
Teks -- 1 Korintus 10:23-33 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> 1Kor 10:31
Full Life: 1Kor 10:31 - LAKUKANLAH SEMUANYA ITU UNTUK KEMULIAAN ALLAH.
Nas : 1Kor 10:31
Sasaran utama dari kehidupan orang percaya ialah menyenangkan hati
Allah dan menjunjung tinggi kemuliaan-Nya
(lihat art....
Nas : 1Kor 10:31
Sasaran utama dari kehidupan orang percaya ialah menyenangkan hati Allah dan menjunjung tinggi kemuliaan-Nya
(lihat art. KEMULIAAN ALLAH).
Jadi, apa yang tidak dapat dilakukan untuk kemuliaan Allah (yaitu, untuk menghormati dan mengucap syukur kepada-Nya sebagai Tuhan, Pencipta, dan Penebus kita) hendaknya jangan dilakukan sama sekali. Kita menghormati Dia dengan ketaatan, ucapan syukur, ketergantungan, doa, iman dan kesetiaan. Ketetapan ini ("lakukanlah semuanya itu untuk kemuliaan Allah") harus menjadi petunjuk utama kehidupan kita, tuntunan bagi perilaku kita dan ujian bagi tindakan kita.
Jerusalem -> 1Kor 10:29
Jerusalem: 1Kor 10:29 - Mungkin ada orang yang berkata Ini oleh terjemahan ditambahkan untuk menjelaskan maksud Paulus. Harafiah: Mengapa kebebasanku diukur dengan hati-nurani orang lain? Ini juga dapat di...
Ini oleh terjemahan ditambahkan untuk menjelaskan maksud Paulus. Harafiah: Mengapa kebebasanku diukur dengan hati-nurani orang lain? Ini juga dapat dimengerti sbb: Orang harus berlaku seperti yang dikatakan (tidak makan dari persembahan berhala) hanya untuk menghormati hati-nurani orang lain, bukan untuk menyesuaikan hati-nuraninya sendiri (yang tetap bebas) dengan pandangan orang lain itu.
Ende: 1Kor 10:23 - -- Apa sadja jang ditjiptakan Allah (ajat 26) 1Ko 10:26 adalah baik,
tetapi dapat disalah-gunakan, sehingga merugikan.

Ende: 1Kor 10:24 - -- Ajat ini harus diartikan dalam hubungannja dengan keseluruhan disini. Ingatlah
ajat 28 dan 29 (1Ko 10:28) dan (1Ko 10:29) berikut. Maksudnja:
djangan ...

Jang memperingatkan ialah agaknja seorang saudara jang "lemah".

Ende: 1Kor 10:29-30 - -- Maksud kalimat-kalimat ini agak kabur. Dapat ditafsirkan seperti berikut.
Biarpun perbuatan dapat dipertanggung-djawabkan ataupun dengan sendirinja ba...
Maksud kalimat-kalimat ini agak kabur. Dapat ditafsirkan seperti berikut. Biarpun perbuatan dapat dipertanggung-djawabkan ataupun dengan sendirinja baik, namun lebih baik ditinggalkan, kalau perbuatan itu menjinggung perasaan orang lain, mendjadi batusandungan bagi dia atau menimbulkan kedjengkelan dan penghinaan terhadap dirinja.
Ref. Silang FULL -> 1Kor 10:23; 1Kor 10:24; 1Kor 10:25; 1Kor 10:26; 1Kor 10:27; 1Kor 10:28; 1Kor 10:29; 1Kor 10:30; 1Kor 10:31; 1Kor 10:32; 1Kor 10:33
· sesuatu berguna: 1Kor 6:12

Ref. Silang FULL: 1Kor 10:24 - orang lain · orang lain: 1Kor 10:33; Rom 15:1,2; Rom 15:1; Rom 15:2; 1Kor 13:5; Fili 2:4,21
· orang lain: 1Kor 10:33; Rom 15:1,2; [Lihat FULL. Rom 15:1]; [Lihat FULL. Rom 15:2]; 1Kor 13:5; Fili 2:4,21


Ref. Silang FULL: 1Kor 10:26 - segala isinya · segala isinya: Mazm 24:1; Kel 9:29; 19:5; Ayub 41:2; Mazm 50:12; 1Tim 4:4
· segala isinya: Mazm 24:1; Kel 9:29; 19:5; Ayub 41:2; Mazm 50:12; 1Tim 4:4



Ref. Silang FULL: 1Kor 10:32 - menimbulkan syak // Jemaat Allah · menimbulkan syak: Mat 5:29; Mat 5:29; Kis 24:16; 2Kor 6:3; 2Kor 6:3
· Jemaat Allah: Kis 20:28; 1Kor 1:2; 11:16,22; 15:9; 1Tim 3:5,15
· menimbulkan syak: Mat 5:29; [Lihat FULL. Mat 5:29]; Kis 24:16; 2Kor 6:3; [Lihat FULL. 2Kor 6:3]
· Jemaat Allah: Kis 20:28; 1Kor 1:2; 11:16,22; 15:9; 1Tim 3:5,15

Ref. Silang FULL: 1Kor 10:33 - segala hal // orang banyak // beroleh selamat · segala hal: Rom 5:2; 1Kor 9:22
· orang banyak: 1Kor 10:24; 1Kor 10:24
· beroleh selamat: Rom 11:14; Rom 11:14
· segala hal: Rom 5:2; 1Kor 9:22
· orang banyak: 1Kor 10:24; [Lihat FULL. 1Kor 10:24]

kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> 1Kor 10:23-33
Matthew Henry: 1Kor 10:23-33 - Kebebasan Orang Kristen Kebebasan Orang Kristen (1 Korintus 10:23-33)
...
SH: 1Kor 10:23--11:1 - Hidup untuk Allah atau diri sendiri? (Jumat, 19 September 2003) Hidup untuk Allah atau diri sendiri?
Hidup untuk Allah atau diri sendiri?
Memang banyak daging yang d...

SH: 1Kor 10:14--11:1 - Tidak bisa ikut menyembah berhala. (Selasa, 2 September 1997) Tidak bisa ikut menyembah berhala.
Tidak bisa ikut menyembah berhala. Salah satu masalah yang dihadapi...

SH: 1Kor 10:14-22 - Satu atau dua Tuan? (Kamis, 18 September 2003) Satu atau dua Tuan?
Satu atau dua Tuan?
Penyembahan berhala menjadi ekspresi utama dari agama di
...

SH: 1Kor 10:1-13 - Tetap teguh di tengah pencobaan (Senin, 6 Mei 2013) Tetap teguh di tengah pencobaan
Judul: Tetap teguh di tengah pencobaan
Apa hubungan pasal ...
Utley -> 1Kor 10:23-30; 1Kor 10:31--11:1

Topik Teologia -> 1Kor 10:23; 1Kor 10:24; 1Kor 10:25; 1Kor 10:26; 1Kor 10:30; 1Kor 10:31; 1Kor 10:32
Topik Teologia: 1Kor 10:23 - -- Umat Manusia Pada Umumnya
Manusia Diciptakan sebagai Makhluk Moral
Manusia Memiliki Kesadaran Moral
Mereka Memilik...

Topik Teologia: 1Kor 10:24 - -- Umat Manusia Pada Umumnya
Manusia Diciptakan sebagai Makhluk Moral
Kehidupan Kristen: Tanggung Jawab Terhadap Sesama d...

Topik Teologia: 1Kor 10:25 - -- Umat Manusia Pada Umumnya
Mereka Memiliki Pengendalian Diri
Rom 2:...

Topik Teologia: 1Kor 10:26 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah
Pemeliharaan Allah
Pemeliharaan Berlaku di Dalam Semua Ciptaan
Dunia adalah Milik Allah
...

Topik Teologia: 1Kor 10:30 - -- Umat Manusia Pada Umumnya
Manusia Diciptakan sebagai Makhluk Moral
Manusia Memiliki Kesadaran Moral
Mereka Memilik...

Topik Teologia: 1Kor 10:31 - -- Kehidupan Kristen: Tanggung Jawab kepada Allah
Memuliakan Allah
Gereja
Langkah-langkah Korektif yang Dilakukan...

TFTWMS -> 1Kor 10:23-30; 1Kor 10:31-33
TFTWMS: 1Kor 10:23-30 - Yang Boleh Dan Yang Berguna "YANG BOLEH" DAN "YANG BERGUNA" (1 Korintus 10:23-30)
...
