kecilkan semua  

Teks -- Yeremia 18:15 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
18:15 Tetapi umat-Ku telah melupakan Aku, mereka telah membakar korban kepada dewa kesia-siaan; mereka telah tersandung jatuh di jalan-jalan mereka, yakni jalan-jalan dari dahulu kala, dan telah mengambil jalan simpangan, yakni jalan yang tidak diratakan.
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Topik/Tema Kamus: Sia-Sia, Kesia-Sian | Sembah, Penyembahan Berhala | Jalan Raya | Yeremia | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Jerusalem , Ende , Endetn , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , TFTWMS

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Jerusalem: Yer 18:13-17 - -- Bagian ini agaknya berasal dari masa awal karya Yeremia, bdk Yer 2:10-32. Oleh penyusun kitab bagian itu disisipkan di sini sebagai semacam komentar p...

Bagian ini agaknya berasal dari masa awal karya Yeremia, bdk Yer 2:10-32. Oleh penyusun kitab bagian itu disisipkan di sini sebagai semacam komentar pada Yer 18:12. Dan nubuat itu tentu saja sesuai dengan keadaan pada masa pemerintahan raja Yoyakim yang menghidupkan kembali pemujaan berhala.

Jerusalem: Yer 18:15 - mereka telah tersandung jatuh Ini menurut terjemahan Yunani. Dalam naskah Ibrani tertulis: mereka (yaitu para pemimpin) membuat mereka (ialah umat, rakyat) tersandung, artinya: men...

Ini menurut terjemahan Yunani. Dalam naskah Ibrani tertulis: mereka (yaitu para pemimpin) membuat mereka (ialah umat, rakyat) tersandung, artinya: menyesatkan mereka

Jerusalem: Yer 18:15 - jalan-jalan dari dahulu kala Ialah cara hidup kelakuan nenek-moyang yang setia. Jalan simpang yang tidak diratakan kiranya jalan ke pembuangan.

Ialah cara hidup kelakuan nenek-moyang yang setia. Jalan simpang yang tidak diratakan kiranya jalan ke pembuangan.

Ende: Yer 18:15 - -- Maknanja ajat ini kurang djelas - Kami tafsirkan: Israil (Juda) menjembah berhala. Dengan itu mereka meninggalkan (tersandung) agamanja jang sedjati (...

Maknanja ajat ini kurang djelas - Kami tafsirkan: Israil (Juda) menjembah berhala. Dengan itu mereka meninggalkan (tersandung) agamanja jang sedjati (djalan2 lama) dan karenanja harus menempuh djalan kepembuangan (djalan jang belum dibuka).

Endetn: Yer 18:15 - mereka tersandung diperbaiki menurut terdjemahan Junani. Tertulis: "mereka membuat mereka tersandung".

diperbaiki menurut terdjemahan Junani. Tertulis: "mereka membuat mereka tersandung".

Ref. Silang FULL: Yer 18:15 - telah melupakan // membakar korban // dewa kesia-siaan // telah tersandung // di jalan-jalan // tidak diratakan · telah melupakan: Yes 17:10; Yes 17:10 · membakar korban: Yes 1:13; Yes 1:13; Yer 44:15,19 · dewa kesia-siaan: Yer 10:15; 51:18;...

· telah melupakan: Yes 17:10; [Lihat FULL. Yes 17:10]

· membakar korban: Yes 1:13; [Lihat FULL. Yes 1:13]; Yer 44:15,19

· dewa kesia-siaan: Yer 10:15; 51:18; Hos 11:2

· telah tersandung: Yeh 44:12; Mal 2:8

· di jalan-jalan: Yer 6:16

· tidak diratakan: Yes 57:14; [Lihat FULL. Yes 57:14]; Yes 62:10

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: Yer 18:11-17 - Umat Allah Dituduh dan Diancam; Bodohnya Penyembahan Berhala Umat Allah Dituduh dan Diancam; Bodohnya Penyembahan Berhala (18:11-17) ...

SH: Yer 18:1-17 - Tukang periuk Illahi (Rabu, 27 September 2000) Tukang periuk Illahi Tukang periuk Illahi. Yeremia diutus pergi ke tukang periuk dan memperhatikan ba...

SH: Yer 18:1-17 - Hidup berelasi dengan Tuhan (Jumat, 26 September 2014) Hidup berelasi dengan Tuhan Judul: Hidup berelasi dengan Tuhan Ketika Tuhan memanggil kita, Ia memerca...

SH: Yer 18:1-17 - Kesempatan untuk Bertobat (Minggu, 20 Februari 2022) Kesempatan untuk Bertobat Seorang seniman tidak akan pernah menyerah terhadap karya yang ia hasilkan. Ia akan ter...

SH: Yer 18:1-23 - Kedaulatan Allah (Jumat, 10 November 2006) Kedaulatan Allah Judul: Kedaulatan Allah Sebagai Pencipta dan Pemilik, Allah bagaikan penjunan terhadap ...

TFTWMS: Yer 18:12-18 - Respon Yehuda RESPON YEHUDA (Yeremia 18:12-18) Himbauan Allah kepada Yehuda untu...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: Yeremia (Pendahuluan Kitab) Penulis : Yeremia Tema : Hukuman Allah Tidak Terelakkan bagi Yehuda yang ...

Full Life: Yeremia (Garis Besar) Garis Besar I. Panggilan dan Penugasan Yeremia (...

Matthew Henry: Yeremia (Pendahuluan Kitab) Nubuat-nubuat dalam Perjanjian Lama, seperti surat-surat kerasulan dalam ...

Jerusalem: Yeremia (Pendahuluan Kitab) YEREMIA Nabi Yeremia lahir di sekitar thn. 650 seb. Mas., lebih kurang seabad lebih sedikit sesudah na...

Ende: Yeremia (Pendahuluan Kitab) JEREMIAH PENDAHULUAN Didjaman terachir dari sedjarah umat Allah sebelum api penjutjian jang berupa pembuangannja ke Bab...

Ende: Yeremia (Pendahuluan Kitab) PENGANTAR KITAB PARA NABI PENDAHULUAN Kitab para nabi, jang terdjemahan Indonesianja kami sadjikan bersama ini, memuat ...

TFTWMS: Yeremia (Pendahuluan Kitab) Yeremia 18 Tukang Periuk & Tanah Liat Allah telah meminta ...

TFTWMS: Yeremia (Garis Besar) Catatan Akhir: 1 Istilah ini (Ibr.: ra') sejauh ini telah digunakan 26 kali di dalam kitab ini. Emp...

BIS: Yeremia (Pendahuluan Kitab) YEREMIA PENGANTAR Nabi Yeremia hidup antara bagian terakhir abad ketujuh dan bagian pertama abad keenam Sebelum Maseh...

Ajaran: Yeremia (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya dengan mengetahui isi Kitab Yeremia, anggota Jemaat mengerti bahwa Allah sangat membenci ketidaktaatan...

Intisari: Yeremia (Pendahuluan Kitab) Kesia-siaan formalitas MASALAH NUBUATANKitab Yeremia sulit dibaca secara berurutan karena panjang dan tidak mempunyai pol...

Garis Besar Intisari: Yeremia (Pendahuluan Kitab) [1] KITAB PENGHAKIMAN Yer 1:1-25:38 [2] PENGANTAR...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #10: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab menjadi per baris atau paragraf. [SEMUA]
dibuat dalam 0.08 detik
dipersembahkan oleh YLSA