
Teks -- 1 Tawarikh 15:1-3 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> 1Taw 15:1
Full Life: 1Taw 15:1 - MENYIAPKAN TEMPAT BAGI TABUT ALLAH.
Nas : 1Taw 15:1
Tabut Allah berisi dua loh batu bertulis sepuluh hukum, buli-buli
manna dan tongkat Harun yang bertunas (lih. Kel 25:10-22; Ul 10:2...
Nas : 1Taw 15:1
Tabut Allah berisi dua loh batu bertulis sepuluh hukum, buli-buli manna dan tongkat Harun yang bertunas (lih. Kel 25:10-22; Ul 10:2-5). Tabut itu melambangkan pengarahan, persediaan, kuasa, dan kemurahan Allah yang dijumpai dalam ketaatan yang setia kepada Dia dan perjanjian-Nya (lih. Mazm 132:8; Ibr 9:1-28). Menempatkan tabut di Yerusalem menunjukkan bahwa Daud ingin mengembalikan bangsa itu kepada maksud keberadaan yang semula dan mendasar, yaitu menjaga agar Allah dan Firman-Nya tetap menjadi pusat hidup mereka
(lihat cat. --> Kel 25:10).
[atau ref. Kel 25:10]
BIS -> 1Taw 15:2
mengabdi kepada-Nya atau mengurus Peti itu.
Jerusalem -> 1Taw 15:1-24; 1Taw 15:2
Jerusalem: 1Taw 15:1-24 - -- Dalam 1Ta 15:25 si Muwarikh kembali menuruti 2Samuel. Kitab Tawarikh semula rupanya hanya memuat 1Ta 15:1-3,11-15, yaitu didirikan sebuah kemah untuk ...
Dalam 1Ta 15:25 si Muwarikh kembali menuruti 2Samuel. Kitab Tawarikh semula rupanya hanya memuat 1Ta 15:1-3,11-15, yaitu didirikan sebuah kemah untuk mengurangi tabut perjanjian dan hukum kitab Imamat mengenai cara tabut itu harus diangkut. Karena hukum itu dilanggar maka Peres-Uza dahulu mengamali nasib malang, 1Ta 13:9 dst. kemudian berbagai tambahan diselipkan, yaitu: sebuah daftar imam-orang Lewi, 1Ta 15:4-10, sebuah catatan mengenai orkes yang sedang mengiringi tabut perjanjian, 1Ta 15:16-24.

Jerusalem: 1Taw 15:2 - berkatalah Daud Si Muwarikh mulai menentukan peranan orang Lewi dan imam-imam masing-masing dalam upacara yang berikut. Ini sesuai dengan nas-nas yang berasal dari tr...
Si Muwarikh mulai menentukan peranan orang Lewi dan imam-imam masing-masing dalam upacara yang berikut. Ini sesuai dengan nas-nas yang berasal dari tradisi Para Imam.
Ende -> 1Taw 15:1-16
Ende: 1Taw 15:1-16 - -- Dalam bagian ini -- jang tidak terdapat dalam II Sjem -- si pengarang sangat
menekan peranan dan kepentingan kaum imam dan Levita -- pertama kalinja
p...
Dalam bagian ini -- jang tidak terdapat dalam II Sjem -- si pengarang sangat menekan peranan dan kepentingan kaum imam dan Levita -- pertama kalinja pengangkutan peti perdjandjian tidak djadi karena kaum Levita tidak ikut serta -- dan pengangkutan itu mendjadi sebangsa upatjara ibadah jang meriah. Dan ibadah ini adalah ibadah sebagaimana jang berlangsung pada djaman si pengarang. Tindakan2, jang disini diambil Dawud menurut si pengarang, mau menekan peranan radja itu sebagai pendiri ibadah Israil dikemudian hari. Seluruh Kitab Tawarich (mulai 1Ta 6-32) mengemukakan Dawud, bukannja sebagai kepala negara, melainkan sebagai pendiri ibadah, sehingga gambaran Dawud dalam Kitab Tawarich agak berbeda dengan gambarannja dalam Kitab Sjemuel. Bukannja, bahwa gambaran itu salah sama sekali, namun itu amat menjebelah. Sudut2 lain dari tokoh itu sudah diketahui para pembatja kitab Tawarich dari Kitab Sjemuel, sehingga tidak usah ditekan lagi. Sebenarnja pula bukan radja Dawud jang mengatur ibadah, sebagaimana jang digambarkan Kitab Tawarich, namun radja ini boleh dianggap sebagai asal-usulnja dikemudian hari. Sebab dia itu pentjipta negara jang makmur. Tetapi pada djaman itu agama sama sekali terikat pada negara, sehingga negara baru membutuhkan djuga ibadah baru dan jang gemilang. Maka itu dengan mentjiptakan negara, Dawudpun meletakkan dasar untuk ibadah baru. Suatu proses jang sama djuga sudah dikenakan dalam Kitab Taurat berkenan dengan Musa.
Ref. Silang FULL: 1Taw 15:1 - ia menyiapkan // dan membentangkan · ia menyiapkan: Mazm 132:1-18
· dan membentangkan: 2Sam 6:17; 2Sam 6:17; 1Taw 16:1; 17:1
· ia menyiapkan: Mazm 132:1-18
· dan membentangkan: 2Sam 6:17; [Lihat FULL. 2Sam 6:17]; 1Taw 16:1; 17:1

Ref. Silang FULL: 1Taw 15:2 - yang mengangkat // orang Lewi // untuk menyelenggarakannya · yang mengangkat: Ul 31:9; Ul 31:9
· orang Lewi: Bil 3:6; Bil 3:6; Bil 4:15; Ul 10:8; 31:25; 2Taw 5:5
· untuk menyelenggarakann...
· yang mengangkat: Ul 31:9; [Lihat FULL. Ul 31:9]
· orang Lewi: Bil 3:6; [Lihat FULL. Bil 3:6]; Bil 4:15; Ul 10:8; 31:25; 2Taw 5:5
· untuk menyelenggarakannya: 1Taw 16:4; 23:13; 2Taw 29:11; 31:2; Mazm 134:1; 135:2

kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> 1Taw 15:1-24
Matthew Henry: 1Taw 15:1-24 - Pemindahan Tabut Allah
Membawa tabut Allah ke dalam kota Daud merupakan pekerjaan yang amat baik. H...
SH: 1Taw 15:1--16:6 - Tugas khusus (Sabtu, 9 Februari 2002) Tugas khusus
Tugas khusus. Hukuman Allah atas Uza membuat tugas pemindahan tabut perjanjian
terhenti ...

SH: 1Taw 15:1--16:6 - Menghormati Tuhan (Selasa, 25 April 2017) Menghormati Tuhan
P eristiwa-peristiwa yang terjadi tidak semestinya lewat tanpa makna. Ada kejadian-kejadian ter...

SH: 1Taw 15:1--16:6 - Belajar dari Kesalahan (Minggu, 13 Agustus 2023) Belajar dari Kesalahan
Niat baik yang disertai dengan cara yang tidak benar dan tidak diperkenan Tuhan adalah per...
