Tafsiran/Catatan
Perjanjian Lama :
Kejadian
Keluaran
Imamat
Bilangan
Ulangan
Yosua
Hakim-hakim
Rut
1 Samuel
2 Samuel
1 Raja-raja
2 Raja-raja
1 Tawarikh
2 Tawarikh
Ezra
Nehemia
Ester
Ayub
Mazmur
Amsal
Pengkhotbah
Kidung Agung
Yesaya
Yeremia
Ratapan
Yehezkiel
Daniel
Hosea
Yoel
Amos
Obaja
Yunus
Mikha
Nahum
Habakuk
Zefanya
Hagai
Zakharia
Maleakhi

Teks -- 2 Korintus 7:6 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
7:6 Tetapi Allah , yang menghiburkan orang yang rendah hati, telah menghiburkan kami dengan kedatangan Titus .




Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
Topik/Tema Kamus:
Titus |
Gembala, Surat-Surat ~G/Pastoral) |
Orang Kudus Yang Menderita |
Perang, Peperangan Orang-Orang Kudus |
selebihnya


kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> 2Kor 7:6
Full Life: 2Kor 7:6 - MENGHIBURKAN ORANG YANG RENDAH HATI.
Nas : 2Kor 7:6
Sebagai Allah yang penuh belas kasihan dan penghiburan
(2Kor 1:3), maka adalah sifat-Nya untuk menghibur orang yang merasa
tertekan ...
Nas : 2Kor 7:6
Sebagai Allah yang penuh belas kasihan dan penghiburan (2Kor 1:3), maka adalah sifat-Nya untuk menghibur orang yang merasa tertekan atau susah. Bahkan, semakin banyak kita menderita, maka semakin besar pula penghiburan dan dekatnya Kristus dalam kehidupan kita. Perhatikanlah bahwa melalui perantaraan Titus, Allah menghibur Paulus. Kita harus selalu peka terhadap tuntunan Roh Kudus untuk menghibur orang yang membutuhkan bantuan.
Ref. Silang FULL -> 2Kor 7:6
Ref. Silang FULL: 2Kor 7:6 - rendah hati // kedatangan Titus · rendah hati: 2Kor 1:3,4
· kedatangan Titus: 2Kor 7:13; 2Kor 2:13; 2Kor 2:13
· rendah hati: 2Kor 1:3,4
· kedatangan Titus: 2Kor 7:13; 2Kor 2:13; [Lihat FULL. 2Kor 2:13]

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> 2Kor 7:5-11
SH: 2Kor 7:2-16 - Allah menyebabkan dukacita? (Minggu, 13 September 1998) Allah menyebabkan dukacita?
Allah menyebabkan dukacita? Dukacita, dari Allah atau dari dunia? Mungkin ...

SH: 2Kor 7:2-16 - Mengatasi konflik (Sabtu, 6 Juni 2015) Mengatasi konflik
Judul: Mengatasi konflik
Ada saja orang yang berpandangan negatif terhadap kita, mes...

SH: 2Kor 7:2-16 - Bersukacita Senantiasa (Kamis, 11 Juni 2020) Bersukacita Senantiasa
Jika ada orang bertanya: "Dapatkah kita berbahagia dalam segala keadaan?", maka siapa pun ...
