
Teks -- Mazmur 116:2-19 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life: Mzm 113:1--119:28 - MAZMUR-MAZMUR PASKAH.
Nas : Mazm 113:1-118:29
Mazmur-mazmur ini dipakai oleh orang Yahudi pada perayaan Paskah
setiap tahun. Dua mazmur pertama dinyanyikan sebelum perja...
Nas : Mazm 113:1-118:29
Mazmur-mazmur ini dipakai oleh orang Yahudi pada perayaan Paskah setiap tahun. Dua mazmur pertama dinyanyikan sebelum perjamuan Paskah, sisanya setelah perjamuan. Dengan demikian ini mungkin adalah nyanyian terakhir yang dinyanyikan Yesus Kristus sebelum kematian-Nya. Karena mazmur-mazmur ini dimulai dalam bahasa Ibrani dengan kata "_Halelu Yah_" (Mazm 113:1), maka orang Yahudi menyebutnya "_Hallel_ (Pujian)".

Full Life: Mzm 116:1-19 - AKU MENGASIHI TUHAN.
Nas : Mazm 116:1-19
Mazmur ini mengungkapkan rasa syukur kepada Tuhan atas kelepasan
dari kematian dan menyatakan pujian semua orang percaya yang m...
Nas : Mazm 116:1-19
Mazmur ini mengungkapkan rasa syukur kepada Tuhan atas kelepasan dari kematian dan menyatakan pujian semua orang percaya yang menderita yang diselamatkan oleh Tuhan dan terhindar dari kematian atau malapetaka besar.

Full Life: Mzm 116:12 - BAGAIMANA AKAN KUBALAS?
Nas : Mazm 116:12
Rasa syukur mengalir dari hati semua orang yang telah mengalami
keselamatan dari Tuhan; mereka akan mengungkapkannya dengan kasih...
Nas : Mazm 116:12
Rasa syukur mengalir dari hati semua orang yang telah mengalami keselamatan dari Tuhan; mereka akan mengungkapkannya dengan kasih (ayat Mazm 116:1), kesetiaan (ayat Mazm 116:2), kehidupan yang benar (ayat Mazm 116:9), ucapan syukur, dan tekad yang teguh untuk menaati Tuhan (ayat Mazm 116:14).

Full Life: Mzm 116:15 - BERHARGA ... KEMATIAN SEMUA ORANG YANG DIKASIHI-NYA.
Nas : Mazm 116:15
Teks :
1) Tuhan secara cermat mengawasi kehidupan umat-Nya yang percaya.
2) Ia menguasai situasi kematian mereka (Rom 8...
Nas : Mazm 116:15
Teks :- 1) Tuhan secara cermat mengawasi kehidupan umat-Nya yang percaya.
- 2) Ia menguasai situasi kematian mereka (Rom 8:28,35-39).
- 3) Ketika mereka meninggal, Ia ada bersama mereka.
- 4) Kematian mereka, yang sangat berharga bagi-Nya, adalah saatnya
mereka dibebaskan dari semua kejahatan, diangkat dari kehidupan ini
kepada kemenangan yang berbahagia dan dibawa ke sorga untuk memandang
muka Yesus
(lihat cat. --> Fili 1:21;
[atau ref. Fili 1:21]
lihat art. KEMATIAN).
Jerusalem -> Mzm 116:1-19; Mzm 116:3; Mzm 116:3; Mzm 116:6; Mzm 116:7; Mzm 116:9; Mzm 116:11; Mzm 116:13; Mzm 116:13; Mzm 116:15; Mzm 116:16; Mzm 116:19; Mzm 116:19
Jerusalem: Mzm 116:1-19 - Terluput dari belenggu maut Ini nyanyian syukur mengiringi korban syukur yang dipersembahkan untuk membayar nazar, Maz 116:12-14,17-19. Tuhan telah mengabulkan doa minta tolong, ...
Ini nyanyian syukur mengiringi korban syukur yang dipersembahkan untuk membayar nazar, Maz 116:12-14,17-19. Tuhan telah mengabulkan doa minta tolong, Maz 116:1-2, dari seseorang yang terancam bahaya maut (sakit?), Maz 116:3-4 dan yang sudah putus asa, Maz 116:10-11. Namun dalam keadaan itupun ia tetap percaya pada Tuhan dan begitulah ia dibebaskan dari bahaya, Maz 116:5-9,15-16. Dalam terjemahan Yunani dan Latin mazmur ini dengan kurang tepat dibagikan menjadi dua (Maz 114:1-115:18)

Jerusalem: Mzm 116:3 - dunia orang mati Bdk Maz 6:6+ Dalam bahasa kiasan yang menggambarkan bahaya besar ini maut dan dunia orang mati dipribadikan sebagai pemburu.
Bdk Maz 6:6+ Dalam bahasa kiasan yang menggambarkan bahaya besar ini maut dan dunia orang mati dipribadikan sebagai pemburu.

Jerusalem: Mzm 116:6 - orang-orang sederhana Ialah orang yang tidak berpengalaman dan yang tidak dapat menolong dirinya.
Ialah orang yang tidak berpengalaman dan yang tidak dapat menolong dirinya.

Jerusalem: Mzm 116:9 - negeri orang-orang hidup Yaitu: dunia ini. Pendoa boleh hidup terus. Sebaik-baiknya Maz 116:9 ini ditempatkan sesudah Maz 116:17.
Yaitu: dunia ini. Pendoa boleh hidup terus. Sebaik-baiknya Maz 116:9 ini ditempatkan sesudah Maz 116:17.

Jerusalem: Mzm 116:11 - pembohong Artinya: tidak dapat dipercaya tidak dapat diandalkan. Ini diperlawankan dengan Tuhan, andalan pendoa.
Artinya: tidak dapat dipercaya tidak dapat diandalkan. Ini diperlawankan dengan Tuhan, andalan pendoa.

Jerusalem: Mzm 116:13 - piala keselamatan Ialah cawan korban curahan yang menyertai korban keselamatan bdk, Ima 3:1+, yaitu korban syukur, bdk Kel 25:29; 37:16
Ialah cawan korban curahan yang menyertai korban keselamatan bdk, Ima 3:1+, yaitu korban syukur, bdk Kel 25:29; 37:16

Jerusalem: Mzm 116:15 - Berharga Kematian orang benar terlalu berharga bagi Tuhan, terlalu mahal dibayar, bdk Maz 72:6+ Sebab orang mati tidak dapat memuji Tuhan lagi, bdk Maz 6:6+ Ma...

Jerusalem: Mzm 116:19 - di pelataran Ialah halaman bait Allah tempat orang beriman ikut serta dalam upacara (dan perjamuan) korban
Ialah halaman bait Allah tempat orang beriman ikut serta dalam upacara (dan perjamuan) korban
Ende: Mzm 116:1-19 - -- Agaknja mazmur ini menjertai suatu kurban sjukur untuk melunasi nadar (Maz 116:12-14,17-19).
Allah telah mengabulkan permohonan (Maz 116:1-2)
seorang ...
Agaknja mazmur ini menjertai suatu kurban sjukur untuk melunasi nadar (Maz 116:12-14,17-19). Allah telah mengabulkan permohonan (Maz 116:1-2) seorang jang amat berbahaja, hingga hampir mati (Maz 116:3-4) dan sudah putus asa (Maz 116:10-11).
Namun ia terus pertjaja pada Jahwe dan achirnja ia dibebaskan dari deritanja (Maz 116:5-9,15-16).
Dalam terdjemahan Junani dan Latin mazmur ini dibagikan atas dua.

Ende: Mzm 116:3 - tali2 maut....djerat2 pratala bahasa kiasan jang berarti: bahaja besar.
Maut dan pratala dibajangkan sebagai seorang pemburu.
bahasa kiasan jang berarti: bahaja besar. Maut dan pratala dibajangkan sebagai seorang pemburu.

Maknanja: Ia boleh terus hidup didunia ini.

Ende: Mzm 116:13 - piala keselamatan ialah piala untuk kurban tuang, tanda bahwa orang telah
selamat.
ialah piala untuk kurban tuang, tanda bahwa orang telah selamat.

Ende: Mzm 116:15 - berhargalah...dst. Maknanja: Tuhan tiada mudah bersetudju dengan kematian
si djudjur. itu kan terlalu mahal bagiNja. Sebab Ia kehilangan seorang hamba
jang mengabdi kepa...
Maknanja: Tuhan tiada mudah bersetudju dengan kematian si djudjur. itu kan terlalu mahal bagiNja. Sebab Ia kehilangan seorang hamba jang mengabdi kepadaNja, dan inilah "rugi" bagi Tuhan. Ia harus "membajar" kematian si djudjur dengan hilangnja pudjianNja sendiri!
Endetn -> Mzm 116:2
diperbaiki. Tertulis: "pada hari2ku".
Ref. Silang FULL -> Mzm 116:2; Mzm 116:3; Mzm 116:4; Mzm 116:5; Mzm 116:6; Mzm 116:7; Mzm 116:8; Mzm 116:9; Mzm 116:10; Mzm 116:11; Mzm 116:12; Mzm 116:13; Mzm 116:14; Mzm 116:15; Mzm 116:16; Mzm 116:17; Mzm 116:18; Mzm 116:19
Ref. Silang FULL: Mzm 116:2 - menyendengkan telinga-Nya · menyendengkan telinga-Nya: Mazm 5:2; Mazm 5:2

Ref. Silang FULL: Mzm 116:4 - menyerukan nama // kiranya aku · menyerukan nama: Mazm 80:19; 118:5
· kiranya aku: Mazm 80:3; Mazm 80:3
· menyerukan nama: Mazm 80:19; 118:5

Ref. Silang FULL: Mzm 116:5 - dan adil // kita penyayang · dan adil: Kel 9:27; Kel 9:27; 2Taw 12:6; 2Taw 12:6; Ezr 9:15; Ezr 9:15
· kita penyayang: Kel 22:27; Kel 22:27; Mazm 86:15; Mazm 86:15
· dan adil: Kel 9:27; [Lihat FULL. Kel 9:27]; 2Taw 12:6; [Lihat FULL. 2Taw 12:6]; Ezr 9:15; [Lihat FULL. Ezr 9:15]
· kita penyayang: Kel 22:27; [Lihat FULL. Kel 22:27]; Mazm 86:15; [Lihat FULL. Mazm 86:15]

Ref. Silang FULL: Mzm 116:6 - sudah lemah // diselamatkan-Nya aku · sudah lemah: Mazm 79:8; Mazm 79:8
· diselamatkan-Nya aku: Mazm 18:4; 22:6; 107:13
· sudah lemah: Mazm 79:8; [Lihat FULL. Mazm 79:8]
· diselamatkan-Nya aku: Mazm 18:4; 22:6; 107:13

Ref. Silang FULL: Mzm 116:7 - Kembalilah tenang // berbuat baik · Kembalilah tenang: Mazm 46:11; 62:2; 131:2; Mat 11:29
· berbuat baik: Mazm 13:7; 106:1; 142:8
· Kembalilah tenang: Mazm 46:11; 62:2; 131:2; Mat 11:29
· berbuat baik: Mazm 13:7; 106:1; 142:8

Ref. Silang FULL: Mzm 116:9 - hadapan Tuhan // orang-orang hidup · hadapan Tuhan: Kej 5:22; Kej 5:22; Mazm 56:14; 89:16
· orang-orang hidup: Ayub 28:13; Ayub 28:13; Mazm 27:13; Yes 38:11; Yer 11:19
· hadapan Tuhan: Kej 5:22; [Lihat FULL. Kej 5:22]; Mazm 56:14; 89:16
· orang-orang hidup: Ayub 28:13; [Lihat FULL. Ayub 28:13]; Mazm 27:13; Yes 38:11; Yer 11:19

Ref. Silang FULL: Mzm 116:10 - Aku percaya // sangat tertindas · Aku percaya: 2Kor 4:13%&
· sangat tertindas: Mazm 9:19; 72:2; Mazm 107:17; Mazm 107:17; Mazm 119:67,71,75
· Aku percaya: 2Kor 4:13%&
· sangat tertindas: Mazm 9:19; 72:2; Mazm 107:17; [Lihat FULL. Mazm 107:17]; Mazm 119:67,71,75

Ref. Silang FULL: Mzm 116:11 - manusia pembohong · manusia pembohong: Yer 9:3-5; Hos 7:13; Mi 6:12; Rom 3:4

Ref. Silang FULL: Mzm 116:14 - membayar nazarku · membayar nazarku: Bil 30:2; Bil 30:2; Mazm 66:13; Mazm 66:13
· membayar nazarku: Bil 30:2; [Lihat FULL. Bil 30:2]; Mazm 66:13; [Lihat FULL. Mazm 66:13]

Ref. Silang FULL: Mzm 116:15 - di mata // yang dikasihi-Nya · di mata: Mazm 72:14
· yang dikasihi-Nya: Bil 23:10; Bil 23:10
· di mata: Mazm 72:14

Ref. Silang FULL: Mzm 116:16 - aku hamba-Mu // hamba-Mu perempuan // membuka ikatan-ikatanku · aku hamba-Mu: Mazm 119:125; 143:12
· hamba-Mu perempuan: Mazm 86:16; Mazm 86:16
· membuka ikatan-ikatanku: Ayub 12:18; Ayub 12:...
· aku hamba-Mu: Mazm 119:125; 143:12
· hamba-Mu perempuan: Mazm 86:16; [Lihat FULL. Mazm 86:16]
· membuka ikatan-ikatanku: Ayub 12:18; [Lihat FULL. Ayub 12:18]


Ref. Silang FULL: Mzm 116:19 - di pelataran // ya Yerusalem · di pelataran: Mazm 92:14; 96:8; 100:4; 135:2
· ya Yerusalem: Mazm 102:22
· di pelataran: Mazm 92:14; 96:8; 100:4; 135:2
· ya Yerusalem: Mazm 102:22

kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Mzm 116:1-9; Mzm 116:10-19
Matthew Henry: Mzm 116:1-9 - Pengakuan-pengakuan yang Penuh Syukur
Mazmur ini adalah mazmur ucapan syukur. Tidak pasti apakah Daud menulisnya pada suatu peristiwa tertentu atau ketika ia mengingat-ingat kembali meng...

Matthew Henry: Mzm 116:10-19 - Pengakuan-pengakuan yang Penuh Syukur; Tekad-tekad yang Saleh Pengakuan-pengakuan yang Penuh Syukur; Tekad-tekad yang Saleh (116:10-19)
Septuag...
SH: Mzm 116:1-19 - Tiga dimensi waktu (Senin, 16 Agustus 1999) Tiga dimensi waktu
Tiga dimensi waktu.
Kristen hidup dalam tiga dimensi waktu yaitu masa kini, masa
...

SH: Mzm 116:1-19 - Allah pasti mempertahankan milik-Nya (Minggu, 5 Mei 2002) Allah pasti mempertahankan milik-Nya
Allah pasti mempertahankan milik-Nya. Mazmur ini dibuka dengan ungkap...

SH: Mzm 116:1-19 - Kurban syukur (Senin, 3 Juli 2006) Kurban syukur
Judul: Kurban syukur
Beberapa tahun yang lalu, saya mengalami kecelakaan motor yang...

SH: Mzm 116:1-19 - Piala keselamatan Allah (Selasa, 3 Agustus 2010) Piala keselamatan Allah
Judul: Piala keselamatan Allah
Pengalaman apa dalam hidup kita yang membuat ki...

SH: Mzm 116:1-19 - Syukur dan nazarku (Minggu, 22 September 2013) Syukur dan nazarku
Judul: Syukur dan nazarku
Mazmur syukur muncul dari pergolakan iman yang dijawab Tu...

SH: Mzm 116:1-19 - Teladan Keberanian (Minggu, 22 Oktober 2017) Teladan Keberanian
Mazmur ini berisi doa ucapan syukur dan tekad seseorang yang mengalami pengalaman iman yang me...

SH: Mzm 116:1-19 - Kuberharga di Mata-Nya (Sabtu, 10 April 2021) Kuberharga di Mata-Nya
Apakah kita pernah mengalami keadaan seolah-olah kita akan mati? Bagaimana kita menghadapi...


Topik Teologia -> Mzm 116:2; Mzm 116:3; Mzm 116:4; Mzm 116:5; Mzm 116:6; Mzm 116:7; Mzm 116:15; Mzm 116:17; Mzm 116:18
Topik Teologia: Mzm 116:2 - -- Allah yang Berpribadi
Pribadi Allah
Antropomorfisme untuk Allah
Telinga
...

Topik Teologia: Mzm 116:3 - -- Keselamatan
Pertobatan
Natur Pertobatan
Pertobatan adalah Perpalingan Hati dari Dosa kepada Allah
Pe...

Topik Teologia: Mzm 116:4 - -- Allah yang Berpribadi
Pribadi Allah
Nama Allah
Gagasan tentang Nama Ilahi
Umat Meresponi Nama Ilahi ...


Topik Teologia: Mzm 116:6 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah
Pemeliharaan Allah
Pemeliharaan Allah Berlaku di Dalam Kehidupan Orang-orang Percaya
Pem...

Topik Teologia: Mzm 116:7 - -- Umat Manusia Pada Umumnya
Jiwa sebagai Bagian Manusia yang Berelasi dengan Allah
...

Topik Teologia: Mzm 116:15 - -- Eskatologi
Kematian
Orang Percaya dan Kematian
Kematian adalah Berharga di Mata Tuhan
...

Topik Teologia: Mzm 116:17 - -- Allah yang Berpribadi
Pribadi Allah
Nama Allah
Gagasan tentang Nama Ilahi
Umat Meresponi Nama Ilahi ...
