kecilkan semua  

Teks -- Keluaran 5:1-22 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
Musa menghadap Firaun -- Bangsa Israel makin ditindas
5:1 Kemudian Musa dan Harun pergi menghadap Firaun, lalu berkata kepadanya: "Beginilah firman TUHAN, Allah Israel: Biarkanlah umat-Ku pergi untuk mengadakan perayaan bagi-Ku di padang gurun." 5:2 Tetapi Firaun berkata: "Siapakah TUHAN itu yang harus kudengarkan firman-Nya untuk membiarkan orang Israel pergi? Tidak kenal aku TUHAN itu dan tidak juga aku akan membiarkan orang Israel pergi." 5:3 Lalu kata mereka: "Allah orang Ibrani telah menemui kami; izinkanlah kiranya kami pergi ke padang gurun tiga hari perjalanan jauhnya, untuk mempersembahkan korban kepada TUHAN, Allah kami, supaya jangan nanti mendatangkan kepada kami penyakit sampar atau pedang." 5:4 Tetapi raja Mesir berkata kepada mereka: "Musa dan Harun, mengapakah kamu bawa-bawa bangsa ini melalaikan pekerjaannya? Pergilah melakukan pekerjaanmu!" 5:5 Lagi kata Firaun: "Lihat, sekarang telah terlalu banyak bangsamu di negeri ini, masakan kamu hendak menghentikan mereka dari kerja paksanya!" 5:6 Pada hari itu juga Firaun memerintahkan kepada pengerah-pengerah bangsa itu dan kepada mandur-mandur mereka sendiri: 5:7 "Tidak boleh lagi kamu memberikan jerami kepada bangsa itu untuk membuat batu bata, seperti sampai sekarang; biarlah mereka sendiri yang pergi mengumpulkan jerami, 5:8 tetapi jumlah batu bata, yang harus dibuat mereka sampai sekarang, bebankanlah itu juga kepada mereka dan jangan menguranginya, karena mereka pemalas. Itulah sebabnya mereka berteriak-teriak: Izinkanlah kami pergi mempersembahkan korban kepada Allah kami. 5:9 Pekerjaan orang-orang ini harus diperberat, sehingga mereka terikat kepada pekerjaannya dan jangan mempedulikan perkataan dusta." 5:10 Maka para pengerah bangsa itu dan para mandurnya pergi dan berkata kepada mereka: "Beginilah kata Firaun: Aku tidak memberi jerami lagi kepadamu. 5:11 Pergilah kamu sendiri mengambil jerami, di mana saja kamu mendapatnya, tetapi pekerjaanmu sedikitpun tidak boleh kurang." 5:12 Lalu berseraklah bangsa itu ke seluruh tanah Mesir untuk mengumpulkan tunggul gandum sebagai pengganti jerami. 5:13 Dan pengerah-pengerah itu mendesak mereka dengan berkata: "Selesaikan pekerjaanmu, yaitu tugas sehari, seperti pada waktu ada jerami." 5:14 Lalu pengerah-pengerah Firaun memukul mandur-mandur Israel, yang mereka angkat, sambil bertanya: "Mengapakah kamu pada hari ini tidak menyelesaikan jumlah batu bata yang harus kamu buat seperti kemarin?" 5:15 Sesudah itu pergilah para mandur Israel kepada Firaun dan mengadukan halnya kepadanya: "Mengapakah tuanku berlaku seperti itu terhadap hamba-hambamu ini? 5:16 Jerami tidak diberikan lagi kepada hamba-hambamu ini tetapi walaupun begitu, kami diperintahkan: Buatlah batu bata. Dan dalam pada itu hamba-hambamu ini dipukuli, padahal rakyat tuankulah yang bersalah." 5:17 Tetapi ia berkata: "Pemalas kamu, pemalas! Itulah sebabnya kamu berkata: Izinkanlah kami pergi mempersembahkan korban kepada TUHAN! 5:18 Jadi sekarang, pergilah, bekerja! Jerami tidak akan diberikan lagi kepadamu, tetapi jumlah batu bata yang sama harus kamu serahkan." 5:19 Maka mengertilah para mandur Israel, bahwa mereka ada dalam keadaan susah, karena dikatakan kepada mereka: "Kamu tidak boleh mengurangi jumlah batu bata pada tiap-tiap hari." 5:20 Waktu mereka meninggalkan Firaun berjumpalah mereka dengan Musa dan Harun, yang sedang menantikan mereka, 5:21 lalu mereka berkata kepada keduanya: "Kiranya TUHAN memperhatikan perbuatanmu dan menghukumkan kamu, karena kamu telah membusukkan nama kami kepada Firaun dan hamba-hambanya dan dengan demikian kamu telah memberikan pisau kepada mereka untuk membunuh kami." 5:22 Lalu Musa kembali menghadap TUHAN, katanya: "Tuhan, mengapakah Kauperlakukan umat ini begitu bengis? Mengapa pula aku yang Kauutus?
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
 · anak Israel a citizen of Israel.,a member of the nation of Israel
 · Anak perempuan Israel a citizen of Israel.,a member of the nation of Israel
 · bahasa Ibrani an ancient Jewish language used in the Old Testament
 · bangsa Ibrani a person descended from Heber; an ancient Jew; a Hebrew speaking Jew,any Jew, but particularly one who spoke the Hebrew language
 · bangsa Israel the nation that descended from Jacob, whom God named Israel; the Jewish people,son of Isaac son of Abraham; founder of the nation of Israel,the nation of Israel under Moses, Joshua and the judges,the kingdom of Israel under King Saul,the northern tribes under Ish-Bosheth & Abner,the Kingdom of Israel as united under David and Solomon,the Northern Kingdom as divided from Judah, Simeon and Benjamin,the post exile Jewish community; the re-established Israel,the post exile lay community; Israelites other than Levites,Israel in general as in the Psalms and the prophets,the phrase "All Israel",the phrase "Assembly of (United) Israel",the phrase "Border(s) of Israel",the phrase "Children of Israel",the phrase "Congregation of Israel",the phrase "Descendants" or "Offspring of Israel",the phrase "Elders of Israel",the phrase "God of Israel",the phrase "Hill country of Israel",the phrase "Holy One of Israel",the phrase "House of Israel",the phrases "Judge(d) Israel; judge(s) of Israel",the phrase "King of Israel",the phrase "King over Israel",the phrase "Kings of Israel",the phrase "Land of Israel",the phrase "Leaders in/of Israel; take the lead in Israel",the phrase "Man of Israel",the phrase "Men of Israel",the phrase "Mountains of Israel",the phrase "O house of Israel",the phrase "O Israel",the phrase "His people Israel",the phrase "My people Israel",the phrase "Thy people Israel",the phrase "People of Israel",the phrase "Prince(s) in/of/over Israel",the phrase "Reign over Israel",the phrase "Shepherd(s) of Israel",the phrase "Sons of Israel",the phrase "Territory of Israel",the phrase "Throne in/over/of Israel",the phrase "Tribes of Israel",the phrase "Virgin of Israel"
 · Firaun the king who ruled Egypt when Moses was born,the title of the king who ruled Egypt in Abraham's time,the title of the king who ruled Egypt in Joseph's time,the title of the king who ruled Egypt when Moses was born,the title of the king who refused to let Israel leave Egypt,the title of the king of Egypt whose daughter Solomon married,the title of the king who ruled Egypt in the time of Isaiah,the title Egypt's ruler just before Moses' time
 · Harun a son of Amram; brother of Moses,son of Amram (Kohath Levi); patriarch of Israel's priests,the clan or priestly line founded by Aaron
 · Ibrani a person descended from Heber; an ancient Jew; a Hebrew speaking Jew,any Jew, but particularly one who spoke the Hebrew language
 · Israel a citizen of Israel.,a member of the nation of Israel
 · kaum Israel the nation that descended from Jacob, whom God named Israel; the Jewish people,son of Isaac son of Abraham; founder of the nation of Israel,the nation of Israel under Moses, Joshua and the judges,the kingdom of Israel under King Saul,the northern tribes under Ish-Bosheth & Abner,the Kingdom of Israel as united under David and Solomon,the Northern Kingdom as divided from Judah, Simeon and Benjamin,the post exile Jewish community; the re-established Israel,the post exile lay community; Israelites other than Levites,Israel in general as in the Psalms and the prophets,the phrase "All Israel",the phrase "Assembly of (United) Israel",the phrase "Border(s) of Israel",the phrase "Children of Israel",the phrase "Congregation of Israel",the phrase "Descendants" or "Offspring of Israel",the phrase "Elders of Israel",the phrase "God of Israel",the phrase "Hill country of Israel",the phrase "Holy One of Israel",the phrase "House of Israel",the phrases "Judge(d) Israel; judge(s) of Israel",the phrase "King of Israel",the phrase "King over Israel",the phrase "Kings of Israel",the phrase "Land of Israel",the phrase "Leaders in/of Israel; take the lead in Israel",the phrase "Man of Israel",the phrase "Men of Israel",the phrase "Mountains of Israel",the phrase "O house of Israel",the phrase "O Israel",the phrase "His people Israel",the phrase "My people Israel",the phrase "Thy people Israel",the phrase "People of Israel",the phrase "Prince(s) in/of/over Israel",the phrase "Reign over Israel",the phrase "Shepherd(s) of Israel",the phrase "Sons of Israel",the phrase "Territory of Israel",the phrase "Throne in/over/of Israel",the phrase "Tribes of Israel",the phrase "Virgin of Israel"
 · Mesir descendants of Mizraim
 · Musa a son of Amram; the Levite who led Israel out of Egypt and gave them The Law of Moses,a Levite who led Israel out of Egypt and gave them the law
 · orang Ibrani a person descended from Heber; an ancient Jew; a Hebrew speaking Jew,any Jew, but particularly one who spoke the Hebrew language
 · orang Israel a citizen of Israel.,a member of the nation of Israel
 · orang-orang Ibrani a person descended from Heber; an ancient Jew; a Hebrew speaking Jew,any Jew, but particularly one who spoke the Hebrew language
 · orang-orang Israel a citizen of Israel.,a member of the nation of Israel
 · perempuan Ibrani a person descended from Heber; an ancient Jew; a Hebrew speaking Jew,any Jew, but particularly one who spoke the Hebrew language
 · seorang Ibrani a person descended from Heber; an ancient Jew; a Hebrew speaking Jew,any Jew, but particularly one who spoke the Hebrew language
 · seorang Ismael a citizen of Israel.,a member of the nation of Israel
 · seorang Israel a citizen of Israel.,a member of the nation of Israel
 · seorang muda Ibrani a person descended from Heber; an ancient Jew; a Hebrew speaking Jew,any Jew, but particularly one who spoke the Hebrew language
 · suku Israel the nation that descended from Jacob, whom God named Israel; the Jewish people,son of Isaac son of Abraham; founder of the nation of Israel,the nation of Israel under Moses, Joshua and the judges,the kingdom of Israel under King Saul,the northern tribes under Ish-Bosheth & Abner,the Kingdom of Israel as united under David and Solomon,the Northern Kingdom as divided from Judah, Simeon and Benjamin,the post exile Jewish community; the re-established Israel,the post exile lay community; Israelites other than Levites,Israel in general as in the Psalms and the prophets,the phrase "All Israel",the phrase "Assembly of (United) Israel",the phrase "Border(s) of Israel",the phrase "Children of Israel",the phrase "Congregation of Israel",the phrase "Descendants" or "Offspring of Israel",the phrase "Elders of Israel",the phrase "God of Israel",the phrase "Hill country of Israel",the phrase "Holy One of Israel",the phrase "House of Israel",the phrases "Judge(d) Israel; judge(s) of Israel",the phrase "King of Israel",the phrase "King over Israel",the phrase "Kings of Israel",the phrase "Land of Israel",the phrase "Leaders in/of Israel; take the lead in Israel",the phrase "Man of Israel",the phrase "Men of Israel",the phrase "Mountains of Israel",the phrase "O house of Israel",the phrase "O Israel",the phrase "His people Israel",the phrase "My people Israel",the phrase "Thy people Israel",the phrase "People of Israel",the phrase "Prince(s) in/of/over Israel",the phrase "Reign over Israel",the phrase "Shepherd(s) of Israel",the phrase "Sons of Israel",the phrase "Territory of Israel",the phrase "Throne in/over/of Israel",the phrase "Tribes of Israel",the phrase "Virgin of Israel"
 · umat Israel the nation that descended from Jacob, whom God named Israel; the Jewish people,son of Isaac son of Abraham; founder of the nation of Israel,the nation of Israel under Moses, Joshua and the judges,the kingdom of Israel under King Saul,the northern tribes under Ish-Bosheth & Abner,the Kingdom of Israel as united under David and Solomon,the Northern Kingdom as divided from Judah, Simeon and Benjamin,the post exile Jewish community; the re-established Israel,the post exile lay community; Israelites other than Levites,Israel in general as in the Psalms and the prophets,the phrase "All Israel",the phrase "Assembly of (United) Israel",the phrase "Border(s) of Israel",the phrase "Children of Israel",the phrase "Congregation of Israel",the phrase "Descendants" or "Offspring of Israel",the phrase "Elders of Israel",the phrase "God of Israel",the phrase "Hill country of Israel",the phrase "Holy One of Israel",the phrase "House of Israel",the phrases "Judge(d) Israel; judge(s) of Israel",the phrase "King of Israel",the phrase "King over Israel",the phrase "Kings of Israel",the phrase "Land of Israel",the phrase "Leaders in/of Israel; take the lead in Israel",the phrase "Man of Israel",the phrase "Men of Israel",the phrase "Mountains of Israel",the phrase "O house of Israel",the phrase "O Israel",the phrase "His people Israel",the phrase "My people Israel",the phrase "Thy people Israel",the phrase "People of Israel",the phrase "Prince(s) in/of/over Israel",the phrase "Reign over Israel",the phrase "Shepherd(s) of Israel",the phrase "Sons of Israel",the phrase "Territory of Israel",the phrase "Throne in/over/of Israel",the phrase "Tribes of Israel",the phrase "Virgin of Israel"
 · Yakub the second so of a pair of twins born to Isaac and Rebeccaa; ancestor of the 12 tribes of Israel,the nation of Israel,a person, male,son of Isaac; Israel the man and nation


Topik/Tema Kamus: Musa | Firaun | Mesir | Keluaran, Kitab | Raja Mesir | Bela | Keluaran | Pandai, Kepandaian (Keahlian) | Berontak, Pemberontakan Kepada Allah | Korban | Orang Yahudi | Sungai, Bersungut-Sungut | Taat, Ketidaktaatan Kepada Allah | Taat, Ketaatan Kepada Allah | Kenal, Tidak Mengenal Allah | Israel | Harun | Batu Bata | Gurun (Padang) | Sinai | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Full Life , Jerusalem , Ende , Endetn , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Topik Teologia

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Full Life: Kel 5:1 - BEGINILAH FIRMAN TUHAN, ALLAH ISRAEL. Nas : Kel 5:1 Kisah peristiwa keluaran pada dasarnya merupakan pertentangan di antara dua kekuatan: Tuhan dan Firaun, yang dalam agama Mesir diangg...

Nas : Kel 5:1

Kisah peristiwa keluaran pada dasarnya merupakan pertentangan di antara dua kekuatan: Tuhan dan Firaun, yang dalam agama Mesir dianggap sebagai penjelmaan dewa matahari Ra. Firaun meragukan kuasa Allah Israel (ayat Kel 5:2); oleh karena telah memperbudak Israel, Firaun menganggap dirinya lebih berkuasa daripada Allah Israel. Kesepuluh tulah merupakan cara Tuhan untuk menunjukkan kepada umat-Nya bahwa Ia lebih berkuasa daripada semua dewa Mesir. Sungai Nil, matahari, dan katak, misalnya, merupakan dewa-dewa Mesir.

Full Life: Kel 5:22 - MENGAPA PULA AKU YANG KAUUTUS? Nas : Kel 5:22 Musa mengabaikan atau melupakan apa yang dikatakan Allah sebelumnya mengenai tanggapan-tanggapan Firaun (Kel 3:19-20; 4:21). Ia kece...

Nas : Kel 5:22

Musa mengabaikan atau melupakan apa yang dikatakan Allah sebelumnya mengenai tanggapan-tanggapan Firaun (Kel 3:19-20; 4:21). Ia kecewa karena ketaatannya kepada Allah mendatangkan kesulitan dan tidak segera berhasil. Sering kali orang percaya di bawah perjanjian yang baru lupa bahwa Firman Allah telah mengatakan "untuk masuk ke dalam Kerajaan Allah, kita harus mengalami banyak sengsara" (Kis 14:22; bd. Yoh 16:33; 1Tes 3:3; 2Tim 3:12).

Jerusalem: Kel 5:1 - -- Bab ini seluruhnya berasal dari tradisi Elohista.

Bab ini seluruhnya berasal dari tradisi Elohista.

Jerusalem: Kel 5:1 - perayaan bagiku Dalam ceritera tentang masing-masing tulah nanti (kecuali mengenai tulah ketiga dan keenam perayaan itu berulang-ulang disebutkan Kel 7:16; 8:1; 8,20,...

Dalam ceritera tentang masing-masing tulah nanti (kecuali mengenai tulah ketiga dan keenam perayaan itu berulang-ulang disebutkan Kel 7:16; 8:1; 8,20,27; 9:1,13; 10:3,24. Lih Kel 3:18. Perayaan itu agaknya perayaan Paskah bdk Kel 12:1+.

Jerusalem: Kel 5:7 - jerami Jerami yang terpotong-potong dicampur dengan tanah liar untuk mendapat batu bata kuat, sebab batu bata itu hanya dijemur.

Jerami yang terpotong-potong dicampur dengan tanah liar untuk mendapat batu bata kuat, sebab batu bata itu hanya dijemur.

Jerusalem: Kel 5:16 - padahal rakyat.... Maksud bagian ayat ini tidak jelas.

Maksud bagian ayat ini tidak jelas.

Ende: Kel 5:6 - -- Para mandur-mandur (atau menurut arti-kata jang pokok: para penulis) adalah orang-orang Israel jang mengerdjakan tata-usaha, dan menjampaikan perintah...

Para mandur-mandur (atau menurut arti-kata jang pokok: para penulis) adalah orang-orang Israel jang mengerdjakan tata-usaha, dan menjampaikan perintah-perintah para pengawas Mesir kepada rakjat djelata (bandingkan aj. 14)(Kel 5).

Ende: Kel 5:7 - -- Djerami ditjampur dengan tanah liat, untuk membuat batu bata kuat tahan lama.

Djerami ditjampur dengan tanah liat, untuk membuat batu bata kuat tahan lama.

Ende: Kel 5:12 - Seluruh negeri Mesir artinja: darah sepandjang sungai Nil jang diolah.

artinja: darah sepandjang sungai Nil jang diolah.

Ende: Kel 5:16 - -- Dalam teks Hibrani achir ajat ini tidak djelas (lihat tjatatan teks pada achir buku ini).

Dalam teks Hibrani achir ajat ini tidak djelas (lihat tjatatan teks pada achir buku ini).

Ende: Kel 5:22 - -- Masih seringkali Musa akan merasa ditinggalkan oleh Tuhan dan oleh bangsanja sendiri. Namun doanja mentjerminkan kepertjajaannja jang tidak pernah gon...

Masih seringkali Musa akan merasa ditinggalkan oleh Tuhan dan oleh bangsanja sendiri. Namun doanja mentjerminkan kepertjajaannja jang tidak pernah gontjang, djuga kalau ia tidak memahami, mengapa Tuhan tidak djelas-djelas memperlihatkan kekuasaanNja.

Endetn: Kel 5:16 - sehingga jang bersalah (sebenarnja) bangsa tuan Mungkin lebih tepat Jun., Syr: "sehingga tuan memperlakukan bangsanja setjara tidak adil" (chata' et 'ammeka: haplogr) Symm.: "tuan jang salah" (chata...

Mungkin lebih tepat Jun., Syr: "sehingga tuan memperlakukan bangsanja setjara tidak adil" (chata' et 'ammeka: haplogr) Symm.: "tuan jang salah" (chata 'immak).

Ref. Silang FULL: Kel 5:1 - umat-Ku pergi // mengadakan perayaan · umat-Ku pergi: Kel 4:23; Kel 4:23 · mengadakan perayaan: Kel 3:18; Kel 3:18

· umat-Ku pergi: Kel 4:23; [Lihat FULL. Kel 4:23]

· mengadakan perayaan: Kel 3:18; [Lihat FULL. Kel 3:18]

Ref. Silang FULL: Kel 5:2 - Tuhan itu // Israel pergi · Tuhan itu: Hak 2:10; Ayub 21:15; Mal 3:14 · Israel pergi: Kel 3:19

· Tuhan itu: Hak 2:10; Ayub 21:15; Mal 3:14

· Israel pergi: Kel 3:19

Ref. Silang FULL: Kel 5:3 - hari perjalanan // penyakit sampar · hari perjalanan: Kej 30:36; Kej 30:36 · penyakit sampar: Im 26:25; Bil 14:12; Ul 28:21; 2Sam 24:13

· hari perjalanan: Kej 30:36; [Lihat FULL. Kej 30:36]

· penyakit sampar: Im 26:25; Bil 14:12; Ul 28:21; 2Sam 24:13

Ref. Silang FULL: Kel 5:4 - melalaikan pekerjaannya · melalaikan pekerjaannya: Kel 1:11; Kel 1:11; Kel 6:5-6

· melalaikan pekerjaannya: Kel 1:11; [Lihat FULL. Kel 1:11]; Kel 6:5-6

Ref. Silang FULL: Kel 5:5 - terlalu banyak · terlalu banyak: Kej 12:2; Kej 12:2

· terlalu banyak: Kej 12:2; [Lihat FULL. Kej 12:2]

Ref. Silang FULL: Kel 5:6 - kepada pengerah-pengerah · kepada pengerah-pengerah: Kej 15:13; Kej 15:13

· kepada pengerah-pengerah: Kej 15:13; [Lihat FULL. Kej 15:13]

Ref. Silang FULL: Kel 5:7 - batu bata · batu bata: Kej 11:3; Kej 11:3

· batu bata: Kej 11:3; [Lihat FULL. Kej 11:3]

Ref. Silang FULL: Kel 5:8 - jangan menguranginya // mereka pemalas // kepada Allah · jangan menguranginya: Kel 5:14,18 · mereka pemalas: Kel 5:17 · kepada Allah: Kel 10:11

· jangan menguranginya: Kel 5:14,18

· mereka pemalas: Kel 5:17

· kepada Allah: Kel 10:11

Ref. Silang FULL: Kel 5:10 - para pengerah · para pengerah: Kel 5:13; Kel 1:11

· para pengerah: Kel 5:13; Kel 1:11

Ref. Silang FULL: Kel 5:11 - boleh kurang · boleh kurang: Kel 5:19

· boleh kurang: Kel 5:19

Ref. Silang FULL: Kel 5:14 - Firaun memukul · Firaun memukul: Kel 5:16; Yes 10:24

· Firaun memukul: Kel 5:16; Yes 10:24

Ref. Silang FULL: Kel 5:17 - kamu, pemalas · kamu, pemalas: Kel 5:8

· kamu, pemalas: Kel 5:8

Ref. Silang FULL: Kel 5:18 - pergilah, bekerja · pergilah, bekerja: Kej 15:13; Kej 15:13

· pergilah, bekerja: Kej 15:13; [Lihat FULL. Kej 15:13]

Ref. Silang FULL: Kel 5:21 - dan menghukumkan // telah membusukkan // memberikan pisau // membunuh kami · dan menghukumkan: Kej 16:5; Kej 16:5 · telah membusukkan: Kej 34:30; Kej 34:30 · memberikan pisau: Kel 16:3; Bil 14:3; 20:3 &mi...

· dan menghukumkan: Kej 16:5; [Lihat FULL. Kej 16:5]

· telah membusukkan: Kej 34:30; [Lihat FULL. Kej 34:30]

· memberikan pisau: Kel 16:3; Bil 14:3; 20:3

· membunuh kami: Kel 1:13; Kel 14:11; [Lihat FULL. Kel 14:11]

Ref. Silang FULL: Kel 5:22 - umat ini · umat ini: Bil 11:11; Ul 1:12; Yos 7:7

· umat ini: Bil 11:11; Ul 1:12; Yos 7:7

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: Kel 5:1-2 - Musa dan Harun Menghadap Firaun Di sini Musa dan Harun sedang berurusan dengan Firaun untuk mendapatkan izin...

Matthew Henry: Kel 5:3-9 - Perintah untuk Menindas Israel Perintah untuk Menindas Israel (5:3-9) ...

Matthew Henry: Kel 5:10-14 - Pengerah-pengerah Firaun Melaksanakan Penindasan Pengerah-pengerah Firaun Melaksanakan Penindasan (5:10-14) ...

Matthew Henry: Kel 5:15-23 - Keluhan Mandur Israel kepada Musa; Keluhan Musa kepada Tuhan Keluhan Mandur Israel kepada Musa; Keluhan Musa kepada Tuhan (5:15-23) ...

SH: Kel 5:1-21 - Ketika rintangan menghadang (Minggu, 3 April 2005) Ketika rintangan menghadang Ketika rintangan menghadang Janji penyertaan Tuhan tidak serta merta membu...

SH: Kel 5:1-23 - Kemuliaan Tuhan pergi (Minggu, 11 Januari 2009) Kemuliaan Tuhan pergi Judul: Kemuliaan Tuhan pergi Bagaimana seharusnya anak-anak Tuhan bersikap ketik...

SH: Kel 5:1--6:1 - Peperangan rohani (Jumat, 31 Mei 2013) Peperangan rohani Judul: Peperangan rohani Dalam dunia kuno, ketika dua bangsa bertempur maka yang ter...

SH: Kel 5:1--6:1 - Apakah Aku Mendengar Suara-Nya? (Sabtu, 6 Oktober 2018) Apakah Aku Mendengar Suara-Nya? Seorang pendeta naik ke mimbar untuk berkhotbah. Dia berharap agar jemaat mendeng...

SH: Kel 5:22--6:13 - Nama TUHAN adalah jaminan (Senin, 4 April 2005) Nama TUHAN adalah jaminan Nama TUHAN adalah jaminan Tujuan Firaun agar bangsa Israel meragukan dan mel...

Topik Teologia: Kel 5:2 - -- Dosa Para Pendosa Buta Kel 5:2 ...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: Keluaran (Pendahuluan Kitab) Penulis : Musa Tema : Penebusan Tanggal Penulisan: Sekitar 1445-1405 S...

Full Life: Keluaran (Garis Besar) Garis Besar I. Penindasan Orang Ibrani di Mesir (...

Matthew Henry: Keluaran (Pendahuluan Kitab) Musa adalah hamba TUHAN yang menulis dan bertindak bagi Allah dengan ...

Jerusalem: Keluaran (Pendahuluan Kitab) PENGANTAR JUDUL-JUDUL, PEMBAGIAN DAN ISI Kelima buku pertama Kitab Suci me...

Ende: Keluaran (Pendahuluan Kitab) PENGUNGSIAN KATA PENGANTAR Kitab pengungsian terdiri dari bagian Riwajat dan bagian Perundang-perundangan jang erat ber...

BIS: Keluaran (Pendahuluan Kitab) KELUARAN PENGANTAR Nama Keluaran diambil dari peristiwa pokok yang diceritakan dalam buku ini, yaitu keluarnya...

Ajaran: Keluaran (Pendahuluan Kitab) Tujuan Agar anggota jemaat mengerti bahwa Allah setia terhadap janji-Nya dan berkuasa memelihara umat-Nya....

Intisari: Keluaran (Pendahuluan Kitab) Lahirnya Satu Bangsa MENGAPA KELUARAN?"Keluaran" adalah judul kitab Musa yang kedua dalam Perjanjian Lama. Sebenarnya pen...

Garis Besar Intisari: Keluaran (Pendahuluan Kitab) [1] BANGSA ISRAEL DI MESIR Kel 1:1-22...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #34: Tip apa yang ingin Anda lihat di sini? Beritahu kami dengan klik "Laporan Masalah/Saran" di bagian bawah halaman. [SEMUA]
dibuat dalam 0.18 detik
dipersembahkan oleh YLSA