
Teks -- Yohanes 7:14 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Jerusalem -> Yoh 7:14-52
Jerusalem: Yoh 7:14-52 - -- Bagian ini terdiri atas unsur yang berbeda-beda dan dipersatukan oleh sebuah pikiran bersama: keraguan tentang asal-usul Yesus:
1) Asal manusiaNya men...
Bagian ini terdiri atas unsur yang berbeda-beda dan dipersatukan oleh sebuah pikiran bersama: keraguan tentang asal-usul Yesus: 1) Asal manusiaNya menyelubungi asal ilahiNya: bagaimanakah Ia mempunyai pengetahuan sebab memang tidak berguru pada para rabi? Yoh 7:14-18; orang tahu tentang masa mudaNya, jadi mustahillah Ia Mesias, Yoh 7:25-30. 2) Orang yakin Yesus lahir di Nazaret, maka mustahillah Ia Mesias, Yoh 7:40-52. Apa yang dikatakan tentang "pergiNya" Yesus, Yoh 7:33-36, bersangkutan dengan apa yang dikatakan tentang asal ilahiNya: Manusia Kristus pergi ke tempat di mana Ia selalu tetap ada (karena keilahianNya) bdk Yoh 7:29 dan Yoh 7:34. Ayat Yoh 7:19-24 yang berupa konklusi untuk Yoh 5:1-16 ada di luar konteksnya.
Ref. Silang FULL -> Yoh 7:14

kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)
Hagelberg: Yoh 7:14 - -- 7:14 Waktu pesta itu sedang berlangsung, Yesus masuk ke Bait Allah lalu mengajar di situ.
Sebelum peristiwa ini (pasal 7:1) dan sesudah peristiwa ini ...
7:14 Waktu pesta itu sedang berlangsung, Yesus masuk ke Bait Allah lalu mengajar di situ.
Sebelum peristiwa ini (pasal 7:1) dan sesudah peristiwa ini (pasal 10:39-40 dan 11:54), Tuhan Yesus melayani di tempat yang sepi, tetapi di pesta ini Dia mengajar di pelataran Bait Allah, yang sedang ramai-ramai karena upacara hari raya Pondok Daun.

Hagelberg: Yoh 7:14-24 - -- a. Ajaran Yesus yang berwewenang (7:14-24)
Dalam bagian ini Tuhan Yesus menanggapi dua pertanyaan, dan membela hak-Nya untuk mengajar. Mereka terpaksa...
a. Ajaran Yesus yang berwewenang (7:14-24)
Dalam bagian ini Tuhan Yesus menanggapi dua pertanyaan, dan membela hak-Nya untuk mengajar. Mereka terpaksa memilih, apakah Dia adalah nabi palsu, yang harus dihukum mati (Ulangan18:20) ataukah Dia adalah nabi yang dinubuatkan oleh Musa, yang harus ditaati (Ulangan 18:19).654

Hagelberg: Yoh 7:14 - -- 7:14 Waktu pesta itu sedang berlangsung, Yesus masuk ke Bait Allah lalu mengajar di situ.
Sebelum peristiwa ini (pasal 7:1) dan sesudah peristiwa ini ...
7:14 Waktu pesta itu sedang berlangsung, Yesus masuk ke Bait Allah lalu mengajar di situ.
Sebelum peristiwa ini (pasal 7:1) dan sesudah peristiwa ini (pasal 10:39-40 dan 11:54), Tuhan Yesus melayani di tempat yang sepi, tetapi di pesta ini Dia mengajar di pelataran Bait Allah, yang sedang ramai-ramai karena upacara hari raya Pondok Daun.

Hagelberg: Yoh 7:14-44 - -- 8. Di hari raya Pondok Daun (7:14-44)
Di hari raya Pondok Daun, pernyataan Tuhan Yesus menjadi sangat jelas dan terang-terangan, dan perlawanan yang m...
8. Di hari raya Pondok Daun (7:14-44)
Di hari raya Pondok Daun, pernyataan Tuhan Yesus menjadi sangat jelas dan terang-terangan, dan perlawanan yang melawan Dia juga semakin terang-terangan.

Hagelberg: Yoh 5:1--7:52 - -- C. Oposisi Timbul: tambah tanda, perbuatan, dan kata (5:1-7:52)
Dalam bagian ini pertentangan antara Tuhan Yesus dan pemimpin-pemimpin orang Yahudi ti...

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Yoh 7:14-36
Matthew Henry: Yoh 7:14-36 - Kristus pada Perayaan Pondok Daun Kristus pada Perayaan Pondok Daun (7:14-36)
Di ...
SH: Yoh 7:10-31 - Yesus menyebabkan manusia terbagi dua kelompok (Senin, 14 Januari 2002) Yesus menyebabkan manusia terbagi dua kelompok
Yesus menyebabkan manusia terbagi dua kelompok. Kesaksian ...

SH: Yoh 7:14-24 - Ajaran dari Allah (Rabu, 18 Januari 2006) Ajaran dari Allah
Judul: Ajaran dari Allah
Sesuai dengan strategi-Nya, Tuhan Yesus muncul di Bait ...

SH: Yoh 7:14-24 - Nyata di depan Yesus (Kamis, 7 Februari 2008) Nyata di depan Yesus
Judul : Nyata di depan Yesus
Pertentangan antara orang Yahudi dengan Yesus semakin te...

SH: Yoh 7:14-24 - Berani menyatakan kebenaran (Jumat, 17 Januari 2014) Berani menyatakan kebenaran
Judul: Berani menyatakan kebenaran
Dapatkah Anda melihat kontras antara si...

SH: Yoh 7:14-24 - Berani Konflik (Selasa, 14 Januari 2020) Berani Konflik
Kisah sebelumnya berakhir dengan keterangan narator mengenai penilaian orang banyak di Yerusalem t...

