kecilkan semua  

Teks -- Mazmur 67:1-7 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
Nyanyian syukur karena segala berkat Allah
67:1 Untuk pemimpin biduan. Dengan permainan kecapi. Mazmur. Nyanyian. (#67-#2) Kiranya Allah mengasihani kita dan memberkati kita, kiranya Ia menyinari kita dengan wajah-Nya, Sela 67:2 (#67-#3) supaya jalan-Mu dikenal di bumi, dan keselamatan-Mu di antara segala bangsa. 67:3 (#67-#4) Kiranya bangsa-bangsa bersyukur kepada-Mu, ya Allah; kiranya bangsa-bangsa semuanya bersyukur kepada-Mu. 67:4 (#67-#5) Kiranya suku-suku bangsa bersukacita dan bersorak-sorai, sebab Engkau memerintah bangsa-bangsa dengan adil, dan menuntun suku-suku bangsa di atas bumi. Sela 67:5 (#67-#6) Kiranya bangsa-bangsa bersyukur kepada-Mu, ya Allah, kiranya bangsa-bangsa semuanya bersyukur kepada-Mu. 67:6 (#67-#7) Tanah telah memberi hasilnya; Allah, Allah kita, memberkati kita. 67:7 (#67-#8) Allah memberkati kita; kiranya segala ujung bumi takut akan Dia!
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
 · Sela a musical notation for crescendo or emphasis by action (IBD)


Topik/Tema Kamus: Orang Kafir (Tidak Bertuhan) | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Full Life , Jerusalem , Ende , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Utley , Topik Teologia

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Full Life: Mzm 67:1-2 - KIRANYA ALLAH ... MEMBERKATI KITA ... SUPAYA JALAN-MU DIKENAL. Nas : Mazm 67:2-3 Mazmur ini membicarakan rencana Allah bagi umat-Nya ketika Dia mula-mula memanggil Abraham (lih. Kej 12:1-3; bd. Bil 6:24). ...

Nas : Mazm 67:2-3

Mazmur ini membicarakan rencana Allah bagi umat-Nya ketika Dia mula-mula memanggil Abraham (lih. Kej 12:1-3; bd. Bil 6:24).

  1. 1) Allah memilih orang ini supaya melalui keturunannya, Dia dapat dikenal di antara bangsa-bangsa di dunia. Tuhan bermaksud agar kasih karunia dan berkat-Nya yang diterima dan dinikmati oleh Israel akan membuat bangsa-bangsa kafir memperhatikan sehingga mereka dapat memuji Dia dan menerima jalan-jalan-Nya yang benar dan adil.
  2. 2) Orang percaya PB harus berdoa agar Allah akan memberkati mereka dan keluarga mereka dengan kehadiran, kasih, kasih karunia, tuntunan, keselamatan, kuasa kesembuhan, dan kepenuhan Roh-Nya supaya orang yang terhilang akan mencari kebenaran dan keselamatan Kristus (Mat 5:14-16).orang
  3. 3) Kunci kepada penginjilan dan pekerjaan misi yang efektif ialah berkat Allah yang dicurahkan dengan limpah atas umat-Nya (ayat Mazm 67:3,8). Berkat ini dilukiskan dalam PB sebagai Roh Kudus yang dijanjikan (Gal 3:14), yang diutus Bapa ke dalam hati kita (Gal 4:6). Melalui Roh ini yang tinggal di dalam kita, pemberitaan Injil kepada bangsa-bangsa akan mencapai hasil yang diharapkan (bd. Kis 1:8).

Jerusalem: Mzm 67:1-7 - Nyanyian syukur karena segala berkat Allah Mengingat Maz 67:7 mazmur ini kiranya dipakai dalam ibadat syukuran habis panen, bdk Kel 23:14+. Tetapi pandangan sajak ini jauh lebih luas dengan men...

Mengingat Maz 67:7 mazmur ini kiranya dipakai dalam ibadat syukuran habis panen, bdk Kel 23:14+. Tetapi pandangan sajak ini jauh lebih luas dengan menekankan bahwa berkat Allah bagi umatNya mempengaruhi bangsa-bangsa lain, supaya Allah dimuliakan oleh mereka juga.

Jerusalem: Mzm 67:1 - menyinari kita dengan wajahNya Bdk Maz 4:7+. Berkat yang diucapkan para imam, Bil 6:24-25, jelas mempengaruhi ayat ini.

Bdk Maz 4:7+. Berkat yang diucapkan para imam, Bil 6:24-25, jelas mempengaruhi ayat ini.

Jerusalem: Mzm 67:2 - jalanMu Ialah cara Allah bertindak, penyelenggaraan Tuhan. Sejarah umat terpilih merupakan suatu pengajaran Allah kepada bangsa-bangsa lain. Pada sejarah Isra...

Ialah cara Allah bertindak, penyelenggaraan Tuhan. Sejarah umat terpilih merupakan suatu pengajaran Allah kepada bangsa-bangsa lain. Pada sejarah Israel bangsa-bangsa lain dapat melihat kekuasaan dan kebaikan Allah yang mengerjakan keselamatan umatNya di bumi ini. Bangsa-bangsa lain juga dipanggil untuk berbakti kepada Allah yang Mahaesa dan menggabungkan syukur mereka dengan syukur umat Israel. Gagasan itu khususnya terungkap dalam Maz 67:4 dan diulang dalam Maz 67:6.

Jerusalem: Mzm 67:4 - memerintah Kata Ibrani yang dipakai dapat juga diterjemahkan dengan: menghakimi. Tetapi entah bagaimana, jelas terungkap bahwa Tuhan adalah Raja (dan Hakim) sega...

Kata Ibrani yang dipakai dapat juga diterjemahkan dengan: menghakimi. Tetapi entah bagaimana, jelas terungkap bahwa Tuhan adalah Raja (dan Hakim) segala bangsa yang tidak terluput dari penyelenggaraanNya.

Ende: Mzm 67:1-7 - -- Mazmur ini agaknja dipergunakan dalam perajaan selesai panen (Maz 67:6-7). (Lih. Kel 23:16). Tetapi pengarangnja lebih2 menitikberatkan, bahwasanja be...

Mazmur ini agaknja dipergunakan dalam perajaan selesai panen (Maz 67:6-7). (Lih. Kel 23:16). Tetapi pengarangnja lebih2 menitikberatkan, bahwasanja berkah Allah untuk umatNja berpengaruh pada bangsa2 kafir akan kemuliaan Jahwe (Maz 67:2-5,7).

Ende: Mzm 67:1 - wadjah ber-seri2 ialah tanda dan sumber berkat dan anugerah2.

ialah tanda dan sumber berkat dan anugerah2.

Ende: Mzm 67:2 - djalanMu disini berarti: penjelenggaraan dan urusan Allah.

disini berarti: penjelenggaraan dan urusan Allah.

Ende: Mzm 67:3 - -- Sematjam ulangan (=Maz 67:6).

Sematjam ulangan (=Maz 67:6).

Ref. Silang FULL: Mzm 67:1 - menyinari kita · menyinari kita: Bil 6:24-26

· menyinari kita: Bil 6:24-26

Ref. Silang FULL: Mzm 67:2 - dan keselamatan-Mu // segala bangsa · dan keselamatan-Mu: Yes 40:5; 52:10; 62:1 · segala bangsa: Mazm 98:2; Yes 62:2; Kis 10:35; Tit 2:11

· dan keselamatan-Mu: Yes 40:5; 52:10; 62:1

· segala bangsa: Mazm 98:2; Yes 62:2; Kis 10:35; Tit 2:11

Ref. Silang FULL: Mzm 67:3 - bersyukur kepada-Mu · bersyukur kepada-Mu: Mazm 67:6

· bersyukur kepada-Mu: Mazm 67:6

Ref. Silang FULL: Mzm 67:4 - dan bersorak-sorai // dengan adil // atas bumi · dan bersorak-sorai: Mazm 100:1-2 · dengan adil: Mazm 9:5; Mazm 9:5; Mazm 96:10-13 · atas bumi: Mazm 68:33

· dan bersorak-sorai: Mazm 100:1-2

· dengan adil: Mazm 9:5; [Lihat FULL. Mazm 9:5]; Mazm 96:10-13

· atas bumi: Mazm 68:33

Ref. Silang FULL: Mzm 67:6 - memberi hasilnya // memberkati kita · memberi hasilnya: Kej 8:22; Kej 8:22; Im 26:4; Im 26:4; Mazm 85:13; Yes 55:10; Yeh 34:27; Za 8:12 · memberkati kita: Kej 12:2; Kej 12:...

· memberi hasilnya: Kej 8:22; [Lihat FULL. Kej 8:22]; Im 26:4; [Lihat FULL. Im 26:4]; Mazm 85:13; Yes 55:10; Yeh 34:27; Za 8:12

· memberkati kita: Kej 12:2; [Lihat FULL. Kej 12:2]

Ref. Silang FULL: Mzm 67:7 - ujung bumi // akan Dia · ujung bumi: Mazm 2:8; Mazm 2:8 · akan Dia: Mazm 33:8

· ujung bumi: Mazm 2:8; [Lihat FULL. Mazm 2:8]

· akan Dia: Mazm 33:8

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: Mzm 67:1-7 - Doa bagi Kemakmuran dan Perluasan Jemaat; Pertobatan Bangsa-bangsa Bukan Yahudi Mazmur ini berkaitan dengan jemaat Allah, dan dirancang untuk kepentingan umum. Inilah, I. Doa bagi...

SH: Mzm 67:1-7 - Mazmur Mesias. (Rabu, 29 April 1998) Mazmur Mesias. Mazmur Mesias. Bacalah Mazmur ini sekali lagi. Singkat tapi padat. Mata kita semakin te...

SH: Mzm 67:1-7 - Diberkati untuk menjadi berkat (Sabtu, 13 Oktober 2001) Diberkati untuk menjadi berkat Diberkati untuk menjadi berkat. Berkat-berkat Tuhan yang melimpah tanpa di...

SH: Mzm 67:1-7 - Berkat untuk bangsa-bangsa (Senin, 21 Juni 2004) Berkat untuk bangsa-bangsa Berkat untuk bangsa-bangsa. Ingat perumpamaan yang diajar-kan Tuhan Yesus ...

SH: Mzm 67:1-7 - Untuk orang lain juga (Rabu, 15 Juli 2009) Untuk orang lain juga Judul: Untuk orang lain juga Ucapan berkat yang tertulis di ayat ...

SH: Mzm 67:1-7 - Syukur untuk segala berkat (Minggu, 1 Juli 2012) Syukur untuk segala berkat Judul: Syukur untuk segala berkat Berkat apa yang biasanya membuat Anda ber...

SH: Mzm 67:1-7 - Sukacita Bangsa-Bangsa (Minggu, 24 April 2016) Sukacita Bangsa-Bangsa Hal apa yang lebih membahagiakan selain kebahagiaan yang dialami dan dinikmati bersama ole...

SH: Mzm 67:1-7 - Seharusnya Bersyukur (Minggu, 10 November 2019) Seharusnya Bersyukur Allah adalah Sumber segala berkat. Sepatutnya setiap orang memuji dan bersyukur kepada-Nya. ...

Utley: Mzm 67:1-7 - --NASKAH NASB (UPDATED): Mazm 67:1-7...

Topik Teologia: Mzm 67:1 - -- Allah yang Berpribadi Pribadi Allah Antropomorfisme untuk Allah Muka ...

Topik Teologia: Mzm 67:3 - -- Kehidupan Kristen: Tanggung Jawab kepada Allah Memuliakan Allah ...

Topik Teologia: Mzm 67:4 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah Keputusan-keputusan Allah Kedaulatan Pemerintahan Allah Pemerintahan Allah pada Umumnya ...

Topik Teologia: Mzm 67:7 - -- Kehidupan Kristen: Tanggung Jawab kepada Allah Memuliakan Allah Takut kepada Allah Janji Terhadap Mereka yang Taku...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: Mazmur (Pendahuluan Kitab) Penulis : Daud dan orang lain Tema : Doa dan Pujian Tanggal Penulisan:...

Full Life: Mazmur (Garis Besar) Garis Besar I. Kitab 1 !!: Mazmur 1-41 ...

Matthew Henry: Mazmur (Pendahuluan Kitab) Di hadapan kita sekarang terbuka salah satu bagian yang paling disukai dan j...

Jerusalem: Mazmur (Pendahuluan Kitab) KITAB MAZMUR PENGANTAR Sama seperti bangsa tetangganya - Mesir, Mesopotami...

Ende: Mazmur (Pendahuluan Kitab) MAZMUR PEMBUKAAN Dengan menerbitkan "Kitab Mazmur" ini, kami mendjadikan suatu pertjobaan terdjemahan Perdjandjian Lama dalam ...

BIS: Mazmur (Pendahuluan Kitab) MAZMUR PENGANTAR Buku Mazmur adalah bagian dari Alkitab yang merupakan buku nyanyian dan buku doa. Buku ini di...

Ajaran: Mazmur (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya dengan mengetahui isi Kitab Mazmur, anggota jemaat mengerti bagaimana hidup dengan penuh pengucapan syu...

Intisari: Mazmur (Pendahuluan Kitab) Pujian dan ucapan syukur BAGAIMANA MAZMUR DIKUMPULKANMazmur merupakan kumpulan puji-pujian dan doa yang dikumpulkan selam...

Garis Besar Intisari: Mazmur (Pendahuluan Kitab) [1] MAZMUR PUJI-PUJIAN DAN UPACARA SYUKUR Maz 8Apakah manu...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #23: Gunakan Studi Kamus dengan menggunakan indeks kata atau kotak pencarian. [SEMUA]
dibuat dalam 0.64 detik
dipersembahkan oleh YLSA