
Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Mzm 8:4-6
Full Life: Mzm 8:4-6 - ANAK MANUSIA.
Nas : Mazm 8:5-7
PB mengutip ayat-ayat ini dari Septuaginta (terjemahan PL Ibrani
berbahasa Yunani) dan menerapkannya kepada Yesus (Ibr 2:6-8; bd.
...
Nas : Mazm 8:5-7
PB mengutip ayat-ayat ini dari Septuaginta (terjemahan PL Ibrani berbahasa Yunani) dan menerapkannya kepada Yesus (Ibr 2:6-8; bd. Ef 1:19-22). Hanyalah di dalam Dia semua kebenaran ini terwujud secara sempurna. Dialah yang selaku wakil umat manusia, akan diberikan kekuasaan penuh atas semua ciptaan Allah (ayat Mazm 8:7-9; bd. Fili 2:10).
Jerusalem: Mzm 8:1-9 - Manusia hina sebagai makhluk mulia Ini sebuah kidung yang memuliakan Allah Pencipta, Maz 2-3, teristimewa Pencipta karya utamaNya yaitu manusia, Maz 8:4-9. Maz 2 dan Maz 10 berupa ulang...

Jerusalem: Mzm 8:6 - di bawah kakinya Meskipun rapuh dan fana, namun manusia dijadikan menurut gambar Allah, Kej 1:26-27. Dengan demikian manusia seolah-olah ditempatkan di tengah antara d...
Meskipun rapuh dan fana, namun manusia dijadikan menurut gambar Allah, Kej 1:26-27. Dengan demikian manusia seolah-olah ditempatkan di tengah antara dunia jasmani dan dunia rohani-ilahi. Ia memerintah dan menaklukkan alam semesta kepada dirinya, bdk Sir 17:4. Ayat ini diterapkan pada Kristus sebagai Raja dunia semesta, 1Ko 15:27; Efe 1:22; Ibr 2:6-8.
Ende -> Mzm 8:1-9
Ende: Mzm 8:1-9 - -- Mazmur ini adalah suatu madah untuk memuliakan Allah Pentjipta, chususnja karena
karjaNja jang tertinggi, jakni manusia.
"Lagu: "Pengidjakan". Terdjem...
Mazmur ini adalah suatu madah untuk memuliakan Allah Pentjipta, chususnja karena karjaNja jang tertinggi, jakni manusia.
"Lagu: "Pengidjakan". Terdjemahan ini dikirakan sadja. Mungkin perkataan Hibrani berarti suatu lagu atau alat musik dari kota "Gat".
Ref. Silang FULL: Mzm 8:6 - dia berkuasa // buatan tangan-Mu // bawah kakinya // bawah kakinya · dia berkuasa: Kej 1:28; Kej 1:28
· buatan tangan-Mu: Ayub 10:3; Ayub 10:3; Mazm 19:2; 102:26; 145:10; Yes 26:12; 29:23; 45:11; Ibr 1:1...
· dia berkuasa: Kej 1:28; [Lihat FULL. Kej 1:28]
· buatan tangan-Mu: Ayub 10:3; [Lihat FULL. Ayub 10:3]; Mazm 19:2; 102:26; 145:10; Yes 26:12; 29:23; 45:11; Ibr 1:10
· bawah kakinya: Ibr 2:6-8%&
· bawah kakinya: 1Raj 5:3; [Lihat FULL. 1Raj 5:3]; 1Kor 15:25,27%&; Ef 1:22

Ref. Silang FULL: Mzm 8:7 - sapi sekalian // di padang · sapi sekalian: Kej 13:5; 26:14
· di padang: Kej 2:19; Kej 2:19
· sapi sekalian: Kej 13:5; 26:14

kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Mzm 8:3-9
Matthew Henry: Mzm 8:3-9 - Sikap Merendah Allah Sikap Merendah Allah (8:4-10)
Di sini Daud melanjutkan dengan lebih mengagung...
SH: Mzm 8:1-9 - Mengapa gereja terus bertengkar? (Sabtu, 6 Januari 2001) Mengapa gereja terus bertengkar?
Mengapa gereja terus bertengkar? Apa penyebab utama
perselisihan dan per...

SH: Mzm 8:1-9 - Anugerah kemuliaan (Kamis, 2 Januari 2003) Anugerah kemuliaan
Anugerah kemuliaan.
Banyak orang mencari kemuliaan dengan mengandalkan harta atau ...

SH: Mzm 8:1-9 - Mulia untuk memuliakan Allah (Selasa, 8 Januari 2008) Mulia untuk memuliakan Allah
Judul : Mulia untuk memuliakan Allah
Mazmur pujian ini menfokuskan diri pada ...

SH: Mzm 8:1-9 - Untuk kemuliaan Tuhan (Minggu, 20 Februari 2011) Untuk kemuliaan Tuhan
Judul: Untuk kemuliaan Tuhan
Apa sih hebatnya manusia? Saya kira pertanyaan ini ...

SH: Mzm 8:1-9 - Karya agung penciptaan (Minggu, 22 Februari 2015) Karya agung penciptaan
Judul: Karya agung penciptaan
Banyak penafsir sekarang ini melihat ...

SH: Mzm 8:1-9 - Hal Kecil Membungkam Hal Besar (Jumat, 6 April 2018) Hal Kecil Membungkam Hal Besar
Syair lagu "bagi Tuhan tak ada yang mustahil, bagi Tuhan tak ada yang tak mungkin....

SH: Mzm 8:1-9 - Manusia Makhluk Mulia (Selasa, 8 Maret 2022) Manusia Makhluk Mulia
Mencermati ulah sebagian manusia zaman ini, mungkin sulit untuk mengatakan bahwa manusia ad...
