
Teks -- 2 Raja-raja 2:10-11 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> 2Raj 2:11-12
Full Life: 2Raj 2:11-12 - KERETA BERAPI DENGAN KUDA BERAPI.
Nas : 2Raj 2:11-12
Elia terangkat ke sorga, sebagaimana halnya Henokh (Kej 5:24)
tanpa mengalami kematian.
1) Pengangkatan ajaib Elia ke sorga...
Nas : 2Raj 2:11-12
Elia terangkat ke sorga, sebagaimana halnya Henokh (Kej 5:24) tanpa mengalami kematian.
- 1) Pengangkatan ajaib Elia ke sorga menjadi meterai persetujuan tegas Allah atas karya, roh, dan pelayanan nabi itu. Elia sepenuhnya menyatukan diri dengan firman Allah sepanjang masa pelayanannya. Hingga saat terkhir dia tetap hidup demi kehormatan Allah, menentang dosa dan penyembahan berhala umat yang murtad, sambil memberikan semangat kepada kaum sisa yang setia di Israel. Secara dramatis dan dengan penuh kemenangan ia diantar ke sorga.
- 2) Pengangkatan Elia dan Henokh mirip dengan pengangkatan umat Allah yang setia pada kedatangan kembali Kristus (1Tes 4:16-17).
Jerusalem -> 2Raj 2:1-18
Jerusalem: 2Raj 2:1-18 - -- Ditinjau dari segi kesusahan ceritera yang bagus ini termasuk ke dalam kumpulan ceritera-ceritera mengenai nabi Elisa.
Ditinjau dari segi kesusahan ceritera yang bagus ini termasuk ke dalam kumpulan ceritera-ceritera mengenai nabi Elisa.
Ende -> 2Raj 2:1--13:24; 2Raj 2:10
Ende: 2Raj 2:1--13:24 - -- Bagian ini memuat beberapa tjeritera mengenai nabi Elisja', jang berasal dari
kalangan tjanterik2 nabi2, dan semula bersendiri, kemudian dihimpun dan
...
Bagian ini memuat beberapa tjeritera mengenai nabi Elisja', jang berasal dari kalangan tjanterik2 nabi2, dan semula bersendiri, kemudian dihimpun dan dimasukkan kedalam kitab Radja2 oleh si Pengarang.
Tjorak tjeritera2 ini populer. Meskipun kisah Elisja' agak serupa dengan kisah Elija, malah peristiwa2 seringkali sedjadjar, namun tokoh ini sangat berbeda dengan Elija. Ia lebih adjaib dan sangat tjampur tangan dalam urusan negara dan ia sangat "patriotik". Tetapi Elisja'djauh dibelakang Elija sebagai tokoh agama. Elisja' mengepalai sematjam tarekat "nabi" atau "tjanterik nabi". Nabi2 itu ialah orang jang membaktikan dirinja sama sekali kepada agamanja, ibadat dan kebaktian Jahwe, hidup ber-kelompok2 dan rupa2nja menjendiri. Sebenarnja mereka kadang2 bertindak sebagai pesuruh Allah, tetapi bukanlah oleh sebab mereka "tjanterik2 nabi". Anugerah itu selalu suatu pilihan pribadi, jang tak dapat disampaikan kepada seorang selain oleh Jahwe sendiri.

Ende: 2Raj 2:10 - -- Djadi, bahwa Elija itu diangkat tidak nampak oleh sembarang orang.
Peristiwa itu merupakan suatu rahasia jang dibukakan Allah sadja kepada siapa
dipil...
Djadi, bahwa Elija itu diangkat tidak nampak oleh sembarang orang.
Peristiwa itu merupakan suatu rahasia jang dibukakan Allah sadja kepada siapa dipilihNja. Pelukis jang berikut mengenai nabi Elija (penglihatan Elisja'?) mau menjatakan sadja betapa Elija disajangi oleh Jahwe dan betapa tinggi martabatnja. Tidak ada gunanja untuk bertanja apa jang persis terdjadi dengan Elija. Tetapi disini letaknja sesuatu pangkalan untuk kejakinan, bahwa orang jang hilang dari bumi ini (mati), toh tidak terpisah dari Allah, seperti nasib orang mati dalam pratala sering dibajangkan, melainkan bagaimana djua berada pada Allah. Orang2 Israil dahulu tidak membedakan antara djiwa dan raga, hingga mereka sukar dapat memikirkan keadaan orang mati. Tetapi disini nampak bahwa orang toh melihat sesuatu kemungkinan, bahwa orang dan sungguh2 hidup. Dari pelukisan ini mengenai nasib Elija (meskipun tidak dikatakan, bahwa ia tidak mati) muntjullah kejakinan bahwa ia tidak mati dan pada achir djaman akan kembali (Mal 4:4-5; Sir 48:10; Mar 6:15; 8:28; 9:11).
Ref. Silang FULL -> 2Raj 2:11
Ref. Silang FULL: 2Raj 2:11 - kereta berapi // ke sorga // angin badai · kereta berapi: 2Raj 6:17; Mazm 68:18; 104:3,4; Yes 66:15; Hab 3:8; Za 6:1
· ke sorga: Kej 5:24; Kej 5:24
· angin badai: 2Raj 2:...

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> 2Raj 2:9-12
SH: 2Raj 2:1-18 - Suksesi yang berhasil (Senin, 15 Mei 2000) Suksesi yang berhasil
Suksesi yang berhasil.
Masalah suksesi kepemimpinan baik di dalaminstitusi sekul...

SH: 2Raj 2:1-18 - Judul: Baca Gali Alkitab 6 (Jumat, 14 Agustus 2015) Judul: Baca Gali Alkitab 6
Proses transisi dari pemimpin lama kepada pemimpin berikutnya tidaklah selalu mudah. Peri...

SH: 2Raj 2:1-18 - Kuasa Allah dan Pelayanan (Jumat, 14 Agustus 2015) Kuasa Allah dan Pelayanan
Judul: Kuasa Allah dan Pelayanan
Elia dikenal sebagai salah satu nabi besar ...

SH: 2Raj 2:1-18 - Sang Setiawan (Sabtu, 14 Januari 2023) Sang Setiawan
Setiawan berarti sangat setia. Orang disebut sangat setia bila memiliki keteguhan hati dan tidak mu...
