kecilkan semua  

Teks -- Matius 15:6 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
15:6 orang itu tidak wajib lagi menghormati bapanya atau ibunya. Dengan demikian firman Allah kamu nyatakan tidak berlaku demi adat istiadatmu sendiri.
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Topik/Tema Kamus: Orang Yahudi | Yesus Kristus | Yesus | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Full Life , BIS , Jerusalem

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Topik Teologia , TFTWMS

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Full Life: Mat 15:6 - DEMI ADAT ISTIADATMU SENDIRI. Nas : Mat 15:6 Beberapa orang Farisi membuat perintah Allah tidak berlaku lagi demi adat istiadat mereka dan gagasan-gagasan manusia. Orang percaya...

Nas : Mat 15:6

Beberapa orang Farisi membuat perintah Allah tidak berlaku lagi demi adat istiadat mereka dan gagasan-gagasan manusia. Orang percaya dewasa ini harus waspada agar jangan menjadikan Firman Allah tidak berlaku karena adat istiadat, berbagai gagasan populer atau norma-norma budaya masa kini. Melakukan hal semacam itu berarti terjerumus ke dalam dosa orang Farisi dan para pemimpin Yahudi

(lihat cat. --> Mr 7:8).

[atau ref. Mr 7:8]

BIS: Mat 15:6 - orang tuanya orang tuanya: beberapa naskah kuno: ayah atau ibunya.

orang tuanya: beberapa naskah kuno: ayah atau ibunya.

Jerusalem: Mat 15:6 - tidak wajib lagi Oleh karena barang yang dijanjikan kepada Allah telah menjadi "kudus", maka sama sekali tidak boleh dipergunakan lagi orang orang tua. Persembahan sem...

Oleh karena barang yang dijanjikan kepada Allah telah menjadi "kudus", maka sama sekali tidak boleh dipergunakan lagi orang orang tua. Persembahan semacam itu tidak mengakibatkan apa-apa, sehingga juga tidak ada persembahan nyata (kepada Allah). Persembahan itu hanya sebuah sarana kurang pantas untuk membebaskan diri dari kewajiban yang diperintahkan Allah. Meskipun para rabi menganggap persembahan (yang hanya dinazarkan tapi tidak diberikan) semacam itu tidak pantas, namun nazar itu syah juga.

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: Mat 15:1-9 - Yesus Mengecam Ahli-ahli Taurat dan Orang-orang Farisi Dalam pasal ini diceritakan tentang Yesus Tuhan kita, yang sebagai Nabi besar mengajar, sebagai Tabib yang ajaib menyembuhkan,...

SH: Mat 15:1-20 - Otoritas Allah atau tradisi? (Rabu, 12 Maret 1998) Otoritas Allah atau tradisi? Otoritas Allah atau tradisi? Sejak kembali dari pembuangan di Babilonia, ...

SH: Mat 15:1-20 - Penafsiran yang salah (Minggu, 11 Februari 2001) Penafsiran yang salah Penafsiran yang salah. Penafsiran yang salah membawa pengaruh besar bahkan cenderun...

SH: Mat 15:1-20 - Setia kepada firman (Selasa, 8 Februari 2005) Setia kepada firman Setia kepada firman. Apakah tidak mencuci tangan sebelum makan merupakan tindakan...

SH: Mat 15:1-20 - Firman Tuhan yang utama (Jumat, 12 Februari 2010) Firman Tuhan yang utama Judul: Firman Tuhan yang utama "Mengutamakan hal yang utama" tampaknya bukan m...

SH: Mat 15:1-20 - Perintah Allah vs tradisi manusia (Sabtu, 9 Februari 2013) Perintah Allah vs tradisi manusia Judul: Perintah Allah vs tradisi manusia Setiap bangsa atau budaya d...

SH: Mat 15:1-20 - Kebiasaan atau Kehendak Tuhan? (Jumat, 17 Februari 2017) Kebiasaan atau Kehendak Tuhan? Orang-orang Farisi menegur Yesus karena murid-murid-Nya makan tanpa membasuh tanga...

SH: Mat 15:1-20 - Najis atau Kudus? (Minggu, 31 Januari 2021) Najis atau Kudus? Orang-orang Farisi dan ahli Taurat mempermasalahkan perilaku murid-murid Yesus yang tidak memba...

Topik Teologia: Mat 15:6 - -- Wahyu Allah Wahyu Khusus Umat Manusia: Wanita Wanita sebagai Anggota Masyarakat Wanita Dalam Keluarg...

TFTWMS: Mat 15:1-9 - Tradisi Buatan Manusia Versus Hukum Allah TRADISI BUATAN MANUSIA VERSUS HUKUM ALLAH (Matius 15:1-9) 1 Kemudian...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: Matius (Pendahuluan Kitab) Penulis : Matius Tema : Yesus, Raja Mesianis Tanggal Penulisan: Tahun ...

Full Life: Matius (Garis Besar) Garis Besar I. Memperkenalkan Mesias (...

Matthew Henry: Matius (Pendahuluan Kitab) Di hadapan kita terdapat, I. Perjanjian (wasiat) Baru Yesus Kristus, Tuhan dan Jurusela...

Jerusalem: Matius (Pendahuluan Kitab) INJIL-INJIL SINOPTIK PENGANTAR Ada empat kitab dalam Perjanjian Baru yang ...

Ende: Matius (Pendahuluan Kitab) INDJIL JESUS KRISTUS KARANGAN MATEUS KATA PENGANTAR Tentang pengarang Indjil ini Karangan Indjil ini sedj...

TFTWMS: Matius (Pendahuluan Kitab) MEMBASUH TANGAN (Matius 15:2, 11) Sekarang ini kita tahu sifat kuma...

TFTWMS: Matius (Pendahuluan Kitab) Matius: Pelayanan Sang Raja 15:1-20 Konflik Dengan Orang Farisi...

TFTWMS: Matius (Pendahuluan Kitab) HAMBATAN MENUJU SORGA (Matius 15) Kita harus menghindari ...

TFTWMS: Matius (Pendahuluan Kitab) Tradisi (Matius 15:1-9) Sejarawan dan filsuf terkenal Will Durant pe...

TFTWMS: Matius (Garis Besar) Catatan Akhir: 1 Antiokhus IV (yang menyebut dirinya "Epifanes," yang berarti "dewa yang menampa...

BIS: Matius (Pendahuluan Kitab) KABAR BAIK YANG DISAMPAIKAN OLEH MATIUS PENGANTAR Buku Matius menyampaikan kepada kita Kabar Baik bahwa Yesus...

Ajaran: Matius (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya dengan mengenal isi Kitab Injil Matius orang-orang Kristen mengerti, bahwa Yesus Kristus adalah Mesias,...

Intisari: Matius (Pendahuluan Kitab) MENGAPA INJIL INI DITULIS.Matius mempunyai beberapa alasan yang jelas mengapa ia menulis Injil ini:1. Untuk menunjukkan hubungan ant...

Garis Besar Intisari: Matius (Pendahuluan Kitab) [1] KEDATANGAN MESIAS Mat 1:1-4:25...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #08: Klik ikon untuk memisahkan teks alkitab dan catatan secara horisontal atau vertikal. [SEMUA]
dibuat dalam 0.09 detik
dipersembahkan oleh YLSA