
Teks -- Mazmur 139:4 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Mzm 139:1-24; Mzm 139:1-6
Full Life: Mzm 139:1-24 - ENGKAU MENYELIDIKI ... AKU.
Nas : Mazm 139:1-24
Mazmur ini menguraikan berbagai aspek dari sifat-sifat Allah,
khususnya kemahahadiran dan kemahatahuan-Nya sejauh sifat ini ter...
Nas : Mazm 139:1-24
Mazmur ini menguraikan berbagai aspek dari sifat-sifat Allah, khususnya kemahahadiran dan kemahatahuan-Nya sejauh sifat ini terkait dengan pemeliharaan umat-Nya
(lihat art. SIFAT-SIFAT KHAS ALLAH).
Allah langit dan bumi menciptakan kita dan mempunyai pengetahuan sempurna tentang kita; Dia senantiasa bersama kita, dan pikiran-Nya senantiasa diarahkan kepada kita di dalam setiap situasi.

Full Life: Mzm 139:1-6 - ENGKAU ... MENGENAL AKU.
Nas : Mazm 139:1-6
Allah mengetahui semua pikiran, motivasi, keinginan, dan ketakutan
di dalam hati kita, juga kebiasaan dan perilaku lahiriah kita...
Nas : Mazm 139:1-6
Allah mengetahui semua pikiran, motivasi, keinginan, dan ketakutan di dalam hati kita, juga kebiasaan dan perilaku lahiriah kita. Dia mengetahui segala sesuatu yang kita lakukan sejak terbit fajar hingga tengah malam. Dalam segala sesuatu yang kita lakukan, Ia mengelilingi kita dengan perhatian dan meletakkan tangan perkenan-Nya di atas kepala kita (ayat Mazm 139:5).
Jerusalem -> Mzm 139:1-24
Jerusalem: Mzm 139:1-24 - Doa di hadapan Allah yang maha tahu Mazmur ini berupa semacam renungan teologis mengenai Allah dan boleh dibandingkan dengan Ayu 7:17-20+ Tuhan tahu segala sesuatunya, Maz 139:1-6, dan h...
Mazmur ini berupa semacam renungan teologis mengenai Allah dan boleh dibandingkan dengan Ayu 7:17-20+ Tuhan tahu segala sesuatunya, Maz 139:1-6, dan hadir di mana-mana, Maz 139:7-12. Secara rahasia dan ajaib Ia menjadikan manusia dan tetap mengawasinya, Maz 139:13-16. allah itu tentu saja tidak dapat dipahami oleh manusia, Maz 139:17-18. Tiba-tiba nada renungan saleh itu berubah menjadi kutukan kejam atas orang fasik dan berdosa yang dibenci pemazmur oleh karena mereka memusuhi Tuhan, Maz 139:19-22; bdk Maz 5:11+ Mazmur berakhir dengan permohonan semoga Tuhan yang menyelami hati pendoa melindungi pemazmur terhadap yang jahat, Maz 139:23-24.
Ende -> Mzm 139:1-24
Ende: Mzm 139:1-24 - -- Pengarang mazmur ini dahulu memandang, merenungkan Allah jang mahatahu
(Maz 139:1-6) dan jang berada di-mana2 (Maz 139:7-12), jang
membuat manusia ser...
Pengarang mazmur ini dahulu memandang, merenungkan Allah jang mahatahu (Maz 139:1-6) dan jang berada di-mana2 (Maz 139:7-12), jang membuat manusia serta mengawasinja (Maz 139:13-16). Betul Allah tidak dapat diselami manusia (Maz 139:17-18). Tetapi kemudian suatu doa jang kedjam diutjapkannja melawan kaum pendosa dan pendjahat, jang dibentjinja oleh karena mereka memusuhi Tuhan (Maz 139:19-22). Ia bermohon, agar supaja ia sendiri didjagai oleh Allah terhadap jang djahat (Maz 139:23-24).
Ref. Silang FULL -> Mzm 139:4

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Mzm 139:1-6
Matthew Henry: Mzm 139:1-6 - Kemahatahuan Allah
Beberapa cendekiawan Yahudi berpendapat bahwa mazmur ini merupakan yang terunggul dari keseluruhan mazmur Daud, selain juga merupakan perenungan yan...
SH: Mzm 139:1-24 - Tak ada yang tersembunyi (Sabtu, 18 September 1999) Tak ada yang tersembunyi
Tak ada yang tersembunyi.
Hal apakah yang sangat mempengaruhi hidup seseorang...

SH: Mzm 139:1-24 - Tahu dan mengalami sifat Allah (Minggu, 13 Mei 2007) Tahu dan mengalami sifat Allah
Judul: Tahu dan mengalami sifat Allah
Menyadari bahwa Tuhan itu mahatahu, m...

SH: Mzm 139:1-24 - Pujilah Tuhan, hai segala bangsa (Sabtu, 4 September 2010) Pujilah Tuhan, hai segala bangsa
Judul: Kemahatahuan Allah
Sewaktu Anda bercermin tanyakan, samakah ya...

SH: Mzm 139:1-24 - Selidiki aku ya Allah (Minggu, 20 Juli 2014) Selidiki aku ya Allah
Judul: Selidiki aku ya Allah
Mazmur ini dikenal sebagai salah satu mazmur yang s...
