Tafsiran/Catatan
Perjanjian Lama :
Kejadian
Keluaran
Imamat
Bilangan
Ulangan
Yosua
Hakim-hakim
Rut
1 Samuel
2 Samuel
1 Raja-raja
2 Raja-raja
1 Tawarikh
2 Tawarikh
Ezra
Nehemia
Ester
Ayub
Mazmur
Amsal
Pengkhotbah
Kidung Agung
Yesaya
Yeremia
Ratapan
Yehezkiel
Daniel
Hosea
Yoel
Amos
Obaja
Yunus
Mikha
Nahum
Habakuk
Zefanya
Hagai
Zakharia
Maleakhi

Teks -- Zefanya 1:9 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
1:9 Aku akan menghukum pada hari itu semua orang yang melompati ambang pintu dan memenuhi istana tuan mereka dengan kekerasan dan penipuan .




Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
BIS -> Zef 1:9
rumah majikan mereka atau: kuil dewa mereka.
Jerusalem: Zef 1:8-9 - -- Ayat-ayat ini melawan para pejabat, taklukan raja Asyur, yang memangku pemerintahan selama raja Yosia belum dewasa.
Ayat-ayat ini melawan para pejabat, taklukan raja Asyur, yang memangku pemerintahan selama raja Yosia belum dewasa.

Jerusalem: Zef 1:9 - orang yang melompati ambang pintu Ialah pegawai istana yang boleh menghadap raja. "Melompati ambang pintu" rupanya sebuah adat tahayul; roh-roh jahat merugikan kalau ambang pintu tempa...
Ialah pegawai istana yang boleh menghadap raja. "Melompati ambang pintu" rupanya sebuah adat tahayul; roh-roh jahat merugikan kalau ambang pintu tempat kediaman mereka, disentuh, bdk 1Sa 5:5+.
Ende -> Zef 1:9
Ende: Zef 1:9 - memidjak puadai Terdjemahan ini tidak pasti. Artinja: orang jang boleh
mendekati tachta radja (diatas paduai), djadi pendjawat2 tinggi, jang menolong
radja untuk meng...
Terdjemahan ini tidak pasti. Artinja: orang jang boleh mendekati tachta radja (diatas paduai), djadi pendjawat2 tinggi, jang menolong radja untuk mengisap rakjat.
Ref. Silang FULL -> Zef 1:9

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Zef 1:7-13
SH: Zef 1:7-13 - Yang terkena murka Tuhan (Kamis, 19 November 2009) Yang terkena murka Tuhan
Judul: Yang terkena murka Tuhan
Manusia berani berbuat dosa karena tidak peduli p...

SH: Zef 1:8-18 - Allah yang Bertindak (Rabu, 20 September 2017) Allah yang Bertindak
Pada waktu itu Aku akan menggeledah Yerusalem dengan memakai obor dan akan menghukum orang-o...
