugerahkan kepada manusia. Mengenai pikiran yang terungkap, bdk misalnya Yoh 1:12; 14:20; 15:4-5; Rom 6:5; 1Ko 1:9+; 1Yo 1:3+. Ungkapan ini menjadi titik tolak ajaran para pujangga Gereja mengenai pengilahian manusia

Jerusalem: 2Ptr 1:4 - dan luput dari hawa nafsu duniawi yang membinasakan dunia Terjemahan lain: (dan kamu) meluputkan diri dari kebinasaan yang ada di dunia oleh karena keinginan buruk. Var: dan kamu meluputkan diri dari kebinasa...
Terjemahan lain: (dan kamu) meluputkan diri dari kebinasaan yang ada di dunia oleh karena keinginan buruk. Var: dan kamu meluputkan diri dari kebinasaan keinginan buruk yang ada di dunia.
Ende -> 2Ptr 1:4
Ende: 2Ptr 1:4 - -- Tanda-tanda itu adalah suatu djandjian kepada para beriman, bahwa mereka semua
ambil bagian dalam kodrat ilahi Tuhan. Disini penulis melengkapi adjara...
Tanda-tanda itu adalah suatu djandjian kepada para beriman, bahwa mereka semua ambil bagian dalam kodrat ilahi Tuhan. Disini penulis melengkapi adjaran Tubuh Mistik Kristus dari St. Paulus dan Joanes tentang pokok anggur serta tjarang-tjarangnja.
Ref. Silang FULL -> 2Ptr 1:4

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> 2Ptr 1:1-4
SH: 2Ptr 1:3-15 - Bertumbuh atau mundur! (Sabtu, 3 Desember 2011) Bertumbuh atau mundur!
Judul: Bertumbuh atau mundur!
Orang Kristen yang tidak bertumbuh pasti akan mun...

SH: 2Ptr 1:3-15 - Bertindak sebagai Pribadi (Jumat, 5 November 2021) Bertindak sebagai Pribadi
Asimo, robot canggih buatan Honda, dilengkapi beragam komponen rumit dan dirancang untu...

SH: 2Ptr 1:1-4 - Pengenalan akan Kristus (Sabtu, 14 Oktober 2000) Pengenalan akan Kristus
Pengenalan akan Kristus.
Menjelang akhir hidupnya, Petrus menyempatkan diri me...
