Tafsiran/Catatan
Perjanjian Lama :
Kejadian
Keluaran
Imamat
Bilangan
Ulangan
Yosua
Hakim-hakim
Rut
1 Samuel
2 Samuel
1 Raja-raja
2 Raja-raja
1 Tawarikh
2 Tawarikh
Ezra
Nehemia
Ester
Ayub
Mazmur
Amsal
Pengkhotbah
Kidung Agung
Yesaya
Yeremia
Ratapan
Yehezkiel
Daniel
Hosea
Yoel
Amos
Obaja
Yunus
Mikha
Nahum
Habakuk
Zefanya
Hagai
Zakharia
Maleakhi

Teks -- Kejadian 21:22 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
Perjanjian Abraham dengan Abimelekh
21:22 Pada waktu itu Abimelekh , beserta Pikhol , panglima tentaranya , berkata kepada Abraham : "Allah menyertai engkau dalam segala sesuatu yang engkau lakukan .




Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
Topik/Tema Kamus:
Abimelekh |
Bersyeba |
Hagar |
Abraham |
Orang Filistin |
Perintah, Pemerintahan Nenek Moyang |
selebihnya


kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Jerusalem -> Kej 21:22-34
Jerusalem: Kej 21:22-34 - -- Ini ceritera berasal dari tradisi Elohista (kecuali Kej 21:33). Di dalamnya tergabung dua keterangan atas nama Bersyeba, yaitu: sumur sumpah, dan: sum...
Ini ceritera berasal dari tradisi Elohista (kecuali Kej 21:33). Di dalamnya tergabung dua keterangan atas nama Bersyeba, yaitu: sumur sumpah, dan: sumur tujuh (domba), bdk juga Kej 26:33. Disebutkannya orang Filistin, Kej 21:32,34 merupakan suatu anakronisme, bdk Yoh 13:2+, sebab di masa itu orang Filistin belum ada di Palestina.
Ref. Silang FULL -> Kej 21:22
Ref. Silang FULL: Kej 21:22 - itu Abimelekh // panglima tentaranya // engkau lakukan · itu Abimelekh: Kej 20:2; Kej 20:2
· panglima tentaranya: Kej 21:32; Kej 26:26
· engkau lakukan: Kej 21:23; Kej 26:28; 28:15; 31...
· itu Abimelekh: Kej 20:2; [Lihat FULL. Kej 20:2]
· panglima tentaranya: Kej 21:32; Kej 26:26
· engkau lakukan: Kej 21:23; Kej 26:28; 28:15; 31:3,5,42; 39:2,3; 1Sam 3:19; 16:18; 2Taw 1:1; Mazm 46:8; Yes 7:14; 8:8,10; 41:10; 43:5

kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Kej 21:22-32
Matthew Henry: Kej 21:22-32 - Perjanjian Abimelekh dengan Abraham Perjanjian Abimelekh dengan Abraham (Kejadian 21:22-32)
...
SH: Kej 21:22-34 - Menjadi berkat bagi orang lain (Selasa, 11 Mei 2004) Menjadi berkat bagi orang lain
Menjadi berkat bagi orang lain.
Perjumpaan orang lain dengan kita, seh...

SH: Kej 21:22-34 - Langkah iman (Sabtu, 4 Juni 2011) Langkah iman
Judul: Langkah iman
Perikop hari ini mengontraskan ...
