
Teks -- Yehezkiel 31:6-18 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life: Yeh 25:1--33:31 - TUJUKANLAH MUKAMU KEPADA.
Nas : Yeh 25:1-32:32
Pasal-pasal ini berisi nubuat-nubuat tentang tujuh bangsa yang
bermusuhan dengan Allah, perintah-perintah dan umat-Nya. Yehezk...
Nas : Yeh 25:1-32:32
Pasal-pasal ini berisi nubuat-nubuat tentang tujuh bangsa yang bermusuhan dengan Allah, perintah-perintah dan umat-Nya. Yehezkiel menyatakan di dalam delapan pasal ini bahwa semua bangsa pada akhirnya harus bertanggung jawab kepada Allah dan bahwa kekuatan-kekuatan dunia tidak pernah akan merusak rencana keselamatan-Nya. Sekalipun kekuatan-kekuatan fasik dunia ini kadang-kadang kelihatanya menang, saatnya akan tiba manakala Allah akan menghukum semua kejahatan, memusnahkan bangsa-bangsa yang jahat dan umat-Nya yang setia akan menerima keselamatan sempurna.

Full Life: Yeh 29:1--33:31 - MESIR.
Nas : Yeh 29:1-32:32
Pasal-pasal ini memberikan tujuh nubuat hukuman terhadap Mesir.
Mesir dihukum karena menjadi kekuatan dunia yang memuja banyak...
Nas : Yeh 29:1-32:32
Pasal-pasal ini memberikan tujuh nubuat hukuman terhadap Mesir. Mesir dihukum karena menjadi kekuatan dunia yang memuja banyak dewa dan dengan angkuh menyombongkan kekuatannya.

Full Life: Yeh 31:11 - SELARAS DENGAN KEJAHATANNYA.
Nas : Yeh 31:11
Hukuman-hukuman Allah tidak sewenang-wenang; hukuman-Nya selalu
sesuai dengan kejahatan seseorang atau bangsa. Pada saat ini, Allah...
Nas : Yeh 31:11
Hukuman-hukuman Allah tidak sewenang-wenang; hukuman-Nya selalu sesuai dengan kejahatan seseorang atau bangsa. Pada saat ini, Allah tidak ingin memberlakukan hukuman tetapi menawarkan pengampunan kepada semua orang yang berbalik kepada-Nya melalui Anak-Nya, Yesus Kristus.
BIS -> Yeh 31:17
Kemungkinan besar artinya: Dan semuanya ..... bangsa-bangsa.
Jerusalem: Yeh 31:2-9 - -- Perbandingan ini memakai kiasan sama seperti yang dipakai dalam perumpamaan yang tercantum dalam bab 17. Tetapi kini kiasan itu lain sekali artinya. D...
Perbandingan ini memakai kiasan sama seperti yang dipakai dalam perumpamaan yang tercantum dalam bab 17. Tetapi kini kiasan itu lain sekali artinya. Digambarkan semarak Mesir yang tiba-tiba akan dilenyapkan oleh hukuman dari Allah.

Jerusalem: Yeh 31:11 - seorang berkuasa Yaitu raja Nebukadnezar, bdk Yeh 29:19; Yer 43:10+. Nebukadnezar menyerang negeri Mesir pada th 568 seb Mas. Kiranya tidak dimaksudkan raja Kambises y...

Dalam naskah Ibrani tertulis: turun.

Jerusalem: Yeh 31:16 - segala pohon taman Eden Firaun dibandingkan dengan pohon aras dan raja-raja lain dengan pohon-pohon lain di taman Eden, Yeh 31:7-9 Semua pohon itu sudah turun ke dunia orang ...
Firaun dibandingkan dengan pohon aras dan raja-raja lain dengan pohon-pohon lain di taman Eden, Yeh 31:7-9 Semua pohon itu sudah turun ke dunia orang mati dan mereka merasa terhibur ketika Firaun turun juga, bdk Yeh 32:17+ dst.
Bangsa2 taklukan Mesir jang maksudkan.

ialah taman dongengan di 'Eden, tempat tinggal dewata.

ialah radja Babel (Nebukadnezar) dan pengganti2nja.

Ende: Yeh 31:12 - segala kaum negeri.... Bangsa2 lain jang berontak, waktu Babel menjerang,
dan lalu menolong meruntuhkan Mesir.
Bangsa2 lain jang berontak, waktu Babel menjerang, dan lalu menolong meruntuhkan Mesir.

Bahasa kiasan jang menggambarkan gemparnja bumi karena runtuhnja Fare'o.

Ende: Yeh 31:16 - pepohonan 'Eden ialah radja2 lain jang sudah runtuh (turun kepratala).
Mereka terhibur oleh keruntuhan radja Mesir.
ialah radja2 lain jang sudah runtuh (turun kepratala). Mereka terhibur oleh keruntuhan radja Mesir.

jakni radja2 dan bangsa2 lain, taklukan Mesir.

Ende: Yeh 31:18 - -- Suatu seruan dari radja2 dipratala. Orang2 Mesir sesungguhnja bersunat, djadi
penghinaan bagi mereka berbaring di-tengah2 orang jang berkulup.
Suatu seruan dari radja2 dipratala. Orang2 Mesir sesungguhnja bersunat, djadi penghinaan bagi mereka berbaring di-tengah2 orang jang berkulup.
Endetn: Yeh 31:6 - diamlah diperbaiki menurut beberapa naskah Hibrani dan terdjemahan2 kuno. Tertulis: "akan diam".
diperbaiki menurut beberapa naskah Hibrani dan terdjemahan2 kuno. Tertulis: "akan diam".

diperbaiki menurut terdjemahan Syriah dan Latin (Vgl.). Tertulis: "engkau".

Endetn: Yeh 31:15 - meranggas diperbaiki sedikit menurut terdjemahan2 kuno. Tertulis: "jang meranggas".
diperbaiki sedikit menurut terdjemahan2 kuno. Tertulis: "jang meranggas".

Endetn: Yeh 31:18 - -- Ditinggalkan bersama dengan beberapa naskah Hibrani dan terdjemahan Latin (Vgl.): "demikian".
Ditinggalkan bersama dengan beberapa naskah Hibrani dan terdjemahan Latin (Vgl.): "demikian".
Ref. Silang FULL: Yeh 31:6 - melahirkan // duduk bernaung · melahirkan: Kej 31:7-9; Kej 31:7 s/d 9
· duduk bernaung: Yeh 17:23; Yeh 17:23; Mat 13:32; Mat 13:32


Ref. Silang FULL: Yeh 31:8 - Pohon-pohon aras // pohon berangan // mengenai keelokannya · Pohon-pohon aras: Mazm 80:11
· pohon berangan: Kej 30:37; Kej 30:37
· mengenai keelokannya: Kej 2:8-9
· Pohon-pohon aras: Mazm 80:11
· pohon berangan: Kej 30:37; [Lihat FULL. Kej 30:37]
· mengenai keelokannya: Kej 2:8-9

Ref. Silang FULL: Yeh 31:9 - taman Eden // taman Allah · taman Eden: Kej 2:8; Kej 2:8
· taman Allah: Kej 13:10; Kej 13:10; Yeh 28:13

Ref. Silang FULL: Yeh 31:10 - menjadi sombong · menjadi sombong: Yes 2:11; Yes 2:11; Yes 14:13-14; Yes 14:13; Yes 14:14; Yeh 28:17; Yeh 28:17

Ref. Silang FULL: Yeh 31:12 - antara bangsa-bangsa // semua lembah // membiarkan dia · antara bangsa-bangsa: Yeh 28:7; Yeh 28:7
· semua lembah: Yeh 32:5; 35:8
· membiarkan dia: Yeh 32:11-12; Dan 4:14
· antara bangsa-bangsa: Yeh 28:7; [Lihat FULL. Yeh 28:7]
· semua lembah: Yeh 32:5; 35:8
· membiarkan dia: Yeh 32:11-12; Dan 4:14

Ref. Silang FULL: Yeh 31:13 - antara cabang-cabangnya · antara cabang-cabangnya: Yes 18:6; Yes 18:6; Yeh 29:5; Yeh 29:5; Yeh 32:4

Ref. Silang FULL: Yeh 31:14 - telah diserahkan // dalam maut // liang kubur · telah diserahkan: Mazm 49:15; Mazm 49:15
· dalam maut: Mazm 82:7; Mazm 82:7
· liang kubur: Bil 14:11; Bil 14:11; Mazm 63:10; Ye...
· telah diserahkan: Mazm 49:15; [Lihat FULL. Mazm 49:15]
· dalam maut: Mazm 82:7; [Lihat FULL. Mazm 82:7]
· liang kubur: Bil 14:11; [Lihat FULL. Bil 14:11]; Mazm 63:10; Yeh 26:20; [Lihat FULL. Yeh 26:20]; Yeh 32:24


Ref. Silang FULL: Yeh 31:16 - bangsa-bangsa gemetar // segala pohon // taman Eden // merasa terhibur // paling bawah · bangsa-bangsa gemetar: Yer 49:21; Yer 49:21
· segala pohon: Yes 14:8; Yes 14:8
· taman Eden: Kej 2:8; Kej 2:8
· merasa t...

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry: Yeh 31:1-9 - Kebesaran Raja Asyur
Nubuat dalam pasal ini, seperti dalam dua pasal sebelumnya, adalah terhad...

Matthew Henry: Yeh 1:1-3 - Penglihatan Yehezkiel yang Pertama di Tepi Sungai Kebar
Dalam pasal ini kita mendapati,
...

Matthew Henry: Yeh 31:10-18 - Kejatuhan Raja Asyur; Keruntuhan Asyur Kejatuhan Raja Asyur; Keruntuhan Asyur (31:10-18)
...
SH: Yeh 31:1-18 - Aku membuat dia sungguh-sungguh elok (Sabtu, 22 September 2001) Aku membuat dia sungguh-sungguh elok
Aku membuat dia sungguh-sungguh elok.
Bagian ini memakai metafora po...

SH: Yeh 31:1-18 - Pohon aras akan mati (Senin, 31 Agustus 2009) Pohon aras akan mati
Judul: Pohon aras akan mati
Untuk apa penglihatan yang baru mengenai Mesir? Pengl...

SH: Yeh 31:1-18 - Kesombongan dan Pekerjaan Baik (Rabu, 7 September 2016) Kesombongan dan Pekerjaan Baik
Tuhan yang penuh anugerah mencurahkan banyak rahmat sehingga manusia yang lemah me...

SH: Yeh 31:1-18 - Ketinggian (Senin, 9 Oktober 2023) Ketinggian
Dari tanaman padi kita dapat belajar untuk semakin merendahkan hati bukan meninggikan diri atau merend...
TFTWMS: Yeh 31:5-9 - Yehezkiel 31:5-9 Yehezkiel 31:5-9
Maka dari itu tumbuhnya lebih tinggi dari segala p...

TFTWMS: Yeh 31:10-14 - Yehezkiel 31:10-14 Yehezkiel 31:10-14
Oleh sebab itu beginilah firman Tuhan ALLAH: O...
