kecilkan semua  

Teks -- Mazmur 149:4-5 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
149:4 Sebab TUHAN berkenan kepada umat-Nya, Ia memahkotai orang-orang yang rendah hati dengan keselamatan. 149:5 Biarlah orang-orang saleh beria-ria dalam kemuliaan, biarlah mereka bersorak-sorai di atas tempat tidur mereka!
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Topik/Tema Kamus: Halleluya | Tempat Tidur | Sukacita Allah Terhadap Umat-Nya | Puji-Pujian | Lemah Lembut | Selamat, Keselamatan | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Full Life , Jerusalem , Ende , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Utley , Topik Teologia

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Full Life: Mzm 146:1--Ams 1:5 - PUJILAH TUHAN. Nas : Mazm 146:1-150:6 Mazmur-mazmur ini yang diawali dan diakhiri dengan "Pujilah Tuhan" (Ibr. _Hallelu Yah_), membawa kitab ini kepada akhir yang...

Nas : Mazm 146:1-150:6

Mazmur-mazmur ini yang diawali dan diakhiri dengan "Pujilah Tuhan" (Ibr. _Hallelu Yah_), membawa kitab ini kepada akhir yang cocok. Perhatikan bahwa orang Yahudi menyebut seluruh kitab ini Tehillim ("Puji-pujian"). Setiap kebaktian penyembahan harus mencakup pujian kepada Allah

(lihat art. PUJIAN).

Jerusalem: Mzm 149:1-9 - Nyanyian kemenangan bagi orang Israel Ini kidung merupakan nyanyian syukur yang dinyanyikan umat dalam ibadat syukuran atas kemenangan yang diperolehnya. Sesudah pembukaan berupa ajakan, M...

Ini kidung merupakan nyanyian syukur yang dinyanyikan umat dalam ibadat syukuran atas kemenangan yang diperolehnya. Sesudah pembukaan berupa ajakan, Maz 149:1-3, dikemukakan alasan mengapa umat patut bersyukur, yaitu kemenangan atas musuh, Maz 149:4-5. Tetapi umat Israel perlu berjuang terus untuk melakukan pembalasan Tuhan pada raja-raja dan bangsa-bangsa lain, Maz 149:6-9. Kidung nasional ini agaknya berasal dari zaman Yunani, sebab serupa sedikit dengan Neh 4:11,18; 2Ma 15:27, tetapi ia melayangkan pandangan ke penghakiman terakhir di mana umat Israel berperan sebagai alat keadilan ilahi, bdk Yes 61:2 dst; Zak 9:13 dst.

Jerusalem: Mzm 149:4 - rendah hati Bdk Zef 2:3+; Zef 3:12; Mat 5:3+ Orang rendah hati (atau: miskin) ialah orang-orang Israel yang takluk kepada kehendak Allah yang pasrah kepadaNya, ti...

Bdk Zef 2:3+; Zef 3:12; Mat 5:3+ Orang rendah hati (atau: miskin) ialah orang-orang Israel yang takluk kepada kehendak Allah yang pasrah kepadaNya, tidak mengandaikan dirinya tetapi Tuhan semata-mata. Lih Yes 49:13; 61:9; 62:4-5; 1Sa 2:8; Maz 149:8-9+

Jerusalem: Mzm 149:5 - bersorak-sorai Bdk Maz 33:1+

Bdk Maz 33:1+

Jerusalem: Mzm 149:5 - tempat tidur mereka Maksud naskah Ibrani kurang jelas. Mungkin dimaksudkan tempat mereka sujud, tikar sembahyang; atau mereka sepanjang malam (di tempat tidurnya) menerus...

Maksud naskah Ibrani kurang jelas. Mungkin dimaksudkan tempat mereka sujud, tikar sembahyang; atau mereka sepanjang malam (di tempat tidurnya) meneruskannya ibadatnya.

Ende: Mzm 149:1-9 - -- Mazmur ini merupakan suatu lagu sjukur, jang dilagukan umat dalam ibadat jang merajakan suatu kemenangan dalam perang. Sesudah undangan (Maz 149:1-3) ...

Mazmur ini merupakan suatu lagu sjukur, jang dilagukan umat dalam ibadat jang merajakan suatu kemenangan dalam perang. Sesudah undangan (Maz 149:1-3) diberitahukannja, bahwa Allah telah menganugerahkan kemenangan (Maz 149:4-5). Akan tetapi Israil harus berdjuang terus untuk mengalahkan semua musuhnja selaku pesuruh pembalasan Jahwe dan akan kemuliaannja sendiri (Maz 149:6). apatah bagian terachir ini memaksudkan pengadilan jang terachir atau tidaknja tiada djelas.

Ref. Silang FULL: Mzm 149:4 - Tuhan berkenan // dengan keselamatan · Tuhan berkenan: Mazm 35:27; 147:11 · dengan keselamatan: Mazm 132:16

· Tuhan berkenan: Mazm 35:27; 147:11

· dengan keselamatan: Mazm 132:16

Ref. Silang FULL: Mzm 149:5 - saleh beria-ria // tempat tidur · saleh beria-ria: Mazm 132:16; Mazm 132:16 · tempat tidur: Ayub 35:10; Mazm 42:9

· saleh beria-ria: Mazm 132:16; [Lihat FULL. Mazm 132:16]

· tempat tidur: Ayub 35:10; Mazm 42:9

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: Mzm 149:1-5 - Orang-orang Kudus Diingatkan untuk Memuji Allah Jika mazmur sebelumnya adalah madah pujian bagi Sang Pencipta, maka mazmur ini adalah madah pujian bagi Sang Penebus. Mazmur ini adalah mazmur kemen...

SH: Mzm 149:1-9 - [kosong] (Selasa, 28 September 1999) [kosong] Pujian dan sukacita adalah ciri kehidupan umat percaya. Sukacita dan pujian seharusnya me...

SH: Mzm 149:1-9 - Nyanyian kemenangan Tuhan (Sabtu, 26 Mei 2007) Nyanyian kemenangan Tuhan Judul: Nyanyian kemenangan Tuhan Mazmur ini merayakan kemenangan Tuhan atas musu...

SH: Mzm 149:1-9 - Bukan hanya menyanyi (Senin, 6 September 2010) Bukan hanya menyanyi Judul: Bukan hanya menyanyi Kemarin kita belajar untuk memuji Tuhan berdasarkan p...

SH: Mzm 149:1-9 - Umat Tuhan pujilah Dia! (Minggu, 21 Desember 2014) Umat Tuhan pujilah Dia! Judul: Umat Tuhan pujilah Dia! Sepertinya ...

SH: Mzm 149:1-9 - Teruslah Hidup Saleh (Rabu, 26 Mei 2021) Teruslah Hidup Saleh Mazmur ini ditulis oleh seorang ahli kitab yang berefleksi atas kemenangan yang pernah terja...

Utley: Mzm 149:1-6 - --NASKAH TERJEMAHAN BARU: Mazm 149:1-6...

Utley: Mzm 149:5-9 - --NASKAH TERJEMAHAN BARU: Mazm 149:5-9...

Topik Teologia: Mzm 149:4 - -- Umat Manusia Pada Umumnya Manusia Diciptakan sebagai Makhluk Moral Manusia Mengekspresikan Moral Kasih Sayang Mere...

Topik Teologia: Mzm 149:5 - -- Kehidupan Kristen: Tanggung Jawab kepada Allah Memuliakan Allah Memuji Allah Yang Ikut Ambil Bagian dalam Memuji A...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: Mazmur (Pendahuluan Kitab) Penulis : Daud dan orang lain Tema : Doa dan Pujian Tanggal Penulisan:...

Full Life: Mazmur (Garis Besar) Garis Besar I. Kitab 1 !!: Mazmur 1-41 ...

Matthew Henry: Mazmur (Pendahuluan Kitab) Di hadapan kita sekarang terbuka salah satu bagian yang paling disukai dan j...

Jerusalem: Mazmur (Pendahuluan Kitab) KITAB MAZMUR PENGANTAR Sama seperti bangsa tetangganya - Mesir, Mesopotami...

Ende: Mazmur (Pendahuluan Kitab) MAZMUR PEMBUKAAN Dengan menerbitkan "Kitab Mazmur" ini, kami mendjadikan suatu pertjobaan terdjemahan Perdjandjian Lama dalam ...

BIS: Mazmur (Pendahuluan Kitab) MAZMUR PENGANTAR Buku Mazmur adalah bagian dari Alkitab yang merupakan buku nyanyian dan buku doa. Buku ini di...

Ajaran: Mazmur (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya dengan mengetahui isi Kitab Mazmur, anggota jemaat mengerti bagaimana hidup dengan penuh pengucapan syu...

Intisari: Mazmur (Pendahuluan Kitab) Pujian dan ucapan syukur BAGAIMANA MAZMUR DIKUMPULKANMazmur merupakan kumpulan puji-pujian dan doa yang dikumpulkan selam...

Garis Besar Intisari: Mazmur (Pendahuluan Kitab) [1] MAZMUR PUJI-PUJIAN DAN UPACARA SYUKUR Maz 8Apakah manu...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #32: Gunakan Pencarian Khusus untuk melakukan pencarian Teks Alkitab, Tafsiran/Catatan, Studi Kamus, Ilustrasi, Artikel, Ref. Silang, Leksikon, Pertanyaan-Pertanyaan, Gambar, Himne, Topikal. Anda juga dapat mencari bahan-bahan yang berkaitan dengan ayat-ayat yang anda inginkan melalui pencarian Referensi Ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.08 detik
dipersembahkan oleh YLSA