
Teks -- Ulangan 16:1-11 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Full Life: Ul 16:10 - HARI RAYA TUJUH MINGGU.
Nas : Ul 16:10
Untuk ulasan mengenai hari-hari raya Israel
lihat cat. --> Im 23:2;
lihat cat. --> Im 23:5;
lihat c...
Nas : Ul 16:10
Untuk ulasan mengenai hari-hari raya Israel
lihat cat. --> Im 23:2;
lihat cat. --> Im 23:5;
lihat cat. --> Im 23:6;
lihat cat. --> Im 23:10;
lihat cat. --> Im 23:15;
lihat cat. --> Im 23:24;
lihat cat. --> Im 23:27;
lihat cat. --> Im 23:34-43.
[atau ref. Im 23:1-44]
Jerusalem -> Ul 12:1--26:15; Ul 16:1-8
Jerusalem: Ul 12:1--26:15 - -- Bagian Ulangan ini memuat "Kitab Hukum Ulangan", Ia merupakan sebuah kumpulan tak keruan pelbagai hukum yang asal usulnya berbeda-beda. Sejumlah hukum...
Bagian Ulangan ini memuat "Kitab Hukum Ulangan", Ia merupakan sebuah kumpulan tak keruan pelbagai hukum yang asal usulnya berbeda-beda. Sejumlah hukum ini agaknya berasal dari kerajaan utara (Israel) dan sesudah direbutnya Samaria dalam th 721 seb Mas diresmikan dalam kerajaan selatan (Yehuda). Kitab Hukum Ulangan ini memperhatikan perkembangan yang sudah ditempuh bangsa Israel di bidang hidup kemasyarakatan dan keagamaan. Ia dimaksudkan sebagai pengganti Kitab Perjanjian. Pada pokoknya bagian Ulangan ini sama dengan kitab hukum Taurat yang ditemukan dalam bait Allah di masa pemerintahan raja Yosia, 2Ra 22:8 dst.

Jerusalem: Ul 16:1-8 - -- Bagian ini adalah majemuk. Ula 16:1,2,4-7 mengenai perayaan Paskah. Bertentangan dengan tata upacara dahulu sebagai korban paskah diizinkan juga terna...
Bagian ini adalah majemuk. Ula 16:1,2,4-7 mengenai perayaan Paskah. Bertentangan dengan tata upacara dahulu sebagai korban paskah diizinkan juga ternak besar dan tidak hanya domba dan kambing, Ula 16:2, dan dagingnya tidak perlu dipanggang, tetapi boleh dimasak, Ula 16:7. Ula 16:3,4 dan Ula 8 mengenai perayaan Roti Tidak Beragi (istilah: "roti penderitaan" hanya terdapat di sini). Penggabungan perayaan Paskah dan Roti Tidak Beragi di sini hanya secara tertulis saja. Baru sesudah masa raja Yosia kedua hari raya yang dirayakan di musim yang sama itu dipersatukan. Ulangan membaharui perayaan Paskah dengan merubah sebuah pesta kekeluargaan menjadi ziarah ke Yerusalem. Menurut tata upacara inilah raja Yosia merayakan Paskah, 2Ra 23:21-23; bdk 2Ta 35:7 dst (nas ini menyebut a.l lembu sebagai korban paskah).
Ende: Ul 16:1 - -- Tentang perajaan Paska dan perajaan roti tak beragi lihat Kel 12:11
tjat. Disini perajaan keluarga itu mendjadi perajaan bersama dalam tempat-ibadat
p...
Tentang perajaan Paska dan perajaan roti tak beragi lihat Kel 12:11 tjat. Disini perajaan keluarga itu mendjadi perajaan bersama dalam tempat-ibadat pusat (bdk. aj. 5-6)(Kel 16:5-6). Dengan demikian maka perajaan itu lalu lebih bersifat kurban persembahkan daripada perdjamuan. Dagingnja dimasak seperti jang biasa terdjadi pada kurban-persembahan (bdk. Kel 12:8).
Abib adalah sebuah nama Kanaan, jaitu: bulan buli-buli gandum, kurang lebih bulan April.

Ende: Ul 16:10 - -- Perajaan-minggu-minggu: perajaan pertanian jang diambil-alih oleh bangsa Israel,
jakni pada achir panenan gandum. Perajaan ini kelak mendjadi perajaan...
Perajaan-minggu-minggu: perajaan pertanian jang diambil-alih oleh bangsa Israel, jakni pada achir panenan gandum. Perajaan ini kelak mendjadi perajaan Pentekosta, jang selain memperingati pemberian-pemberian Jahwe jang bersifat materiil, djuga mendjadi hari untuk mengenangkan pemberian Hukum di Sinai.
Endetn -> Ul 16:8
Endetn: Ul 16:8 - -- Jun. menutup ajat ini dengan kata: "selain jang perlu dikerdjakan untuk penghidupan".
Jun. menutup ajat ini dengan kata: "selain jang perlu dikerdjakan untuk penghidupan".
Ref. Silang FULL: Ul 16:1 - bulan Abib // rayakanlah Paskah · bulan Abib: Kel 12:2; Kel 12:2
· rayakanlah Paskah: Kel 12:11; Kel 12:11; 2Raj 23:21; Mat 26:17-29
· bulan Abib: Kel 12:2; [Lihat FULL. Kel 12:2]
· rayakanlah Paskah: Kel 12:11; [Lihat FULL. Kel 12:11]; 2Raj 23:21; Mat 26:17-29

Ref. Silang FULL: Ul 16:3 - roti penderitaan // dengan buru-buru // tanah Mesir · roti penderitaan: Kel 12:8,39; 34:18; 1Kor 5:8
· dengan buru-buru: Kel 12:11; Kel 12:11
· tanah Mesir: Ul 4:9
· roti penderitaan: Kel 12:8,39; 34:18; 1Kor 5:8
· dengan buru-buru: Kel 12:11; [Lihat FULL. Kel 12:11]
· tanah Mesir: Ul 4:9

Ref. Silang FULL: Ul 16:4 - waktu petang // sampai pagi · waktu petang: Kel 12:6; Kel 12:6
· sampai pagi: Kel 12:8; Kel 12:8; Mr 14:12



Ref. Silang FULL: Ul 16:8 - ada perkumpulan // melakukan pekerjaan · ada perkumpulan: Im 23:8; Im 23:8
· melakukan pekerjaan: Mat 26:17; Luk 2:41; 22:7; Yoh 2:13
· ada perkumpulan: Im 23:8; [Lihat FULL. Im 23:8]
· melakukan pekerjaan: Mat 26:17; Luk 2:41; 22:7; Yoh 2:13

Ref. Silang FULL: Ul 16:9 - Tujuh minggu // menyabit gandum · Tujuh minggu: Kis 2:1
· menyabit gandum: Kel 23:16; Kel 23:16

Ref. Silang FULL: Ul 16:11 - engkau bersukaria // orang Lewi // orang asing // di tengah-tengahmu // membuat nama-Nya · engkau bersukaria: Ul 12:7
· orang Lewi: Ul 12:12
· orang asing: Ul 14:29; Ul 14:29
· di tengah-tengahmu: Neh 8:11
&midd...

kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Ul 16:1-17
Matthew Henry: Ul 16:1-17 - Perayaan Tahunan akan Hari Pembebasan
Dalam pasal ini kita mendapati,
...
SH: Ul 16:1-17 - Kilas balik karya besar Allah (Senin, 19 Mei 2003) Kilas balik karya besar Allah
Kilas balik karya besar Allah.
Perayaan agama sangat berarti bagi pembar...

SH: Ul 16:1-17 - Roti Penderitaan Sebagai Pengingat (Senin, 9 Mei 2016) Roti Penderitaan Sebagai Pengingat
Orang Israel telah keluar dari Mesir dalam kondisi perbudakan berat dengan ter...

SH: Ul 16:1-17 - Hari Raya: Pengingat Kasih dan Kebaikan (Senin, 28 November 2022) Hari Raya: Pengingat Kasih dan Kebaikan
Kesibukan yang memenuhi kehidupan adalah hal yang tidak terelakkan. Kesib...
Utley -> Ul 16:1-8; Ul 16:9-12
